| (0.93) | Ul 30:12 |
| Tidak di langit tempatnya, sehingga engkau berkata: Siapakah yang akan naik ke langit t untuk mengambilnya bagi kita dan memperdengarkannya kepada kita, supaya kita melakukannya? u |
| (0.93) | Ul 30:13 |
| Juga tidak di seberang laut v tempatnya, sehingga engkau berkata: Siapakah yang akan menyeberang ke seberang laut untuk mengambilnya bagi kita dan memperdengarkannya kepada kita, supaya kita melakukannya? w |
| (0.93) | Ul 26:14 |
| Pada waktu aku berkabung sesuatu tidak kumakan dari persembahan kudus itu, pada waktu aku najis q sesuatu tidak kujauhkan dari padanya, juga sesuatu tidak kupersembahkan dari padanya kepada orang mati, tetapi aku mendengarkan suara TUHAN, Allahku, aku berbuat sesuai dengan segala yang Kauperintahkan kepadaku. |
| (0.93) | Ul 13:13 |
| Ada orang-orang dursila x tampil dari tengah-tengahmu, yang telah menyesatkan penduduk kota mereka dengan berkata: Mari kita berbakti kepada allah lain yang tidak kamu kenal, |
| (0.93) | Ul 3:13 |
| dan yang masih tinggal dari Gilead beserta seluruh Basan, kerajaan Og, yakni seluruh wilayah Argob, aku berikan kepada suku Manasye f yang setengah itu. --Seluruh Basan ini disebut negeri orang Refaim. g -- |
| (0.92) | Ul 31:2 |
| Berkatalah ia kepada mereka: "Aku sekarang berumur seratus dua puluh tahun; l aku tidak dapat giat m lagi, dan TUHAN telah berfirman kepadaku: Sungai Yordan n ini tidak akan kauseberangi. |
| (0.92) | Ul 1:1 |
| Inilah perkataan-perkataan yang diucapkan Musa 3 kepada seluruh orang Israel di seberang sungai Yordan, a di padang gurun, di Araba-Yordan, b di tentangan Suf, antara Paran c dengan Tofel, Laban, Hazerot dan Di-Zahab. |
| (0.92) | Ul 7:4 |
| sebab mereka akan membuat anakmu laki-laki menyimpang dari pada-Ku, sehingga mereka beribadah kepada allah p lain. Maka murka TUHAN akan bangkit terhadap kamu dan Ia akan memunahkan q engkau dengan segera. |
| (0.92) | Ul 6:18 |
| haruslah engkau melakukan apa yang benar dan baik di mata s TUHAN, supaya baik keadaanmu t dan engkau memasuki dan menduduki negeri yang baik, yang dijanjikan TUHAN dengan sumpah kepada nenek moyangmu, |
| (0.92) | Ul 28:11 |
| Juga TUHAN akan melimpahi engkau dengan kebaikan dalam buah kandunganmu, dalam hasil ternakmu x dan dalam hasil bumimu--di tanah yang dijanjikan TUHAN dengan sumpah kepada nenek moyangmu untuk memberikannya kepadamu. y |
| (0.92) | Ul 34:9 |
| Dan Yosua bin Nun penuh dengan roh kebijaksanaan, c sebab Musa telah meletakkan tangannya ke atasnya. d Sebab itu orang Israel mendengarkan dia dan melakukan seperti yang diperintahkan TUHAN kepada Musa. |
| (0.92) | Ul 3:12 |
| "Adapun negeri itu telah kita duduki pada waktu itu; mulai dari Aroer e yang di tepi sungai Arnon, beserta setengah dari pegunungan Gilead dengan kota-kotanya aku berikan kepada orang Ruben dan orang Gad; |
| (0.92) | Ul 4:10 |
| yakni hari itu ketika engkau berdiri di hadapan TUHAN, Allahmu, di Horeb, i waktu TUHAN berfirman kepadaku: Suruhlah bangsa itu berkumpul kepada-Ku, maka Aku akan memberi mereka mendengar segala perkataan-Ku, sehingga mereka takut j k kepada-Ku 1 selama mereka hidup di muka bumi l dan mengajarkan m demikian kepada anak-anak mereka. |
| (0.92) | Ul 4:19 |
| dan juga supaya jangan engkau mengarahkan matamu ke langit, sehingga apabila engkau melihat matahari, c bulan dan bintang, d segenap tentara e langit, engkau disesatkan f untuk sujud menyembah g dan beribadah kepada sekaliannya itu, yang justru diberikan TUHAN, Allahmu, kepada segala bangsa di seluruh kolong langit sebagai bagian mereka, |
| (0.92) | Ul 5:27 |
| Mendekatlah engkau dan dengarkanlah segala yang difirmankan f TUHAN, Allah kita, dan engkaulah yang mengatakan kepada kami segala yang difirmankan kepadamu oleh TUHAN, Allah kita, maka kami akan mendengar dan melakukannya. g |
| (0.92) | Ul 15:2 |
| Inilah cara penghapusan itu: setiap orang yang berpiutang harus menghapuskan apa yang dipinjamkannya kepada sesamanya; janganlah ia menagih dari sesamanya atau saudaranya, karena telah dimaklumkan penghapusan hutang demi TUHAN. |
| (0.92) | Ul 30:2 |
| dan apabila engkau berbalik y kepada TUHAN, Allahmu, dan mendengarkan suara-Nya sesuai dengan segala yang kuperintahkan kepadamu pada hari ini, baik engkau maupun anak-anakmu, dengan segenap hatimu z dan dengan segenap jiwamu, |
| (0.92) | Ul 12:2 |
| Kamu harus memusnahkan sama sekali segala tempat 1 , di mana bangsa-bangsa yang daerahnya kamu duduki itu beribadah kepada allah mereka, yakni di gunung-gunung r yang tinggi, di bukit-bukit dan di bawah setiap pohon s yang rimbun. |
| (0.92) | Ul 5:5 |
| aku pada waktu itu berdiri antara x TUHAN dan kamu untuk memberitahukan firman TUHAN kepadamu, sebab kamu takut y kepada api dan kamu tidak naik ke gunung--dan Ia berfirman: |
| (0.92) | Ul 28:12 |
| TUHAN akan membuka bagimu perbendaharaan-Nya z yang melimpah, a yakni langit, untuk memberi hujan b bagi tanahmu pada masanya dan memberkati c segala pekerjaanmu, sehingga engkau memberi pinjaman kepada banyak bangsa, tetapi engkau sendiri tidak meminta d pinjaman. |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [