(0.52) | Za 1:19 | Lalu aku bertanya kepada malaikat yang berbicara dengan aku itu: "Apakah arti semuanya ini?" Maka ia menjawab aku: "Inilah tanduk-tanduk yang telah menyerakkan Yehuda, Israel dan Yerusalem." |
(0.52) | Yer 8:9 | Orang-orang bijaksana w akan menjadi malu, akan terkejut x dan tertangkap. y Sesungguhnya, mereka telah menolak firman z TUHAN, maka kebijaksanaan a apakah yang masih ada pada mereka? |
(0.52) | Kej 3:11 | Firman-Nya: "Siapakah yang memberitahukan kepadamu, bahwa engkau telanjang? u Apakah engkau makan v dari buah pohon, yang Kularang engkau makan itu?" |
(0.52) | Yoh 16:18 | Maka kata mereka: "Apakah artinya Ia berkata: Tinggal sesaat saja? Kita tidak tahu apa maksud-Nya." |
(0.52) | Rm 8:31 | Sebab itu apakah yang akan kita katakan tentang semuanya itu? u Jika Allah di pihak kita, v siapakah yang akan melawan kita? w |
(0.51) | Est 1:15 | "Apakah yang harus diperbuat atas ratu Wasti menurut undang-undang, karena tidak dilakukannya titah raja Ahasyweros yang disampaikan oleh sida-sida?" |
(0.51) | Yer 48:19 | Berdirilah di tepi jalan dan tinjaulah, hai penduduk Aroer! n Tanyakanlah kepada orang yang lari dan yang terluput, katakanlah: Apakah yang telah terjadi? |
(0.51) | Kej 31:37 | Engkau telah menggeledah segala barangku, sekarang apakah yang kautemui dari segala barang rumahmu? y Letakkanlah di sini di depan saudara-saudaraku dan saudara-saudaramu, z supaya mereka mengadili antara kita berdua. a |
(0.51) | Bil 11:23 | Tetapi TUHAN menjawab Musa: "Masakan kuasa TUHAN akan kurang m untuk melakukan itu? Sekarang engkau akan melihat apakah firman-Ku terjadi kepadamu n atau tidak!" |
(0.51) | Yer 37:18 | Kemudian berkatalah Yeremia kepada raja Zedekia: "Apakah dosa y yang kuperbuat kepadamu, kepada pegawai-pegawaimu dan kepada bangsa ini, sehingga kamu memasukkan aku ke dalam penjara? |
(0.51) | Za 13:6 | Dan apabila ada orang bertanya kepadanya: Bekas luka apakah yang ada pada badanmu 1 ini?, lalu ia akan menjawab: Itulah luka yang kudapat di rumah sahabat-sahabatku!" |
(0.51) | 1Kor 10:19 | Apakah yang kumaksudkan dengan perkataan itu? Bahwa persembahan berhala adalah sesuatu? u Atau bahwa berhala adalah sesuatu? |
(0.51) | Yoh 9:26 | Kata mereka kepadanya: "Apakah yang diperbuat-Nya padamu? Bagaimana Ia memelekkan matamu?" |
(0.50) | Mrk 13:4 | "Katakanlah kepada kami, bilamanakah itu akan terjadi, dan apakah tandanya, kalau semuanya itu akan sampai kepada kesudahannya." |
(0.50) | Kej 12:18 | Lalu Firaun memanggil Abram serta berkata: "Apakah yang kauperbuat ini terhadap aku? o Mengapa tidak kauberitahukan, bahwa ia isterimu? p |
(0.50) | Luk 1:29 | Maria terkejut mendengar perkataan itu, lalu bertanya di dalam hatinya, apakah arti salam itu. |
(0.50) | Mat 16:26 | Apa gunanya seorang memperoleh seluruh dunia tetapi kehilangan nyawanya? Dan apakah yang dapat diberikannya sebagai ganti nyawanya? |
(0.50) | Kej 18:21 | Baiklah Aku turun r untuk melihat, apakah benar-benar mereka telah berkelakuan seperti keluh kesah orang yang telah sampai kepada-Ku atau tidak; Aku hendak mengetahuinya." |
(0.50) | Pkh 5:16 | (5-15) Inipun kemalangan yang menyedihkan. Sebagaimana ia datang, demikianpun ia akan pergi. Dan apakah keuntungan orang tadi yang telah berlelah-lelah menjaring angin? b |
(0.50) | Yer 5:31 | Para nabi bernubuat palsu 1 r dan para imam s mengajar dengan sewenang-wenang, dan umat-Ku menyukai yang demikian! Tetapi apakah yang akan kamu perbuat, apabila datang kesudahannya? t |