| (0.02) | Rm 11:18 |
| janganlah kamu bermegah terhadap cabang-cabang itu! Jikalau kamu bermegah, ingatlah, bahwa bukan kamu yang menopang akar itu, melainkan akar itu yang menopang kamu. c |
| (0.02) | Rm 13:12 |
| Hari sudah jauh malam 1 , telah hampir siang. e Sebab itu marilah kita menanggalkan perbuatan-perbuatan kegelapan f dan mengenakan perlengkapan senjata g terang! |
| (0.02) | Rm 15:3 |
| Karena Kristus juga tidak mencari kesenangan-Nya sendiri 1 , x tetapi seperti ada tertulis: "Kata-kata cercaan mereka, yang mencerca Engkau, telah mengenai aku. y " |
| (0.02) | Ef 2:2 |
| Kamu hidup h di dalamnya, karena kamu mengikuti jalan dunia ini, i karena kamu mentaati penguasa kerajaan angkasa, j yaitu roh yang sekarang sedang bekerja di antara orang-orang durhaka 1 . k |
| (0.02) | Ef 2:5 |
| telah menghidupkan kita bersama-sama dengan Kristus, sekalipun kita telah mati oleh kesalahan-kesalahan o kita--oleh kasih karunia kamu diselamatkan p -- |
| (0.02) | 1Tes 5:8 |
| Tetapi kita, yang adalah orang-orang siang, u baiklah kita sadar, berbajuzirahkan v iman dan kasih, dan berketopongkan w pengharapan keselamatan. x |
| (0.02) | 2Tim 3:2 |
| Manusia akan mencintai dirinya sendiri 1 dan menjadi hamba uang. k Mereka akan membual dan menyombongkan diri, l mereka akan menjadi pemfitnah, m mereka akan berontak terhadap orang tua n dan tidak tahu berterima kasih, tidak mempedulikan agama, |
| (0.02) | Tit 2:12 |
| Ia mendidik kita supaya kita meninggalkan kefasikan dan keinginan-keinginan m duniawi dan supaya kita hidup bijaksana, n adil dan beribadah o di dalam dunia sekarang ini |
| (0.02) | Ibr 4:11 |
| Karena itu baiklah kita berusaha untuk masuk 1 ke dalam perhentian itu, supaya jangan seorangpun jatuh karena mengikuti contoh ketidaktaatan h itu juga. |
| (0.02) | Ibr 6:6 |
| namun yang murtad lagi 1 , tidak mungkin dibaharui sekali lagi sedemikian, hingga mereka bertobat, k sebab mereka menyalibkan lagi Anak Allah l bagi diri mereka dan menghina-Nya di muka umum. |
| (0.02) | Ibr 7:1 |
| Sebab Melkisedek 1 adalah raja Salem f dan imam Allah Yang Mahatinggi; g ia pergi menyongsong Abraham ketika Abraham kembali dari mengalahkan raja-raja, dan memberkati dia. h |
| (0.02) | Ibr 11:31 |
| Karena iman maka Rahab, perempuan sundal itu, tidak turut binasa bersama-sama dengan orang-orang durhaka, i karena ia telah menyambut pengintai-pengintai itu dengan baik. |
| (0.02) | Yak 5:3 |
| Emas dan perakmu sudah berkarat, dan karatnya akan menjadi kesaksian terhadap kamu dan akan memakan dagingmu seperti api. Kamu telah mengumpulkan harta pada hari-hari p yang sedang berakhir. |
| (0.02) | 2Ptr 3:7 |
| Tetapi oleh firman itu juga langit dan bumi yang sekarang terpelihara dari api 1 u dan disimpan untuk hari penghakiman v dan kebinasaan orang-orang fasik. |
| (0.02) | 1Yoh 4:4 |
| Kamu berasal dari Allah, anak-anakku, z dan kamu telah mengalahkan nabi-nabi palsu itu; a sebab Roh yang ada di dalam kamu, b lebih besar 1 dari pada roh yang ada di dalam dunia. c |
| (0.02) | 2Yoh 1:7 |
| Sebab banyak penyesat 1 telah muncul dan pergi ke seluruh dunia, m yang tidak mengaku, bahwa Yesus Kristus n telah datang sebagai manusia. o Itu adalah si penyesat dan antikristus. p |
| (0.02) | Yud 1:18 |
| Sebab mereka telah mengatakan kepada kamu: "Menjelang akhir zaman 1 v akan tampil pengejek-pengejek yang akan hidup menuruti hawa nafsu kefasikan w mereka." |
| (0.02) | Why 11:7 |
| Dan apabila mereka telah menyelesaikan kesaksian mereka, maka binatang h yang muncul dari jurang maut, i akan memerangi mereka j dan mengalahkan serta membunuh mereka 1 . |
| (0.02) | Why 16:14 |
| Itulah roh-roh setan s yang mengadakan perbuatan-perbuatan t ajaib 1 , dan mereka pergi mendapatkan raja-raja di seluruh dunia, u untuk mengumpulkan mereka guna peperangan v pada hari besar, w yaitu hari Allah Yang Mahakuasa. |
| (0.01) | 1Sam 29:4 |
| Tetapi para panglima orang Filistin itu menjadi marah kepadanya; serta berkata kepadanya: "Suruhlah orang itu pulang, o supaya ia kembali ke tempat, yang kautunjukkan kepadanya, dan janganlah ia pergi berperang, bersama-sama dengan kita, supaya jangan ia menjadi lawan p kita dalam peperangan. Sebab dengan apakah orang ini dapat menyukakan hati tuannya, kecuali dengan memberi kepala-kepala orang-orang ini? |




