| (0.02) | Luk 6:46 |
| "Mengapa kamu berseru kepada-Ku: Tuhan, Tuhan, u padahal kamu tidak melakukan apa yang Aku katakan 1 ? v |
| (0.02) | Luk 14:2 |
| Tiba-tiba datanglah seorang yang sakit busung air berdiri di hadapan-Nya. |
| (0.02) | Luk 17:18 |
| Tidak adakah di antara mereka yang kembali untuk memuliakan Allah selain dari pada orang asing ini?" |
| (0.02) | Luk 22:48 |
| Maka kata Yesus kepadanya: "Hai Yudas, engkau menyerahkan Anak Manusia dengan ciuman?" |
| (0.02) | Yoh 6:62 |
| Dan bagaimanakah, jikalau kamu melihat Anak Manusia s naik ke tempat di mana Ia sebelumnya t berada? |
| (0.02) | Yoh 7:11 |
| Orang-orang Yahudi mencari Dia q di pesta itu dan berkata: "Di manakah Ia?" |
| (0.02) | Yoh 9:10 |
| Kata mereka kepadanya: "Bagaimana matamu menjadi melek?" |
| (0.02) | 1Kor 15:30 |
| Dan kami juga--mengapakah kami setiap saat w membawa diri kami ke dalam bahaya? |
| (0.02) | Ef 5:17 |
| Sebab itu janganlah kamu bodoh, tetapi usahakanlah supaya kamu mengerti kehendak m Tuhan. |
| (0.02) | 1Tim 6:6 |
| Memang ibadah itu kalau disertai rasa cukup, y memberi keuntungan z besar 1 . |
| (0.02) | Yak 1:2 |
| Saudara-saudaraku, anggaplah sebagai suatu kebahagiaan, apabila kamu jatuh ke dalam berbagai-bagai pencobaan 1 , f |
| (0.02) | Kej 27:37 |
| Lalu Ishak menjawab Esau, katanya: "Sesungguhnya telah kuangkat dia menjadi tuan atas engkau, dan segala saudaranya telah kuberikan kepadanya menjadi hambanya, dan telah kubekali dia dengan gandum dan anggur; m maka kepadamu, apa lagi yang dapat kuperbuat, ya anakku?" |
| (0.02) | Kej 37:10 |
| Setelah hal ini diceritakannya kepada ayah dan saudara-saudaranya, v maka ia ditegor w oleh ayahnya: "Mimpi apa mimpimu itu? Masakan aku dan ibumu serta saudara-saudaramu sujud menyembah kepadamu x sampai ke tanah?" |
| (0.02) | Kel 32:1 |
| Ketika bangsa itu melihat, bahwa Musa mengundur-undurkan turun dari gunung s itu, maka berkumpullah mereka mengerumuni Harun dan berkata kepadanya: "Mari, buatlah untuk kami allah, yang akan berjalan di depan t kami sebab Musa ini, orang yang telah memimpin kami keluar dari tanah Mesir--kami tidak tahu apa yang telah terjadi dengan dia. u " |
| (0.02) | Im 10:19 |
| Lalu berkatalah Harun kepada Musa: "Memang benar, pada hari ini mereka telah mempersembahkan korban penghapus dosa dan korban bakaran s mereka ke hadapan TUHAN, tetapi hal-hal seperti tadilah yang kualami. Jikalau pada hari ini aku memakan juga korban penghapus dosa, mungkinkah hal itu disetujui oleh TUHAN?" |
| (0.02) | Bil 23:3 |
| Sesudah itu berkatalah Bileam kepada Balak: "Berdirilah di samping korban bakaranmu, tetapi aku ini hendak pergi; mungkin TUHAN akan datang menemui aku, k dan perkataan apapun yang dinyatakan-Nya kepadaku, akan kuberitahukan kepadamu." Lalu pergilah ia ke atas sebuah bukit yang gundul. |
| (0.02) | Ul 17:8 |
| "Apabila sesuatu perkara terlalu sukar bagimu untuk diputuskan, w misalnya bunuh-membunuh, tuntut-menuntut, atau luka-melukai x --perkara pendakwaan di dalam tempatmu--maka haruslah engkau pergi menghadap ke tempat yang akan dipilih y TUHAN, Allahmu; |
| (0.02) | Yos 22:16 |
| "Beginilah kata segenap umat TUHAN: Apa macam perbuatanmu yang tidak setia m ini terhadap Allah Israel, dengan sekarang berbalik dari pada TUHAN dan mendirikan mezbah bagimu, dengan demikian memberontak n terhadap TUHAN pada hari ini? |
| (0.02) | Yos 22:17 |
| Belum cukupkah bagi kita noda yang di Peor o itu, yang dari padanya kita belum mentahirkan diri sampai hari ini dan yang menyebabkan umat TUHAN kena tulah, |
| (0.02) | Hak 6:31 |
| Tetapi jawab Yoas kepada semua orang yang mengerumuninya itu: "Kamu mau berjuang membela d Baal? Atau kamu mau menolong dia? Siapa yang berjuang membela Baal akan dihukum mati sebelum pagi. Jika Baal itu allah, biarlah ia berjuang membela dirinya sendiri, setelah mezbahnya dirobohkan orang." |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [