| (0.99) | Yoh 9:31 |
| Kita tahu, bahwa Allah tidak mendengarkan orang-orang berdosa, melainkan orang-orang yang saleh dan yang melakukan kehendak-Nya.<x id="u" /> |
| (0.99) | Yoh 10:3 |
| <span class="red">Untuk dia penjaga membuka pintu dan domba-domba mendengarkan suaranya<x id="l" /> dan ia memanggil domba-dombanya masing-masing menurut namanya dan menuntunnya ke luar.<x id="m" />span> |
| (0.99) | Yoh 10:4 |
| <span class="red">Jika semua dombanya telah dibawanya ke luar, ia berjalan di depan mereka dan domba-domba itu mengikuti dia, karena mereka mengenal suaranya.<x id="n" />span> |
| (0.99) | Yoh 10:6 |
| Itulah yang dikatakan Yesus dalam perumpamaan<x id="o" /> kepada mereka, tetapi mereka tidak mengerti apa maksudnya Ia berkata demikian kepada mereka.<x id="p" /> |
| (0.99) | Yoh 10:42 |
| Dan banyak orang di situ percaya kepada-Nya.<x id="u" /> |
| (0.99) | Yoh 11:28 |
| Dan sesudah berkata demikian ia pergi memanggil saudaranya Maria dan berbisik kepadanya: "Guru<x id="y" /> ada di sana dan Ia memanggil engkau." |
| (0.99) | Yoh 11:33 |
| Ketika Yesus melihat Maria menangis dan juga orang-orang Yahudi yang datang bersama-sama dia, maka masygullah<x id="c" /> hati-Nya<n id="1" />. Ia sangat terharu<x id="d" /> dan berkata: |
| (0.99) | Yoh 11:38 |
| Maka masygullah pula<x id="i" /> hati Yesus, lalu Ia pergi ke kubur itu. Kubur itu adalah sebuah gua yang ditutup dengan batu.<x id="j" /> |
| (0.99) | Yoh 11:39 |
| Kata Yesus: <span class="red">"Angkat batu itu!"span> Marta, saudara orang yang meninggal itu, berkata kepada-Nya: "Tuhan, ia sudah berbau, sebab sudah empat hari<x id="k" /> ia mati." |
| (0.99) | Yoh 11:51 |
| Hal itu dikatakannya bukan dari dirinya sendiri, tetapi sebagai Imam Besar pada tahun itu ia bernubuat, bahwa Yesus akan mati untuk bangsa itu, |
| (0.99) | Yoh 11:55 |
| Pada waktu itu hari raya Paskah<x id="h" /> orang Yahudi sudah dekat dan banyak orang dari negeri itu berangkat ke Yerusalem untuk menyucikan diri<x id="i" /> sebelum Paskah itu. |
| (0.99) | Yoh 11:56 |
| Mereka mencari Yesus<x id="j" /> dan sambil berdiri di dalam Bait Allah, mereka berkata seorang kepada yang lain: "Bagaimana pendapatmu? Akan datang jugakah Ia ke pesta?" |
| (0.99) | Yoh 12:6 |
| Hal itu dikatakannya bukan karena ia memperhatikan nasib orang-orang miskin, melainkan karena ia adalah seorang pencuri; ia sering mengambil uang yang disimpan dalam kas<x id="q" /> yang dipegangnya. |
| (0.99) | Yoh 12:38 |
| supaya genaplah firman yang disampaikan oleh nabi Yesaya: "Tuhan, siapakah yang percaya kepada pemberitaan kami? Dan kepada siapakah tangan kekuasaan Tuhan dinyatakan?<x id="h" />" |
| (0.99) | Yoh 13:21 |
| Setelah Yesus berkata demikian Ia sangat terharu,<x id="z" /> lalu bersaksi: <span class="red">"Aku berkata kepadamu, sesungguhnya seorang di antara kamu akan menyerahkan Aku.<x id="a" />"span> |
| (0.99) | Yoh 13:31 |
| Sesudah Yudas pergi, berkatalah Yesus: <span class="red">"Sekarang Anak Manusia<x id="j" /> dipermuliakan<x id="k" /> dan Allah dipermuliakan di dalam Dia.<x id="l" />span> |
| (0.99) | Yoh 16:15 |
| <span class="red">Segala sesuatu yang Bapa punya, adalah Aku punya;<x id="f" /> sebab itu Aku berkata: Ia akan memberitakan kepadamu apa yang diterimanya dari pada-Ku."span> |
| (0.99) | Yoh 19:7 |
| Jawab orang-orang Yahudi itu kepadanya: "Kami mempunyai hukum dan menurut hukum itu Ia harus mati,<x id="m" /> sebab Ia menganggap diri-Nya sebagai Anak Allah.<x id="n" />" |
| (0.99) | Yoh 19:30 |
| Sesudah Yesus meminum anggur asam itu, berkatalah Ia: <span class="red">"Sudah selesai<n id="1" />.<x id="r" />"span> Lalu Ia menundukkan kepala-Nya dan menyerahkan nyawa-Nya. |
| (0.99) | Yoh 19:35 |
| Dan orang yang melihat hal itu<x id="x" /> sendiri yang memberikan kesaksian ini dan kesaksiannya benar,<x id="y" /> dan ia tahu, bahwa ia mengatakan kebenaran, supaya kamu juga percaya. |




