(0.47) | Mrk 10:17 | Pada waktu Yesus berangkat untuk meneruskan perjalanan-Nya, datanglah seorang berlari-lari mendapatkan Dia dan sambil bertelut u di hadapan-Nya ia bertanya: "Guru yang baik, apa yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup yang kekal? v " |
(0.47) | Mrk 10:37 | Lalu kata mereka: "Perkenankanlah kami duduk dalam kemuliaan-Mu r kelak, yang seorang lagi di sebelah kanan-Mu dan yang seorang di sebelah kiri-Mu." |
(0.47) | Mrk 10:51 | Tanya Yesus kepadanya: "Apa yang kaukehendaki supaya Aku perbuat bagimu?" Jawab orang buta itu: "Rabuni, b supaya aku dapat melihat!" |
(0.47) | Mrk 12:7 | Tetapi penggarap-penggarap itu berkata seorang kepada yang lain: Ia adalah ahli waris, mari kita bunuh dia, maka warisan ini menjadi milik kita. |
(0.47) | Mrk 14:30 | Lalu kata Yesus kepadanya: "Aku berkata kepadamu, sesungguhnya pada hari ini, malam ini juga, sebelum ayam berkokok dua kali, engkau telah menyangkal Aku tiga kali. v " |
(0.47) | Mrk 14:31 | Tetapi dengan lebih bersungguh-sungguh Petrus berkata: "Sekalipun aku harus mati bersama-sama Engkau, w aku takkan menyangkal Engkau." Semua yang lainpun berkata demikian juga. |
(0.47) | Mrk 14:49 | Padahal tiap-tiap hari Aku ada di tengah-tengah kamu mengajar di Bait Allah, i dan kamu tidak menangkap Aku. Tetapi haruslah digenapi j yang tertulis dalam Kitab Suci." |
(0.47) | Mrk 14:68 | Tetapi ia menyangkalnya dan berkata: "Aku tidak tahu dan tidak mengerti apa yang engkau maksud. y " Lalu ia pergi ke serambi muka (dan berkokoklah ayam). |
(0.47) | Mrk 15:32 | Baiklah Mesias, x Raja Israel y itu, turun dari salib itu, supaya kita lihat dan percaya." Bahkan kedua orang yang disalibkan bersama-sama dengan Dia mencela Dia juga. |
(0.47) | Luk 1:44 | Sebab sesungguhnya, ketika salammu sampai kepada telingaku, anak yang di dalam rahimku melonjak kegirangan. |
(0.47) | Luk 4:43 | Tetapi Ia berkata kepada mereka: "Juga di kota-kota lain Aku harus memberitakan Injil Kerajaan Allah t sebab untuk itulah Aku diutus." |
(0.47) | Luk 5:5 | Simon menjawab: "Guru, y telah sepanjang malam kami bekerja keras dan kami tidak menangkap apa-apa, z tetapi karena Engkau menyuruhnya, aku akan menebarkan jala juga." |
(0.47) | Luk 5:8 | Ketika Simon Petrus melihat hal itu iapun tersungkur di depan Yesus dan berkata: "Tuhan, pergilah dari padaku, karena aku ini seorang berdosa. b " |
(0.47) | Luk 7:27 | Karena tentang dia ada tertulis: Lihatlah, Aku menyuruh utusan-Ku mendahului Engkau, ia akan mempersiapkan jalan-Mu di hadapan-Mu. l |
(0.47) | Luk 8:21 | Tetapi Ia menjawab mereka: "Ibu-Ku dan saudara-saudara-Ku 1 ialah mereka, yang mendengarkan firman Allah dan melakukannya. l " |
(0.47) | Luk 9:23 | Kata-Nya kepada mereka semua: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya setiap hari 1 dan mengikut Aku. k |
(0.47) | Luk 10:25 | Pada suatu kali berdirilah seorang ahli Taurat untuk mencobai Yesus, katanya: "Guru, apa yang harus kuperbuat untuk memperoleh hidup yang kekal? q " |
(0.47) | Luk 11:9 | Oleh karena itu Aku berkata kepadamu: Mintalah, maka akan diberikan kepadamu; j carilah, maka kamu akan mendapat; ketoklah 1 , maka pintu akan dibukakan bagimu. |
(0.47) | Luk 11:19 | Jadi jika Aku mengusir setan dengan kuasa Beelzebul, dengan kuasa apakah pengikut-pengikutmu mengusirnya? Sebab itu merekalah yang akan menjadi hakimmu. |
(0.47) | Luk 12:4 | Aku berkata kepadamu, hai sahabat-sahabat-Ku, a janganlah kamu takut terhadap mereka yang dapat membunuh tubuh dan kemudian tidak dapat berbuat apa-apa lagi. |