| (0.98) | Rm 15:12 |
| Dan selanjutnya kata Yesaya: "Taruk dari pangkal Isai l akan terbit, dan Ia akan bangkit untuk memerintah bangsa-bangsa, dan kepada-Nyalah bangsa-bangsa akan menaruh harapan. m " |
| (0.98) | Rm 1:24 |
| Karena itu Allah menyerahkan v mereka 1 kepada keinginan hati mereka akan kecemaran, sehingga mereka saling mencemarkan tubuh mereka. w |
| (0.98) | Rm 11:15 |
| Sebab jika penolakan mereka berarti perdamaian x bagi dunia, dapatkah penerimaan mereka mempunyai arti lain dari pada hidup dari antara orang mati? y |
| (0.98) | Rm 10:16 |
| Tetapi tidak semua orang telah menerima kabar baik itu. r Yesaya sendiri berkata: "Tuhan, siapakah yang percaya kepada pemberitaan kami? s " |
| (0.98) | Rm 13:1 |
| Tiap-tiap orang harus takluk kepada pemerintah 1 p yang di atasnya, sebab tidak ada pemerintah, yang tidak berasal dari Allah; dan pemerintah-pemerintah yang ada, ditetapkan q oleh Allah. |
| (0.98) | Rm 12:19 |
| Saudara-saudaraku yang kekasih, janganlah kamu sendiri menuntut pembalasan, m tetapi berilah tempat kepada murka Allah, sebab ada tertulis: Pembalasan itu adalah hak-Ku. Akulah yang akan menuntut pembalasan, n firman Tuhan. |
| (0.98) | Rm 14:22 |
| Berpeganglah pada keyakinan yang engkau miliki itu, bagi dirimu sendiri di hadapan Allah. Berbahagialah dia, yang tidak menghukum s dirinya sendiri dalam apa yang dianggapnya baik untuk dilakukan. |
| (0.98) | Rm 12:1 |
| Karena itu, saudara-saudara, demi kemurahan Allah aku menasihatkan kamu, f supaya kamu mempersembahkan tubuhmu sebagai persembahan g yang hidup 1 , yang kudus dan yang berkenan kepada Allah: itu adalah ibadahmu yang sejati. |
| (0.98) | Rm 1:26 |
| Karena itu Allah menyerahkan b mereka kepada hawa nafsu c yang memalukan, sebab isteri-isteri mereka menggantikan persetubuhan yang wajar dengan yang tak wajar. d |
| (0.98) | Rm 15:8 |
| Yang aku maksudkan ialah, bahwa oleh karena kebenaran Allah Kristus telah menjadi pelayan orang-orang bersunat e untuk mengokohkan janji f yang telah diberikan-Nya kepada nenek moyang kita, |
| (0.98) | Rm 8:32 |
| Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya x sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia tidak mengaruniakan segala sesuatu kepada kita bersama-sama dengan Dia? |
| (0.98) | Rm 1:21 |
| Sebab sekalipun mereka mengenal Allah, mereka tidak memuliakan Dia 1 sebagai Allah atau mengucap syukur kepada-Nya. Sebaliknya pikiran mereka menjadi sia-sia dan hati mereka yang bodoh menjadi gelap. s |
| (0.98) | Rm 6:19 |
| Aku mengatakan hal ini secara manusia g karena kelemahan kamu. Sebab sama seperti kamu telah menyerahkan anggota-anggota tubuhmu menjadi hamba kecemaran dan kedurhakaan yang membawa kamu kepada kedurhakaan, demikian hal kamu sekarang harus menyerahkan anggota-anggota tubuhmu menjadi hamba kebenaran h yang membawa kamu kepada pengudusan. |
| (0.98) | Rm 3:25 |
| Kristus Yesus telah ditentukan Allah menjadi jalan pendamaian m karena iman, dalam darah-Nya 1 . n Hal ini dibuat-Nya untuk menunjukkan keadilan-Nya, karena Ia telah membiarkan o dosa-dosa yang telah terjadi dahulu pada masa kesabaran-Nya. |
| (0.98) | Rm 6:6 |
| Karena kita tahu, bahwa manusia lama kita g telah turut disalibkan, h supaya tubuh dosa 1 i kita hilang kuasanya, agar jangan kita menghambakan diri lagi kepada dosa. j |
| (0.98) | Rm 1:28 |
| Dan karena mereka tidak merasa perlu untuk mengakui Allah, maka Allah menyerahkan f mereka kepada pikiran-pikiran yang terkutuk, sehingga mereka melakukan apa yang tidak pantas: |
| (0.98) | Rm 7:1 |
| Apakah kamu tidak tahu, saudara-saudara, q --sebab aku berbicara kepada mereka yang mengetahui hukum--bahwa hukum berkuasa atas seseorang selama orang itu hidup? |
| (0.98) | Rm 11:26 |
| Dengan jalan demikian seluruh Israel 1 akan diselamatkan, q seperti ada tertulis: "Dari Sion akan datang Penebus, Ia akan menyingkirkan segala kefasikan dari pada Yakub. |
| (0.98) | Rm 15:16 |
| yaitu bahwa aku boleh menjadi pelayan Kristus Yesus bagi bangsa-bangsa bukan Yahudi s dalam pelayanan pemberitaan Injil Allah, t supaya bangsa-bangsa bukan Yahudi dapat diterima oleh Allah sebagai persembahan u yang berkenan kepada-Nya, yang disucikan oleh Roh Kudus. |
| (0.98) | Rm 15:18 |
| Sebab aku tidak akan berani berkata-kata tentang sesuatu yang lain, kecuali tentang apa yang telah dikerjakan Kristus olehku, yaitu untuk memimpin bangsa-bangsa lain x kepada ketaatan, y oleh perkataan dan perbuatan, |




