(0.09) | Yud 1:16 | Mereka itu orang-orang yang menggerutu q dan mengeluh tentang nasibnya, hidup menuruti hawa nafsunya, r tetapi mulut mereka mengeluarkan perkataan-perkataan yang bukan-bukan s dan mereka menjilat orang untuk mendapat keuntungan. |
(0.09) | Mat 11:23 | Dan engkau Kapernaum, k apakah engkau akan dinaikkan sampai ke langit? Tidak, engkau akan diturunkan sampai ke dunia orang mati! l Karena jika di Sodom terjadi mujizat-mujizat yang telah terjadi di tengah-tengah kamu, kota itu tentu masih berdiri sampai hari ini. |
(0.09) | Mat 12:11 | Tetapi Yesus berkata kepada mereka: "Jika seorang dari antara kamu mempunyai seekor domba dan domba itu terjatuh ke dalam lobang pada hari Sabat, tidakkah ia akan menangkapnya dan mengeluarkannya? h |
(0.09) | Kis 2:33 | Dan sesudah Ia ditinggikan h oleh tangan kanan Allah 1 i dan menerima j Roh Kudus k yang dijanjikan itu, maka dicurahkan-Nya l apa yang kamu lihat dan dengar di sini. |
(0.09) | Kis 26:16 | Tetapi sekarang, bangunlah dan berdirilah. l Aku menampakkan diri kepadamu untuk menetapkan engkau menjadi pelayan dan saksi tentang segala sesuatu yang telah kaulihat dari pada-Ku dan tentang apa yang akan Kuperlihatkan kepadamu m nanti. |
(0.08) | Luk 7:12 | Setelah Ia dekat pintu gerbang kota, ada orang mati diusung ke luar, anak laki-laki, anak tunggal ibunya yang sudah janda, dan banyak orang dari kota itu menyertai janda itu. |
(0.08) | Luk 7:24 | Setelah suruhan Yohanes itu pergi, mulailah Yesus berbicara kepada orang banyak itu tentang Yohanes: "Untuk apakah kamu pergi ke padang gurun? Melihat buluh yang digoyangkan 1 angin kian ke mari? |
(0.08) | Kis 7:43 | Tidak pernah, malahan kamu mengusung kemah Molokh dan bintang dewa Refan, patung-patung yang kamu buat itu untuk disembah. Maka Aku akan membawa kamu ke dalam pembuangan, i sampai di seberang sana Babel. |
(0.08) | Kis 17:15 | Orang-orang yang mengiringi Paulus menemaninya sampai di Atena, b lalu kembali dengan pesan kepada Silas dan Timotius, supaya mereka selekas mungkin c datang kepadanya. |
(0.08) | Kis 22:22 | Rakyat mendengarkan Paulus sampai kepada perkataan itu; tetapi sesudah itu, mereka mulai berteriak, katanya: "Enyahkan orang ini dari muka bumi! j Ia tidak layak hidup! k " |
(0.08) | Kej 21:31 | Sebab itu orang menyebutkan tempat itu Bersyeba, t karena kedua orang itu telah bersumpah u di sana. |
(0.08) | Kej 43:13 | Bawalah juga adikmu itu, bersiaplah dan kembalilah pula s kepada orang itu. |
(0.08) | Kej 45:17 | Lalu berkatalah Firaun kepada Yusuf: "Katakanlah kepada saudara-saudaramu Buatlah begini: muatilah binatang-binatangmu x dan pergilah ke tanah Kanaan, y |
(0.08) | Kel 19:1 | Pada bulan ketiga setelah orang Israel keluar dari tanah Mesir, a mereka tiba di padang gurun Sinai 1 b pada hari itu juga. |
(0.08) | Im 11:25 | dan setiap orang yang ada membawa dari bangkainya haruslah mencuci pakaiannya, k dan ia menjadi najis sampai matahari terbenam l --, |
(0.08) | Im 19:12 | Janganlah kamu bersumpah dusta z demi nama-Ku, a supaya engkau jangan melanggar b kekudusan nama Allahmu; Akulah TUHAN. |
(0.08) | Bil 11:28 | Maka menjawablah Yosua bin Nun, u yang sejak mudanya menjadi abdi v Musa: "Tuanku Musa, cegahlah mereka! w " |
(0.08) | Bil 23:18 | Lalu diucapkannyalah sanjaknya, m katanya: "Bangunlah, hai Balak, dan dengarlah; pasanglah telingamu mendengarkan aku, ya anak Zipor. n |
(0.08) | Bil 24:20 | Ketika ia melihat orang Amalek, z diucapkannyalah sanjaknya, katanya: "Yang pertama di antara bangsa-bangsa ialah Amalek, tetapi akhirnya a ia akan sampai kepada kebinasaan." |
(0.08) | Bil 24:21 | Ketika ia melihat orang Keni, b diucapkannyalah sanjaknya, katanya: "Kokoh c tempat kediamanmu, tertaruh di atas bukit batu sarangmu, |