| (0.02) | Mzm 45:10 |
| (45-11) Dengarlah, hai puteri, x lihatlah, y dan sendengkanlah telingamu, lupakanlah bangsamu z dan seisi rumah ayahmu! |
| (0.02) | Mzm 126:6 |
| Orang yang berjalan maju dengan menangis x sambil menabur benih, pasti pulang dengan sorak-sorai sambil membawa berkas-berkasnya. |
| (0.02) | Ams 25:13 |
| Seperti sejuk salju di musim panen, demikianlah pesuruh yang setia bagi orang-orang yang menyuruhnya. Ia menyegarkan hati tuan-tuannya. m |
| (0.02) | Pkh 1:7 |
| Semua sungai mengalir ke laut, tetapi laut tidak juga menjadi penuh; ke mana sungai mengalir, ke situ sungai mengalir selalu. g |
| (0.02) | Pkh 2:4 |
| Aku melakukan pekerjaan-pekerjaan besar, mendirikan bagiku a rumah-rumah, menanami bagiku kebun-kebun anggur; b |
| (0.02) | Yes 4:6 |
| dan sebagai pondok tempat bernaung o pada waktu siang terhadap panas terik dan sebagai perlindungan p dan persembunyian terhadap angin ribut q dan hujan. |
| (0.02) | Yes 42:15 |
| Aku mau membuat tandus t gunung-gunung u dan bukit-bukit, dan mau membuat layu segala tumbuh-tumbuhannya; Aku mau membuat sungai-sungai menjadi tanah kering dan mau membuat kering v telaga-telaga. |
| (0.02) | Yes 63:13 |
| yang menuntun o mereka melintasi samudera raya p seperti kuda melintasi padang gurun? Mereka tidak pernah tersandung, q |
| (0.02) | Yes 65:21 |
| Mereka akan mendirikan rumah-rumah w dan mendiaminya juga; mereka akan menanami kebun-kebun anggur dan memakan buahnya x juga. |
| (0.02) | Yes 66:11 |
| supaya kamu mengisap q dan menjadi kenyang dari susu yang menyegarkan kamu, supaya kamu menghirup dan menikmati dari dadanya r yang bernas. s |
| (0.02) | Yer 3:3 |
| Sebab itu dirus hujan tertahan l dan hujan m pada akhir musim tidak datang. Tetapi dahimu n adalah dahi perempuan sundal, engkau tidak mengenal malu. o |
| (0.02) | Yeh 24:5 |
| Ambillah domba yang terpilih, w dan susunlah juga kayu di bawahnya, biarlah masakan itu mendidih dan tulang-tulangnya turut empuk di dalamnya. x |
| (0.02) | Yeh 27:26 |
| Ke lautan luas pendayungmu membawa engkau. Tetapi badai timur a melandamu di tengah lautan. |
| (0.02) | Yeh 46:23 |
| Mengelilingi keempat pelataran kecil itu ada tembok batu dan di bagian bawah tembok-tembok batu itu sekelilingnya diperbuat tempat-tempat memasak. |
| (0.02) | Yeh 48:27 |
| Berbatasan dengan wilayah Zebulon, dari perbatasan sebelah timur sampai perbatasan sebelah barat, terdapat bagian Gad. o |
| (0.02) | Dan 5:22 |
| Tetapi tuanku, Belsyazar, anaknya, tidak merendahkan diri, y walaupun tuanku mengetahui semuanya ini 1 . |
| (0.02) | Hos 4:18 |
| Persepakatan para pemabuk! mereka menyerahkan diri habis-habisan kepada persundalan; mereka lebih mencintai kehinaan dari pada kemasyhuran mereka. |
| (0.02) | Yl 3:6 |
| dan telah menjual orang-orang Yehuda dan orang-orang Yerusalem kepada orang Yunani p dengan maksud menjauhkan mereka dari daerah mereka. |
| (0.02) | Yl 3:13 |
| Ayunkanlah sabit, g sebab sudah masak tuaian 1 ; h marilah, iriklah, i sebab sudah penuh tempat anggur; tempat-tempat pemerasan j kelimpahan, sebab banyak kejahatan mereka. |
| (0.02) | Mi 1:9 |
| sebab lukanya b tidak dapat sembuh, c sudah menjalar ke Yehuda 1 , d sudah sampai ke pintu gerbang e bangsaku, ke Yerusalem! |




