(0.04) | Luk 9:57 | Ketika Yesus dan murid-murid-Nya melanjutkan perjalanan mereka, k berkatalah seorang di tengah jalan kepada Yesus: "Aku akan mengikut Engkau, ke mana saja Engkau pergi." |
(0.04) | Mzm 59:5 | (59-6) Engkau, TUHAN, Allah semesta alam, adalah Allah Israel. i Bangunlah j untuk menghukum segala bangsa; k janganlah mengasihani mereka yang melakukan kejahatan dengan berkhianat! l Sela |
(0.04) | Mzm 6:4 | (6-5) Kembalilah pula, q TUHAN, luputkanlah jiwaku 1 , selamatkanlah aku oleh karena kasih setia-Mu. r |
(0.04) | Mzm 90:1 | Doa Musa, abdi Allah. Tuhan, Engkaulah tempat perteduhan b kami 1 turun-temurun. |
(0.04) | Bil 10:36 | Dan apabila tabut itu berhenti, berkatalah ia: "Kembalilah, u TUHAN, kepada umat Israel v yang beribu-ribu laksa ini." |
(0.04) | Mzm 5:3 | (5-4) TUHAN, pada waktu pagi n Engkau mendengar seruanku 1 , pada waktu pagi aku mengatur persembahan bagi-Mu, dan aku menunggu-nunggu. o |
(0.04) | Mzm 17:13 | Bangunlah, i TUHAN, hadapilah mereka, rebahkanlah j mereka, luputkanlah aku dengan pedang-Mu dari pada orang fasik. |
(0.04) | Mzm 41:4 | (41-5) Kalau aku, kataku: "TUHAN, kasihanilah m aku, sembuhkanlah n aku, sebab terhadap Engkaulah aku berdosa! o " |
(0.04) | Yeh 20:49 | Lalu aku berkata: "Aduh, Tuhan ALLAH, w mereka berkata tentang aku: Apakah ia tidak hanya mengucapkan kata-kata sindiran? x " |
(0.04) | 1Taw 24:6 | Dan Semaya bin Netaneel, panitera itu, seorang Lewi, menulis nama mereka di depan raja, di depan pembesar-pembesar, imam Zadok, Ahimelekh v bin Abyatar dan di depan kepala-kepala puak para imam dan orang Lewi; setiap kali satu puak diambil dari Eleazar, dan demikian pula satu puak dari Itamar. |
(0.04) | 2Taw 12:7 | Ketika TUHAN melihat bahwa mereka merendahkan diri, datanglah firman TUHAN kepada Semaya, bunyinya: "Mereka telah merendahkan diri 1 , oleh sebab itu Aku tidak akan memusnahkan mereka. Aku segera akan meluputkan r mereka dan kehangatan murka-Ku s tidak akan dicurahkan atas Yerusalem dengan perantaraan Sisak. |
(0.04) | Est 5:2 | Ketika raja melihat Ester, sang ratu, berdiri di pelataran, berkenanlah raja kepadanya, sehingga raja mengulurkan tongkat emas yang di tangannya ke arah Ester, lalu mendekatlah Ester dan menyentuh ujung tongkat l itu. |
(0.04) | Yer 29:32 | maka beginilah firman TUHAN: Sesungguhnya, Aku akan menghukum Semaya, orang Nehelam itu, dan keturunannya: e tidak ada seorangpun dari keluarganya akan diam di tengah-tengah bangsa ini untuk melihat yang baik f yang akan Kulakukan kepada umat-Ku, demikianlah firman TUHAN, sebab ia telah mengajak murtad g terhadap TUHAN." |
(0.04) | Luk 1:30 | Kata malaikat itu kepadanya: "Jangan takut, k hai Maria, sebab engkau beroleh kasih karunia di hadapan Allah. l |
(0.04) | Yoh 2:4 | Kata Yesus kepadanya: "Mau apakah engkau dari pada-Ku, x ibu? y Saat-Ku z belum tiba." |
(0.04) | Yoh 19:3 | dan sambil maju ke depan mereka berkata: "Salam, hai raja orang Yahudi! f " Lalu mereka menampar muka-Nya. g |
(0.04) | Kis 10:13 | Kedengaranlah olehnya suatu suara yang berkata: "Bangunlah, hai Petrus, sembelihlah dan makanlah!" |
(0.04) | Kis 11:7 | Lalu aku mendengar suara berkata kepadaku: Bangunlah, hai Petrus, sembelihlah dan makanlah! |
(0.04) | Gal 6:18 | Kasih karunia Tuhan kita Yesus Kristus g menyertai roh kamu, h saudara-saudara! Amin. |
(0.04) | 2Tim 2:1 | Sebab itu, hai anakku, u jadilah kuat v oleh kasih karunia dalam Kristus Yesus. |