| (0.96) | Yos 10:9 |
| Lalu Yosua menyerang mereka dengan tiba-tiba, setelah semalam-malaman bergerak maju dari Gilgal. |
| (0.96) | Yos 24:7 |
| Sebab itu berteriak-teriaklah o mereka kepada TUHAN, maka diadakan-Nya gelap p antara kamu dan orang Mesir itu dan didatangkan-Nya air laut atas mereka, sehingga mereka diliputi. q Dan matamu sendiri telah melihat, apa yang Kulakukan terhadap Mesir. r Sesudah itu lama s kamu diam di padang gurun. |
| (0.96) | Yos 19:24 |
| Undian yang kelimapun keluarlah bagi suku bani Asyer g menurut kaum-kaum mereka. |
| (0.96) | Yos 19:17 |
| Bagi suku Isakhar x keluarlah undian yang keempat, yakni bagi bani Isakhar menurut kaum-kaum mereka. |
| (0.96) | Yos 24:25 |
| Pada hari itu juga Yosua mengikat perjanjian l dengan bangsa itu 1 dan membuat ketetapan dan peraturan m bagi mereka di Sikhem. n |
| (0.96) | Yos 18:9 |
| Orang-orang itu pergi dan berjalan melalui negeri itu; mereka mencatat keadaannya dalam suatu daftar, kota demi kota, dalam tujuh bagian, lalu kembali kepada Yosua ke tempat perkemahan di Silo. |
| (0.96) | Yos 7:4 |
| Maka berangkatlah kira-kira tiga ribu orang dari bangsa itu ke sana; tetapi mereka melarikan diri di depan orang-orang Ai. q |
| (0.96) | Yos 10:42 |
| Semua raja ini dan negeri mereka telah dikalahkan Yosua sekaligus, sebab yang berperang c untuk orang Israel ialah TUHAN, Allah Israel. |
| (0.96) | Yos 18:20 |
| Sungai Yordan ialah batasnya pada sisi timur. Itulah milik pusaka bani Benyamin dengan batas-batasnya ke segala penjuru e menurut kaum-kaum mereka. |
| (0.96) | Yos 7:12 |
| Sebab itu orang Israel tidak dapat bertahan menghadapi musuhnya 1 . g Mereka membelakangi h i musuhnya, sebab mereka itupun dikhususkan untuk ditumpas. j Aku tidak akan menyertai kamu lagi k jika barang-barang yang dikhususkan itu tidak kamu punahkan dari tengah-tengahmu. |
| (0.96) | Yos 10:41 |
| Yosua menewaskan mereka dari Kadesh-Barnea z sampai Gaza, a juga seluruh tanah Gosyen b sampai Gibeon. |
| (0.96) | Yos 18:21 |
| Kota-kota suku bani Benyamin menurut kaum-kaum mereka ialah Yerikho, Bet-Hogla, f Emek-Kezis, |
| (0.96) | Yos 10:27 |
| Tetapi menjelang matahari terbenam, j atas perintah Yosua mayat mereka diturunkan dari tiang-tiang itu, dan dilemparkan ke dalam gua, tempat mereka bersembunyi. Lalu mulut gua itu ditutupi orang dengan batu-batu besar, yang masih ada sampai sekarang. k |
| (0.96) | Yos 10:11 |
| Sedang mereka melarikan diri di depan orang Israel dan baru di lereng Bet-Horon, maka TUHAN melempari mereka dengan batu-batu t besar dari langit, u sampai ke Azeka, sehingga mereka mati. Yang mati kena hujan batu itu ada lebih banyak dari yang dibunuh oleh orang Israel dengan pedang. |
| (0.96) | Yos 22:12 |
| Ketika hal itu terdengar oleh orang Israel, berkumpullah segenap umat Israel di Silo, i untuk maju memerangi mereka 1 . |
| (0.96) | Yos 5:12 |
| Lalu berhentilah manna itu, pada keesokan harinya setelah mereka makan hasil negeri itu. Jadi orang Israel tidak beroleh manna lagi, tetapi dalam tahun itu mereka makan yang dihasilkan tanah Kanaan. m |
| (0.96) | Yos 10:34 |
| Kemudian Yosua dengan seluruh Israel berjalan terus dari Lakhis ke Eglon, q lalu mereka berkemah mengepung kota itu dan berperang melawannya. |
| (0.96) | Yos 21:11 |
| kepada mereka diberikan Kiryat-Arba, g itulah Hebron h --Arba inilah bapa suku Enak--di pegunungan Yehuda, dan tanah-tanah penggembalaan di sekelilingnya; |
| (0.96) | Yos 14:5 |
| Seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa, demikianlah diperbuat oleh orang Israel dan dibagi-bagi merekalah negeri itu. r |
| (0.96) | Yos 21:21 |
| Kepada mereka diberikan Sikhem, x kota perlindungan untuk pembunuh, dengan tanah-tanah penggembalaannya, di pegunungan Efraim, Gezer y dengan tanah-tanah penggembalaannya, |




