| (0.09) | Kej 42:5 | 
  | Jadi di antara orang yang datang membeli gandum v terdapatlah juga anak-anak Israel, sebab ada kelaparan di tanah Kanaan. w x  | 
| (0.09) | Kej 50:16 | 
  | Sebab itu mereka menyuruh menyampaikan pesan ini kepada Yusuf: "Sebelum ayahmu mati, ia telah berpesan: r  | 
| (0.09) | Kej 11:6 | 
  | dan Ia berfirman: "Mereka ini satu bangsa dengan satu bahasa u untuk semuanya. Ini barulah permulaan usaha mereka; mulai dari sekarang apapun juga yang mereka rencanakan, tidak ada yang tidak akan dapat terlaksana.  | 
| (0.09) | Kej 19:8 | 
  | Kamu tahu, aku mempunyai dua orang anak perempuan 1 yang belum pernah dijamah laki-laki, baiklah mereka kubawa ke luar kepadamu; perbuatlah kepada mereka seperti yang kamu pandang baik; hanya jangan kamu apa-apakan orang-orang ini, sebab mereka memang datang untuk berlindung di dalam rumahku. y "  | 
| (0.09) | Kej 32:10 | 
  | sekali-kali aku tidak layak untuk menerima segala kasih dan kesetiaan m yang Engkau tunjukkan kepada hamba-Mu ini, sebab aku membawa hanya tongkatku n ini waktu aku menyeberangi sungai Yordan ini, tetapi sekarang telah menjadi dua pasukan. o  | 
| (0.09) | Kej 7:1 | 
  | Lalu berfirmanlah TUHAN kepada Nuh: "Masuklah ke dalam bahtera itu, engkau dan seisi rumahmu, f sebab engkaulah yang Kulihat benar g di hadapan-Ku di antara orang zaman ini.  | 
| (0.09) | Kej 7:2 | 
  | Dari segala binatang yang tidak haram h haruslah kauambil tujuh pasang, jantan dan betinanya, tetapi dari binatang yang haram satu pasang, jantan dan betinanya;  | 
| (0.09) | Kej 12:11 | 
  | Pada waktu ia akan masuk ke Mesir, berkatalah ia kepada Sarai, h isterinya: "Memang aku tahu, bahwa engkau adalah seorang perempuan i yang cantik parasnya.  | 
| (0.09) | Kej 16:9 | 
  | Lalu kata Malaikat TUHAN itu kepadanya: "Kembalilah kepada nyonyamu, biarkanlah engkau ditindas di bawah kekuasaannya."  | 
| (0.09) | Kej 17:1 | 
  | Ketika Abram berumur u sembilan puluh sembilan tahun 1 , maka TUHAN menampakkan diri kepada Abram v dan berfirman kepadanya: "Akulah Allah Yang Mahakuasa, w hiduplah di hadapan-Ku dengan tidak bercela. x  | 
| (0.09) | Kej 17:7 | 
  | Aku akan mengadakan perjanjian h i antara Aku dan engkau serta keturunanmu turun-temurun menjadi perjanjian j k yang kekal, supaya Aku menjadi Allahmu 1 l dan Allah keturunanmu. m  | 
| (0.09) | Kej 17:12 | 
  | Anak yang berumur delapan hari haruslah disunat, w yakni setiap laki-laki di antara kamu, turun-temurun: x baik yang lahir di rumahmu, maupun yang dibeli dengan uang dari salah seorang asing, tetapi tidak termasuk keturunanmu.  | 
| (0.09) | Kej 19:19 | 
  | Sungguhlah hambamu ini telah dikaruniai belas kasihan di hadapanmu, r dan tuanku telah berbuat kemurahan s besar kepadaku dengan memelihara hidupku, tetapi jika aku harus lari ke pegunungan, t pastilah aku akan tersusul oleh bencana itu, sehingga matilah aku.  | 
| (0.09) | Kej 21:12 | 
  | Tetapi Allah berfirman kepada Abraham: "Janganlah sebal hatimu karena hal anak dan budakmu itu; dalam segala yang dikatakan Sara kepadamu, haruslah engkau mendengarkannya, sebab yang akan disebut u keturunanmu ialah yang berasal dari Ishak.  | 
| (0.09) | Kej 24:44 | 
  | dan ia menjawab: Minumlah, dan untuk unta-untamu juga akan kutimba air, --dialah kiranya isteri, yang telah TUHAN tentukan bagi anak m tuanku itu.  | 
| (0.09) | Kej 27:45 | 
  | dan kemarahan kakakmu itu surut dari padamu, dan ia lupa apa yang telah engkau perbuat kepadanya; f kemudian aku akan menyuruh orang menjemput engkau dari situ. g Mengapa aku akan kehilangan kamu berdua pada satu hari juga?"  | 
| (0.09) | Kej 31:36 | 
  | Lalu hati Yakub panas dan ia bertengkar dengan Laban. Ia berkata kepada Laban: "Apakah kesalahanku, apakah dosaku, w maka engkau memburu aku sehebat x itu?  | 
| (0.09) | Kej 31:50 | 
  | Jika engkau mengaibkan a anak-anakku, dan jika engkau mengambil isteri lain di samping anak-anakku itu, ingatlah, walaupun tidak ada orang dekat kita, Allah juga yang menjadi saksi b antara aku dan engkau. c "  | 
| (0.09) | Kej 32:4 | 
  | Ia memerintahkan kepada mereka: "Beginilah kamu katakan kepada tuanku, z kepada Esau: Beginilah kata hambamu a Yakub: Aku telah tinggal pada Laban b sebagai orang asing dan diam di situ selama ini.  | 
| (0.09) | Kej 32:28 | 
  | Lalu kata orang itu: "Namamu n tidak akan disebutkan lagi Yakub, tetapi Israel 1 , o sebab engkau telah bergumul melawan Allah dan manusia, dan engkau menang. p "  | 




