| (0.10) | Luk 23:20 |
| Sekali lagi Pilatus berbicara dengan suara keras kepada mereka, karena ia ingin melepaskan Yesus. |
| (0.10) | Luk 24:14 |
| dan mereka bercakap-cakap tentang segala sesuatu yang telah terjadi. |
| (0.10) | Luk 2:13 |
| Dan tiba-tiba tampaklah bersama-sama dengan malaikat itu sejumlah besar bala tentara sorga yang memuji Allah, katanya: |
| (0.10) | Luk 7:30 |
| Tetapi orang-orang Farisi dan ahli-ahli Taurat o menolak maksud Allah terhadap diri mereka, karena mereka tidak mau dibaptis oleh Yohanes. |
| (0.10) | Luk 9:37 |
| Pada keesokan harinya ketika mereka turun dari gunung itu, datanglah orang banyak berbondong-bondong menemui Yesus. |
| (0.10) | Luk 12:49 |
| "Aku datang untuk melemparkan api ke bumi dan betapakah Aku harapkan, api itu telah menyala! |
| (0.10) | Luk 24:23 |
| dan tidak menemukan mayat-Nya. Lalu mereka datang dengan berita, bahwa telah kelihatan kepada mereka malaikat-malaikat, yang mengatakan, bahwa Ia hidup. |
| (0.10) | Luk 1:3 |
| Karena itu, setelah aku menyelidiki segala peristiwa itu dengan seksama dari asal mulanya, aku mengambil keputusan untuk membukukannya f dengan teratur bagimu, |
| (0.10) | Luk 5:18 |
| Lalu datanglah beberapa orang mengusung seorang lumpuh 1 di atas tempat tidur; mereka berusaha membawa dia masuk dan meletakkannya di hadapan Yesus. |
| (0.10) | Luk 7:42 |
| Karena mereka tidak sanggup membayar, maka ia menghapuskan hutang kedua orang itu. Siapakah di antara mereka yang akan terlebih mengasihi dia?" |
| (0.10) | Luk 9:39 |
| Sewaktu-waktu ia diserang roh, lalu mendadak ia berteriak dan roh itu menggoncang-goncangkannya sehingga mulutnya berbusa. Roh itu terus saja menyiksa dia dan hampir-hampir tidak mau meninggalkannya. |
| (0.10) | Luk 10:39 |
| Perempuan itu mempunyai seorang saudara yang bernama Maria. y Maria ini duduk dekat kaki z Tuhan dan terus mendengarkan perkataan-Nya, |
| (0.10) | Luk 11:18 |
| Jikalau Iblis p itu juga terbagi-bagi dan melawan dirinya sendiri, bagaimanakah kerajaannya dapat bertahan? Sebab kamu berkata, bahwa Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul. |
| (0.10) | Luk 14:7 |
| Karena Yesus melihat, bahwa tamu-tamu berusaha menduduki tempat-tempat e kehormatan, Ia mengatakan perumpamaan ini kepada mereka: |
| (0.10) | Luk 16:23 |
| Orang kaya itu juga mati, lalu dikubur. Dan sementara ia menderita sengsara di alam maut ia memandang ke atas, dan dari jauh dilihatnya Abraham, dan Lazarus duduk di pangkuannya. |
| (0.10) | Luk 17:14 |
| Lalu Ia memandang mereka dan berkata: "Pergilah, perlihatkanlah dirimu kepada imam-imam. k " Dan sementara mereka di tengah jalan mereka menjadi tahir. |
| (0.10) | Luk 19:9 |
| Kata Yesus kepadanya: "Hari ini telah terjadi keselamatan kepada rumah ini, karena orang inipun anak Abraham. c |
| (0.10) | Luk 19:17 |
| Katanya kepada orang itu: Baik sekali perbuatanmu itu, hai hamba h yang baik; engkau telah setia 1 dalam perkara kecil, karena itu terimalah kekuasaan atas sepuluh kota. i |
| (0.10) | Luk 19:47 |
| Tiap-tiap hari Ia mengajar di dalam Bait Allah. e Imam-imam kepala dan ahli-ahli Taurat serta orang-orang terkemuka dari bangsa Israel berusaha untuk membinasakan Dia, f |
| (0.10) | Luk 20:36 |
| Sebab mereka tidak dapat mati lagi; mereka sama seperti malaikat-malaikat 1 dan mereka adalah anak-anak c Allah, karena mereka telah dibangkitkan. |




