(0.02) | 1Sam 25:20 | Ketika perempuan itu dengan menunggang keledainya, turun dengan terlindung oleh gunung, tampaklah Daud dan orang-orangnya turun ke arahnya, dan perempuan itu bertemu dengan mereka. |
(0.02) | 1Sam 28:22 | Oleh sebab itu, kiranya engkaupun mendengarkan permintaan budakmu ini. Izinkanlah aku menyajikan kepadamu sepotong roti; makanlah, supaya ada kekuatanmu, apabila engkau berjalan pula." |
(0.02) | 1Sam 29:2 | Maka ketika raja-raja kota orang Filistin berjalan lewat dalam pasukan-pasukan seratus dan seribu, dan ketika juga Daud beserta orang-orangnya berjalan lewat di belakangnya l bersama-sama dengan Akhis, |
(0.02) | 2Sam 2:10 | Isyboset bin Saul berumur empat puluh tahun pada waktu ia menjadi raja atas Israel dan ia memerintah dua tahun lamanya. Hanyalah kaum Yehuda yang mengikuti Daud. |
(0.02) | 2Sam 2:24 | Tetapi Yoab dan Abisai mengejar Abner. Ketika matahari masuk dan mereka sampai ke dekat bukit Ama, yang ada di sebelah timur Giah, ke arah padang gurun Gibeon, |
(0.02) | 2Sam 4:5 | Anak-anak Rimon, orang Beerot itu, yakni Rekhab dan Baana, pergi, lalu sampai pada waktu hari panas terik ke rumah Isyboset, d ketika ia sedang berbaring e siang hari. |
(0.02) | 2Sam 4:7 | Mereka masuk ke dalam rumah itu, ketika Isyboset sedang berbaring di atas tempat tidurnya di dalam kamar tidurnya, membunuh f dia lalu memenggal kepalanya. Mereka membawa kepalanya itu, lalu berjalan semalam-malaman melalui jalan dari Araba-Yordan. g |
(0.02) | 2Sam 5:4 | Daud berumur w tiga puluh tahun, pada waktu ia menjadi raja; empat puluh x tahun lamanya ia memerintah. y |
(0.02) | 2Sam 12:21 | Berkatalah pegawai-pegawainya kepadanya: "Apakah artinya hal yang kauperbuat ini? Oleh karena anak yang masih hidup itu, engkau berpuasa dan menangis, tetapi sesudah anak itu mati, engkau bangun dan makan!" |
(0.02) | 2Sam 12:22 | Jawabnya: "Selagi anak itu hidup, aku berpuasa dan menangis, p karena pikirku: siapa tahu q TUHAN mengasihani aku, sehingga anak itu tetap hidup. r |
(0.02) | 2Sam 18:5 | Dan raja memerintahkan kepada Yoab, Abisai dan Itai, demikian: "Perlakukanlah Absalom, orang muda itu dengan lunak karena aku." Dan seluruh tentara mendengar, ketika raja memberi perintah itu kepada semua kepala pasukan mengenai Absalom. |
(0.02) | 2Sam 18:14 | Tetapi Yoab a berkata: "Aku tidak mau membuang-buang waktu dengan kau seperti ini." Lalu diambilnyalah tiga lembing dalam tangannya dan ditikamkannya ke dada Absalom, sedang ia masih hidup di tengah-tengah dahan pohon tarbantin itu. |
(0.02) | 2Sam 23:4 | ia bersinar v seperti fajar w di waktu pagi, x pagi yang tidak berawan, yang sesudah hujan y membuat berkilauan rumput muda di tanah. |
(0.02) | 1Raj 8:30 | Dan dengarkanlah permohonan hamba-Mu dan umat-Mu Israel yang mereka panjatkan f di tempat ini; bahwa Engkau juga yang mendengarnya g di tempat kediaman-Mu di sorga; dan apabila Engkau mendengarnya, maka Engkau akan mengampuni. h |
(0.02) | 1Raj 11:15 | Sesudah Daud memukul kalah orang Edom, maka panglima Yoab pergi menguburkan orang-orang yang mati terbunuh, lalu menewaskan semua laki-laki di Edom; n |
(0.02) | 1Raj 14:6 | Tetapi segera sesudah Ahia mendengar bunyi langkah perempuan itu, sementara melangkah masuk pintu, berkatalah ia: "Masuklah, hai isteri Yerobeam! Mengapakah engkau berbuat seolah-olah w engkau orang lain? Aku disuruh menyampaikan pesan yang keras kepadamu. |
(0.02) | 1Raj 22:42 | Yosafat berumur tiga puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan dua puluh lima tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Azuba, anak Silhi. |
(0.02) | 2Raj 2:10 | Berkatalah Elia: "Yang kauminta itu adalah sukar. Tetapi jika engkau dapat melihat aku terangkat dari padamu, akan terjadilah kepadamu seperti yang demikian, dan jika tidak, tidak akan terjadi." |
(0.02) | 2Raj 7:18 | Dan terjadi juga seperti yang dikatakan abdi Allah itu kepada raja: "Dua sukat jelai akan berharga sesyikal dan sesukat tepung yang terbaik akan berharga sesyikal, besok kira-kira waktu ini di pintu gerbang Samaria." |
(0.02) | 2Raj 15:33 | Ia berumur dua puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan enam belas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Yerusa, anak Zadok. |