(0.55) | Kej 22:6 | Lalu Abraham mengambil kayu untuk korban bakaran itu dan memikulkannya ke atas bahu Ishak, l anaknya, sedang di tangannya dibawanya api dan pisau. m Demikianlah keduanya berjalan bersama-sama. |
(0.55) | Kej 25:6 | 1 tetapi kepada anak-anaknya yang diperolehnya dari gundik-gundiknya 2 m ia memberikan pemberian; kemudian ia menyuruh mereka--masih pada waktu ia hidup--meninggalkan Ishak, n anaknya, dan pergi ke sebelah timur, o ke Tanah Timur. |
(0.55) | Bil 20:28 | Musa menanggalkan pakaian Harun dan mengenakannya kepada Eleazar, u anaknya. Lalu matilah v Harun di puncak gunung itu, kemudian Musa dengan Eleazar turun dari gunung itu. |
(0.55) | Ul 24:16 | Janganlah ayah dihukum mati karena anaknya, janganlah juga anak dihukum mati karena ayahnya; setiap orang harus dihukum mati karena dosanya m sendiri. |
(0.55) | 1Sam 9:3 | Kish, ayah Saul itu, kehilangan keledai-keledai f betinanya. Sebab itu berkatalah Kish kepada Saul, anaknya: "Ambillah salah seorang bujang, bersiaplah dan pergilah mencari keledai-keledai itu." |
(0.55) | 1Sam 17:17 | Isai berkata kepada Daud, anaknya: "Ambillah untuk kakak-kakakmu bertih gandum y ini seefa z dan roti yang sepuluh ini; bawalah cepat-cepat ke perkemahan, kepada kakak-kakakmu. |
(0.55) | 2Raj 4:6 | Ketika bejana-bejana itu sudah penuh, berkatalah perempuan itu kepada anaknya: "Dekatkanlah kepadaku sebuah bejana lagi," tetapi jawabnya kepada ibunya: "Tidak ada lagi bejana." Lalu berhentilah minyak itu mengalir. |
(0.55) | Neh 6:18 | karena banyak orang di Yehuda mempunyai ikatan sumpah dengan dia, sebab ia adalah menantu Sekhanya bin Arah, sedang Yohanan, anaknya, mengambil anak Mesulam bin Berekhya sebagai isteri. |
(0.55) | 1Raj 16:34 | Pada zamannya itu Hiel, orang Betel, membangun kembali Yerikho. Dengan membayarkan nyawa Abiram, anaknya yang sulung, ia meletakkan dasar kota itu, dan dengan membayarkan nyawa Segub, anaknya yang bungsu, ia memasang pintu gerbangnya, sesuai dengan firman TUHAN yang diucapkan-Nya dengan perantaraan Yosua bin Nun. b |
(0.55) | 2Raj 8:5 | Sedang ia menceritakan kepada raja tentang Elisa menghidupkan d anak yang sudah mati itu, tampaklah perempuan yang anaknya dihidupkan itu datang mengadukan perihal rumahnya dan ladangnya kepada raja. Lalu berkatalah Gehazi: "Ya tuanku raja! Inilah perempuan itu dan inilah anaknya yang dihidupkan Elisa." |
(0.55) | 1Taw 5:5 | anak orang ini ialah Mikha; anak orang ini ialah Reaya; anak orang ini ialah Baal; |
(0.55) | 1Taw 6:23 | dan anak orang ini ialah Elkana, dan anak orang ini ialah Ebyasaf, dan anak orang ini ialah Asir, |
(0.55) | 1Taw 6:51 | dan anak orang ini ialah Buki, dan anak orang ini ialah Uzi, dan anak orang ini ialah Zerahya |
(0.55) | 1Taw 6:52 | dan anak orang ini ialah Merayot, dan anak orang ini ialah Amarya, dan anak orang ini ialah Ahitub, |
(0.55) | 1Taw 7:26 | dan anak orang ini ialah Ladan, dan anak orang ini ialah Amihud, dan anak orang ini ialah Elisama, |
(0.55) | Mat 22:2 | "Hal Kerajaan Sorga seumpama n seorang raja, yang mengadakan perjamuan kawin untuk anaknya. |
(0.55) | Yoh 4:5 | Maka sampailah Ia ke sebuah kota di Samaria, yang bernama Sikhar dekat tanah yang diberikan Yakub dahulu kepada anaknya, Yusuf. f |
(0.54) | Mat 10:21 | Orang akan menyerahkan saudaranya untuk dibunuh, demikian juga seorang ayah akan anaknya. Dan anak-anak akan memberontak terhadap orang tuanya u dan akan membunuh v mereka. |
(0.54) | Kej 46:15 | Itulah keturunan Lea, yang melahirkan bagi Yakub di Padan-Aram n anak-anak lelaki serta Dina o juga, anaknya yang perempuan. Jadi seluruhnya, laki-laki dan perempuan, berjumlah tiga puluh tiga jiwa. |
(0.53) | Est 5:11 | Maka Haman menceriterakan v kepada mereka itu besarnya kekayaannya, banyaknya anaknya laki-laki, w dan segala kebesaran yang diberikan raja kepadanya serta kenaikan pangkatnya di atas para pembesar dan pegawai raja. |