| (0.97) | Im 16:14 |
| Lalu ia harus mengambil sedikit dari darah a lembu jantan itu dan memercikkannya dengan jarinya ke atas tutup pendamaian b di bagian muka, dan ke depan tutup pendamaian itu ia harus memercikkan sedikit dari darah itu dengan jarinya tujuh kali. |
| (0.97) | Im 4:7 |
| Kemudian imam itu harus membubuh sedikit dari darah itu pada tanduk-tanduk t mezbah pembakaran ukupan dari wangi-wangian, yang ada di hadapan TUHAN di dalam Kemah Pertemuan, dan semua darah selebihnya harus dicurahkannya kepada bagian bawah mezbah u korban bakaran v yang di depan pintu Kemah Pertemuan. |
| (0.97) | Im 10:4 |
| Kemudian Musa memanggil Misael dan Elsafan, n anak-anak Uziel, o paman Harun, lalu berkatalah ia kepada mereka: "Datang ke mari, angkatlah saudara-saudaramu ini dari depan tempat kudus p ke luar perkemahan. q " |
| (0.97) | Im 14:19 |
| Imam harus mempersembahkan korban penghapus dosa dan dengan demikian mengadakan pendamaian bagi orang yang akan ditahirkan dari kenajisannya, k dan sesudah itu ia harus menyembelih korban bakaran. |
| (0.97) | Im 20:4 |
| Tetapi jikalau rakyat negeri menutup mata terhadap orang itu, ketika ia menyerahkan seorang dari anak-anaknya kepada Molokh, dan tidak menghukum dia mati, j |
| (0.97) | Im 2:9 |
| Kemudian imam harus mengkhususkan dari korban sajian itu bagian i ingat-ingatannya lalu membakarnya di atas mezbah sebagai korban api-apian yang baunya menyenangkan bagi TUHAN. j |
| (0.97) | Im 20:26 |
| Kuduslah kamu bagi-Ku, x sebab Aku ini, TUHAN, kudus y dan Aku telah memisahkan kamu dari bangsa-bangsa z lain, supaya kamu menjadi milik-Ku. |
| (0.97) | Im 23:43 |
| supaya diketahui r oleh keturunanmu, bahwa Aku telah menyuruh orang Israel tinggal di dalam pondok-pondok selama Aku menuntun mereka sesudah keluar dari tanah Mesir, Akulah TUHAN, Allahmu." |
| (0.97) | Im 24:11 |
| Anak perempuan Israel itu menghujat nama e TUHAN dengan mengutuk, f lalu dibawalah ia kepada Musa. g Nama ibunya ialah Selomit binti Dibri dari suku Dan. h |
| (0.97) | Im 25:55 |
| Karena pada-Kulah orang Israel menjadi hamba; mereka itu adalah hamba-hamba-Ku yang Kubawa keluar dari tanah Mesir; l Akulah TUHAN, Allahmu. m " |
| (0.97) | Im 27:16 |
| Jikalau seseorang menguduskan sebagian dari ladang miliknya bagi TUHAN, maka nilainya haruslah sesuai dengan taburannya, yakni sehomer taburan benih jelai berharga lima puluh syikal perak. |
| (0.97) | Im 25:53 |
| Demikianlah ia harus tinggal padanya sebagai orang upahan dari tahun ke tahun. Janganlah ia diperintah dengan kejam k oleh orang itu di depan matamu. |
| (0.97) | Im 16:5 |
| Dari umat Israel p ia harus mengambil dua ekor kambing jantan q untuk korban penghapus dosa dan seekor domba jantan untuk korban bakaran. |
| (0.97) | Im 17:13 |
| Setiap orang dari orang Israel dan dari orang asing yang tinggal di tengah-tengahmu, yang menangkap dalam perburuan seekor binatang atau burung yang boleh dimakan, haruslah mencurahkan darahnya, lalu menimbunnya dengan tanah. i |
| (0.97) | Im 4:27 |
| Jikalau yang berbuat dosa dengan tak sengaja j itu seorang dari rakyat jelata, dan ia melakukan salah satu hal yang dilarang TUHAN, sehingga ia bersalah, |
| (0.97) | Im 9:10 |
| Lemak, buah pinggang dan umbai hati dari korban penghapus dosa itu dibakarnya di atas mezbah, seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa. |
| (0.97) | Im 9:24 |
| Dan keluarlah api z dari hadapan TUHAN, lalu menghanguskan korban bakaran dan segala lemak di atas mezbah. Tatkala seluruh bangsa itu melihatnya, bersorak-sorailah mereka, lalu sujud menyembah. a |
| (0.97) | Im 15:31 |
| Begitulah kamu harus menghindarkan orang Israel dari kenajisannya, supaya mereka jangan mati di dalam kenajisannya, bila mereka menajiskan Kemah Suci-Ku x yang ada di tengah-tengah mereka itu." |
| (0.97) | Im 19:8 |
| Siapa yang memakannya, akan menanggung o kesalahannya sendiri, karena ia telah melanggar kekudusan p persembahan kudus yang kepada TUHAN. Nyawa orang itu haruslah dilenyapkan dari antara orang-orang sebangsanya. q |
| (0.97) | Im 20:6 |
| Orang yang berpaling kepada arwah atau kepada roh-roh peramal, yakni yang berzinah dengan bertanya kepada mereka, Aku sendiri akan menentang orang itu dan melenyapkan dia dari tengah-tengah bangsanya. k |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [