| (0.93) | 1Taw 17:25 |
| Sebab Engkau, ya Allahku, telah menyatakan kepada hamba-Mu ini, bahwa Engkau akan membangun keturunan baginya. Itulah sebabnya hamba-Mu ini telah memberanikan diri untuk memanjatkan doa ke hadapan-Mu. |
| (0.93) | 1Taw 19:7 |
| Mereka menyewa tiga puluh dua ribu kereta, serta raja negeri Maakha dengan tentaranya, yang datang berkemah dekat Medeba. o Juga bani Amon itu berkumpul dari kota-kota mereka dan datang untuk berperang. |
| (0.93) | 1Taw 19:6 |
| Setelah dilihat bani Amon, bahwa mereka telah membuat dirinya dibenci m oleh Daud, maka Hanun dan bani Amon itu mengirim seribu talenta perak untuk menyewa kereta dan orang-orang berkuda dari Aram-Mesopotamia, dari Aram-Maakha dan dari Aram-Zoba. n |
| (0.93) | 1Taw 22:14 |
| Sesungguhnya, sekalipun dalam kesusahan, aku telah menyediakan untuk rumah TUHAN itu seratus ribu talenta emas dan sejuta talenta perak dan sangat banyak tembaga dan besi, sehingga beratnya tidak tertimbang; juga aku telah menyediakan kayu dan batu. Tetapi baiklah engkau menambahnya u lagi. |
| (0.92) | 1Taw 28:21 |
| Sesungguhnya, rombongan para imam dan para orang Lewi ada untuk melakukan segala ibadah di rumah Allah, dan ada beberapa sukarelawan yang ahli h dalam setiap tugas yang dapat membantu engkau. Juga para pemimpin dan seluruh rakyat ini sepenuhnya ada di bawah perintahmu." |
| (0.92) | 1Taw 21:15 |
| Pula Allah mengutus malaikat j ke Yerusalem k untuk memusnahkannya, dan ketika hendak dimusnahkannya, maka TUHAN melihatnya, lalu menyesallah l Ia karena malapetaka yang hendak didatangkan-Nya itu, lalu berfirmanlah Ia kepada malaikat pemusnah m itu: "Cukup! Turunkanlah sekarang tanganmu itu 1 !" Pada waktu itu malaikat TUHAN itu sedang berdiri dekat tempat pengirikan Ornan, orang Yebus. |
| (0.92) | 1Taw 17:21 |
| Dan bangsa manakah di bumi seperti umat-Mu Israel, yang Allahnya pergi membebaskannya r menjadi umat-Nya, untuk mendapat nama bagi-Mu dengan perbuatan-perbuatan yang besar dan dahsyat, dan dengan menghalau bangsa-bangsa dari depan umat-Mu yang telah Kaubebaskan dari Mesir? |
| (0.92) | 1Taw 28:20 |
| Lalu berkatalah Daud kepada Salomo, anaknya: "Kuatkan dan teguhkanlah hatimu, e dan lakukanlah itu; janganlah takut dan janganlah tawar hati, sebab TUHAN Allah, Allahku, menyertai engkau. Ia tidak akan membiarkan dan meninggalkan f engkau sampai segala pekerjaan untuk ibadah di rumah Allah selesai. g |
| (0.43) | 1Taw 27:17 |
| untuk suku Lewi ialah Hasabya f bin Kemuel; untuk keturunan Harun ialah Zadok; g |
| (0.43) | 1Taw 27:19 |
| untuk suku Zebulon ialah Yismaya bin Obaja; untuk suku Naftali ialah Yerimot bin Azriel; |
| (0.43) | 1Taw 27:18 |
| untuk suku Yehuda ialah Elihu, salah seorang saudara Daud; untuk suku Isakhar ialah Omri bin Mikhael; |
| (0.43) | 1Taw 27:20 |
| untuk bani Efraim ialah Hosea bin Azazya; untuk setengah suku Manasye ialah Yoel bin Pedaya; |
| (0.43) | 1Taw 27:21 |
| untuk setengah suku Manasye yang di Gilead ialah Yido bin Zakharia; untuk suku Benyamin ialah Yaasiel bin Abner; |
| (0.42) | 1Taw 21:23 |
| Jawab Ornan kepada Daud: "Ambillah, dan baiklah tuanku raja melakukan apa yang dipandangnya baik. Lihatlah, aku berikan lembu ini untuk korban bakaran dan eretan-eretan pengirik ini untuk kayu bakar dan gandum untuk korban sajian, semuanya itu kuberikan." |
| (0.42) | 1Taw 27:16 |
| Yang mengepalai suku-suku Israel: untuk orang Ruben ialah Eliezer bin Zikhri sebagai pemimpin; untuk orang Simeon ialah Sefaca bin Maakha; |
| (0.42) | 1Taw 17:14 |
| Dan Aku akan menegakkan dia dalam rumah-Ku dan dalam kerajaan-Ku untuk selama-lamanya dan takhtanya m akan kokoh untuk selama-lamanya. n " |
| (0.42) | 1Taw 28:13 |
| mengenai rombongan-rombongan v para imam dan para orang Lewi dan mengenai segala pekerjaan untuk ibadah di rumah TUHAN dan segala perkakas untuk ibadah di rumah TUHAN. |
| (0.42) | 1Taw 17:6 |
| Selama Aku mengembara bersama-sama seluruh orang Israel, pernahkah Aku mengucapkan firman kepada salah seorang hakim orang Israel, yang Kuperintahkan menggembalakan umat-Ku, demikian: Mengapa kamu tidak mendirikan bagi-Ku rumah dari kayu aras? f |
| (0.42) | 1Taw 23:30 |
| Selanjutnya mereka bertugas menyanyikan syukur dan puji-pujian bagi TUHAN setiap pagi, demikian juga pada waktu petang j |
| (0.42) | 1Taw 16:33 |
| maka pohon-pohon m di hutan bersorak-sorai di hadapan TUHAN, sebab Ia datang untuk menghakimi n bumi. |





. [