| (0.10) | Luk 4:33 |
| Di dalam rumah ibadat itu ada seorang yang kerasukan setan 1 dan ia berteriak dengan suara keras: |
| (0.10) | Luk 8:6 |
| Sebagian jatuh di tanah yang berbatu-batu, dan setelah tumbuh ia menjadi kering karena tidak mendapat air. |
| (0.10) | Luk 17:23 |
| Dan orang akan berkata kepadamu: Lihat, ia ada di sana; lihat, ia ada di sini! Jangan kamu pergi ke situ, jangan kamu ikut. s |
| (0.10) | Luk 24:28 |
| Mereka mendekati kampung yang mereka tuju, lalu Ia berbuat seolah-olah hendak meneruskan perjalanan-Nya. |
| (0.10) | Luk 8:32 |
| Adalah di sana sejumlah besar babi sedang mencari makan di lereng gunung, lalu setan-setan itu meminta kepada Yesus, supaya Ia memperkenankan mereka memasuki babi-babi itu. Yesus mengabulkan permintaan mereka. |
| (0.10) | Luk 8:37 |
| Lalu seluruh penduduk daerah Gerasa meminta kepada Yesus, supaya Ia meninggalkan mereka, v sebab mereka sangat ketakutan. Maka naiklah Ia ke dalam perahu, lalu berlayar kembali. |
| (0.10) | Luk 8:41 |
| Maka datanglah seorang yang bernama Yairus. Ia adalah kepala rumah ibadat. w Sambil tersungkur di depan kaki Yesus ia memohon kepada-Nya, supaya Yesus datang ke rumahnya, |
| (0.10) | Luk 22:35 |
| Lalu Ia berkata kepada mereka: "Ketika Aku mengutus kamu dengan tiada membawa pundi-pundi, bekal dan kasut, t adakah kamu kekurangan apa-apa?" |
| (0.10) | Luk 22:36 |
| Jawab mereka: "Suatupun tidak." Kata-Nya kepada mereka: "Tetapi sekarang ini, siapa yang mempunyai pundi-pundi, hendaklah ia membawanya, demikian juga yang mempunyai bekal; dan siapa yang tidak mempunyainya hendaklah ia menjual jubahnya dan membeli pedang 1 . |
| (0.10) | Luk 24:29 |
| Tetapi mereka sangat mendesak-Nya, katanya: "Tinggallah bersama-sama dengan kami, sebab hari telah menjelang malam dan matahari hampir terbenam." Lalu masuklah Ia untuk tinggal bersama-sama dengan mereka. |
| (0.10) | Luk 4:28 |
| Mendengar itu sangat marahlah semua orang yang di rumah ibadat itu. |
| (0.10) | Luk 9:4 |
| Dan apabila kamu sudah diterima dalam suatu rumah, tinggallah di situ sampai kamu berangkat dari situ. |
| (0.10) | Luk 22:9 |
| Kata mereka kepada-Nya: "Di manakah Engkau kehendaki kami mempersiapkannya?" |
| (0.10) | Luk 22:14 |
| Ketika tiba saatnya, Yesus duduk makan y bersama-sama dengan rasul-rasul-Nya. z |
| (0.10) | Luk 22:69 |
| Mulai sekarang Anak Manusia sudah duduk di sebelah kanan Allah Yang Mahakuasa. r " |
| (0.10) | Luk 3:3 |
| Maka datanglah Yohanes ke seluruh daerah Yordan dan menyerukan: "Bertobatlah dan berilah dirimu dibaptis dan Allah akan mengampuni dosamu, n |
| (0.10) | Luk 4:20 |
| Kemudian Ia menutup kitab itu, memberikannya kembali kepada pejabat, lalu duduk; r dan mata semua orang dalam rumah ibadat itu tertuju kepada-Nya. |
| (0.10) | Luk 4:38 |
| Kemudian Ia meninggalkan rumah ibadat itu dan pergi ke rumah Simon. Adapun ibu mertua Simon demam keras dan mereka meminta kepada Yesus supaya menolong dia. |
| (0.10) | Luk 5:27 |
| Kemudian, ketika Yesus pergi ke luar, Ia melihat seorang pemungut cukai, yang bernama Lewi, sedang duduk di rumah cukai. Yesus berkata kepadanya: "Ikutlah Aku! p " |
| (0.10) | Luk 6:6 |
| Pada suatu hari Sabat d lain, Yesus masuk ke rumah ibadat, lalu mengajar. Di situ ada seorang yang mati tangan kanannya. |




