| (0.41) | Mrk 15:41 |
| Mereka semuanya telah mengikut Yesus dan melayani-Nya waktu Ia di Galilea. Dan ada juga di situ i banyak perempuan lain yang telah datang ke Yerusalem bersama-sama dengan Yesus. |
| (0.41) | Mrk 5:8 |
| Karena sebelumnya Yesus mengatakan kepadanya: "Hai engkau roh jahat! Keluar dari orang ini!" |
| (0.41) | Mrk 10:9 |
| Karena itu, apa yang telah dipersatukan Allah, tidak boleh diceraikan manusia." |
| (0.41) | Mrk 15:10 |
| Ia memang mengetahui, bahwa imam-imam kepala telah menyerahkan Yesus karena dengki. |
| (0.41) | Mrk 8:9 |
| Mereka itu ada kira-kira empat ribu orang. Lalu Yesus menyuruh mereka pulang. |
| (0.41) | Mrk 16:9 |
| 1 Setelah Yesus bangkit pagi-pagi pada hari pertama minggu itu, Ia mula-mula menampakkan diri-Nya kepada Maria Magdalena. v Dari padanya Yesus pernah mengusir tujuh setan. |
| (0.41) | Mrk 2:26 |
| bagaimana ia masuk ke dalam Rumah Allah waktu Abyatar menjabat sebagai Imam Besar m lalu makan roti sajian itu--yang tidak boleh dimakan n kecuali oleh imam-imam--dan memberinya juga kepada pengikut-pengikutnya? o " |
| (0.41) | Mrk 16:1 |
| Setelah lewat hari Sabat, Maria Magdalena dan Maria ibu Yakobus, serta Salome membeli rempah-rempah p untuk pergi ke kubur dan meminyaki Yesus. |
| (0.41) | Mrk 16:6 |
| tetapi orang muda itu berkata kepada mereka: "Jangan takut! Kamu mencari Yesus orang Nazaret, s yang disalibkan itu. Ia telah bangkit 1 . Ia tidak ada di sini. Lihat! Inilah tempat mereka membaringkan Dia. |
| (0.41) | Mrk 16:11 |
| Tetapi ketika mereka mendengar, bahwa Yesus hidup dan telah dilihat olehnya, mereka tidak percaya. w |
| (0.41) | Mrk 5:32 |
| Lalu Ia memandang sekeliling-Nya untuk melihat siapa yang telah melakukan hal itu. |
| (0.41) | Mrk 12:36 |
| Daud sendiri oleh pimpinan Roh Kudus u berkata: Tuhan telah berfirman kepada Tuanku: duduklah di sebelah kanan-Ku, sampai musuh-musuh-Mu Kutaruh di bawah kaki-Mu. v |
| (0.41) | Mrk 12:44 |
| Sebab mereka semua memberi dari kelimpahannya, tetapi janda ini memberi dari kekurangannya, semua yang ada padanya, yaitu seluruh nafkahnya. z " |
| (0.41) | Mrk 4:15 |
| Orang-orang yang di pinggir jalan, tempat firman itu ditaburkan, ialah mereka yang mendengar firman, lalu datanglah Iblis b dan mengambil firman 1 yang baru ditaburkan di dalam mereka. |
| (0.41) | Mrk 12:23 |
| Pada hari kebangkitan, bilamana mereka bangkit, siapakah yang menjadi suami perempuan itu? Sebab ketujuhnya telah beristerikan dia." |
| (0.41) | Mrk 16:10 |
| Lalu perempuan itu pergi memberitahukannya kepada mereka yang selalu mengiringi Yesus, dan yang pada waktu itu sedang berkabung dan menangis. |
| (0.41) | Mrk 5:34 |
| Maka kata-Nya kepada perempuan itu: "Hai anak-Ku, imanmu telah menyelamatkan engkau. g Pergilah dengan selamat h dan sembuhlah dari penyakitmu!" |
| (0.41) | Mrk 5:19 |
| Yesus tidak memperkenankannya, tetapi Ia berkata kepada orang itu: "Pulanglah ke rumahmu, kepada orang-orang sekampungmu, dan beritahukanlah w kepada mereka segala sesuatu yang telah diperbuat oleh Tuhan atasmu dan bagaimana Ia telah mengasihani engkau!" |
| (0.41) | Mrk 4:32 |
| Tetapi apabila ia ditaburkan, ia tumbuh dan menjadi lebih besar dari pada segala sayuran yang lain dan mengeluarkan cabang-cabang yang besar, sehingga burung-burung di udara dapat bersarang dalam naungannya." |
| (0.41) | Mrk 5:16 |
| Orang-orang yang telah melihat sendiri hal itu menceriterakan kepada mereka tentang apa yang telah terjadi atas orang yang kerasukan setan itu, dan tentang babi-babi itu. |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [