| (0.00) | 1Tim 3:14 |
| Semuanya itu kutuliskan kepadamu, walaupun kuharap segera dapat mengunjungi engkau. |
| (0.00) | 2Tim 4:4 |
| Mereka akan memalingkan telinganya dari kebenaran 1 dan membukanya bagi dongeng. a |
| (0.00) | 2Tim 4:15 |
| Hendaklah engkau juga waspada terhadap dia, karena dia sangat menentang ajaran kita. |
| (0.00) | Ibr 11:4 |
| Karena iman Habel telah mempersembahkan kepada Allah korban yang lebih baik 1 dari pada korban Kain. Dengan jalan itu ia memperoleh kesaksian m kepadanya, bahwa ia benar, karena Allah berkenan akan persembahannya n itu dan karena iman ia masih berbicara, sesudah ia mati. o |
| (0.00) | Ibr 12:4 |
| Dalam pergumulan kamu melawan dosa kamu belum sampai mencucurkan darah. o |
| (0.00) | Yak 1:2 |
| Saudara-saudaraku, anggaplah sebagai suatu kebahagiaan, apabila kamu jatuh ke dalam berbagai-bagai pencobaan 1 , f |
| (0.00) | Est 4:17 |
| Maka pergilah Mordekhai dan diperbuatnyalah tepat seperti yang dipesankan Ester kepadanya. |
| (0.00) | Yoh 16:19 |
| Yesus tahu, bahwa mereka hendak menanyakan sesuatu kepada-Nya, lalu Ia berkata kepada mereka: "Adakah kamu membicarakan seorang dengan yang lain apa yang Kukatakan tadi, yaitu: Tinggal sesaat saja dan kamu tidak melihat Aku dan tinggal sesaat saja pula dan kamu akan melihat Aku? |
| (0.00) | Ibr 8:9 |
| bukan seperti perjanjian yang telah Kuadakan dengan nenek moyang h mereka, pada waktu Aku memegang tangan mereka untuk membawa mereka keluar dari tanah Mesir. Sebab mereka tidak setia kepada perjanjian-Ku, dan Aku menolak mereka," demikian firman Tuhan. |
| (0.00) | Why 19:20 |
| Maka tertangkaplah binatang itu dan bersama-sama dengan dia nabi palsu, e yang telah mengadakan tanda-tanda 1 f di depan matanya, g dan dengan demikian ia menyesatkan h mereka yang telah menerima tanda dari binatang i itu dan yang telah menyembah patungnya. j Keduanya dilemparkan hidup-hidup ke dalam lautan api k yang menyala-nyala oleh belerang. l |
| (0.00) | Kej 17:17 |
| Lalu tertunduklah h Abraham dan tertawa 1 i serta berkata dalam hatinya: "Mungkinkah bagi seorang yang berumur j seratus tahun dilahirkan seorang anak dan mungkinkah Sara, yang telah berumur k sembilan puluh tahun itu melahirkan seorang anak?" |
| (0.00) | Kel 16:3 |
| dan berkata kepada mereka: "Ah, kalau kami mati tadinya di tanah Mesir q oleh tangan TUHAN ketika kami duduk menghadapi kuali berisi daging dan makan roti r sampai kenyang! Sebab kamu membawa kami keluar ke padang gurun ini untuk membunuh s seluruh jemaah ini dengan kelaparan." |
| (0.00) | Kel 17:3 |
| Hauslah j bangsa itu akan air di sana; bersungut-sungutlah k bangsa itu kepada Musa dan berkata: "Mengapa pula engkau memimpin kami keluar dari Mesir, untuk membunuh l kami, anak-anak kami dan ternak kami dengan kehausan?" |
| (0.00) | Kel 31:14 |
| Haruslah kamu pelihara hari Sabat, sebab itulah hari kudus bagimu; siapa yang melanggar kekudusan hari Sabat itu, pastilah ia dihukum mati, i sebab setiap orang yang melakukan pekerjaan pada hari itu, orang itu harus dilenyapkan dari antara bangsanya. |
| (0.00) | Im 26:16 |
| maka Akupun akan berbuat begini kepadamu, yakni Aku akan mendatangkan kekejutan atasmu, batuk kering serta demam, u yang membuat mata rusak dan jiwa merana; v kamu akan sia-sia menabur benihmu, karena hasilnya akan habis dimakan w musuhmu. |
| (0.00) | Ul 1:22 |
| Lalu kamu sekalian mendekati aku dan berkata: Marilah kita menyuruh beberapa orang mendahului kita untuk menyelidiki e negeri f itu bagi kita dan membawa kabar kepada kita tentang jalan yang akan kita lalui, dan tentang kota-kota yang akan kita datangi. |
| (0.00) | Ul 2:19 |
| maka engkau sampai ke dekat bani Amon. a Janganlah melawan mereka dan janganlah menyerang b mereka, sebab Aku tidak akan memberikan kepadamu apapun dari negeri bani Amon itu menjadi milikmu, karena Aku telah memberikannya kepada bani Lot c menjadi miliknya. |
| (0.00) | Ul 9:3 |
| Maka ketahuilah pada hari ini, bahwa TUHAN, Allahmu, Dialah yang berjalan di depanmu m laksana api n yang menghanguskan; Dia akan memunahkan mereka dan Dia akan menundukkan mereka di hadapanmu. Demikianlah engkau akan menghalau dan membinasakan mereka dengan segera, o seperti yang dijanjikan kepadamu oleh TUHAN. |
| (0.00) | Yos 8:2 |
| dan haruslah kaulakukan kepada Ai dan rajanya, seperti yang kaulakukan kepada Yerikho dan rajanya; hanya barang-barangnya dan ternaknya boleh kamu jarah. o p Suruhlah orang bersembunyi q di belakang kota itu." |
| (0.00) | Yos 9:27 |
| Dan pada waktu itu Yosua menjadikan mereka r tukang belah kayu dan tukang timba air s untuk umat itu dan untuk mezbah TUHAN, sampai sekarang, di tempat yang akan dipilih-Nya. t |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [