| (0.02) | Mzm 140:6 |
| (140-7) Aku berkata kepada TUHAN: "Allahku l Engkau, berilah telinga, ya TUHAN, kepada suara permohonanku! m " |
| (0.02) | Mzm 140:11 |
| (140-12) Pemfitnah tidak akan diam tetap di bumi; orang yang melakukan kekerasan r akan diburu oleh malapetaka. |
| (0.02) | Mzm 140:12 |
| (140-13) Aku tahu, bahwa TUHAN akan memberi keadilan kepada orang tertindas, s dan membela perkara t orang miskin. u |
| (0.02) | Mzm 141:8 |
| Tetapi kepada-Mulah, ya ALLAH, Tuhanku, mataku tertuju; o pada-Mulah aku berlindung, p jangan campakkan aku! |
| (0.02) | Mzm 143:12 |
| Binasakanlah musuh-musuhku n demi kasih setia-Mu, dan lenyapkanlah semua orang yang mendesak aku, o sebab aku ini hamba-Mu! p |
| (0.02) | Mzm 145:12 |
| untuk memberitahukan keperkasaan-Mu e kepada anak-anak manusia, dan kemuliaan semarak kerajaan-Mu. f |
| (0.02) | Ams 1:4 |
| untuk memberikan kecerdasan kepada orang yang tak berpengalaman, d dan pengetahuan serta kebijaksanaan e kepada orang muda-- |
| (0.02) | Ams 1:5 |
| baiklah orang bijak mendengar dan menambah ilmu f dan baiklah orang yang berpengertian memperoleh bahan pertimbangan-- |
| (0.02) | Ams 2:16 |
| supaya engkau terlepas dari perempuan jalang, p dari perempuan yang asing, yang licin perkataannya, |
| (0.02) | Ams 3:24 |
| Jikalau engkau berbaring, k engkau tidak akan terkejut, l tetapi engkau akan berbaring dan tidur m nyenyak. |
| (0.02) | Ams 4:18 |
| Tetapi jalan orang benar w itu seperti cahaya fajar, x yang kian bertambah terang sampai rembang tengah hari. y |
| (0.02) | Ams 14:31 |
| Siapa menindas orang yang lemah 1 , menghina Penciptanya, k tetapi siapa menaruh belas kasihan kepada orang miskin, memuliakan Dia. l |
| (0.02) | Ams 17:2 |
| Budak yang berakal budi akan berkuasa atas anak yang membuat malu, dan akan mendapat bagian warisan bersama-sama dengan saudara-saudara anak itu. |
| (0.02) | Ams 17:5 |
| Siapa mengolok-olok orang miskin 1 u menghina Penciptanya; v siapa gembira karena suatu kecelakaan w tidak akan luput dari hukuman. x |
| (0.02) | Ams 19:14 |
| Rumah dan harta adalah warisan nenek moyang, s tetapi isteri yang berakal budi adalah karunia TUHAN 1 . t |
| (0.02) | Ams 21:13 |
| Siapa menutup telinganya bagi jeritan orang lemah 1 , tidak akan menerima jawaban, o kalau ia sendiri berseru-seru. p |
| (0.02) | Ams 26:24 |
| Si pembenci berpura-pura dengan bibirnya, t tetapi dalam hati dikandungnya tipu daya. u |
| (0.02) | Ams 28:8 |
| Orang yang memperbanyak hartanya dengan riba dan bunga uang, b mengumpulkan itu untuk orang-orang c yang mempunyai belas kasihan kepada orang-orang lemah. d |
| (0.02) | Ams 28:27 |
| Siapa memberi kepada orang miskin 1 tak akan berkekurangan, b tetapi orang yang menutup matanya akan sangat dikutuki. c |
| (0.02) | Ams 30:14 |
| Ada keturunan yang giginya f adalah pedang, yang gigi geliginya adalah pisau, g untuk memakan habis h dari bumi orang-orang yang tertindas, i orang-orang yang miskin di antara manusia. j |




