| (0.02) | 1Sam 19:20 |
| maka Saul mengirim orang-orang suruhan untuk mengambil Daud. Tetapi orang-orang ini melihat sekumpulan nabi 1 h kepenuhan, dengan dikepalai oleh Samuel. Dan Roh Allah hinggap pada i orang-orang suruhan Saul, sehingga merekapun kepenuhan j seperti nabi. |
| (0.02) | 1Sam 23:13 |
| Lalu bersiaplah Daud dan orang-orangnya, n kira-kira enam ratus orang banyaknya, mereka keluar dari Kehila dan pergi ke mana saja mereka dapat pergi. Apabila kepada Saul diberitahukan, bahwa Daud telah meluputkan diri dari Kehila, maka tidak jadilah ia maju berperang. |
| (0.02) | 2Sam 1:21 |
| Hai gunung-gunung di Gilboa! a jangan ada embun, b jangan ada hujan c di atas kamu, hai padang-padang pembawa kematian! d Sebab di sanalah perisai para pahlawan dilumuri, perisai Saul yang tidak diurapi dengan minyak. e |
| (0.02) | 2Sam 18:11 |
| Yoab berkata kepada orang yang memberitahu kepadanya itu: "Apa? Jika engkau melihatnya, mengapa engkau tidak membanting x dia ke tanah di tempat itu juga? Maka selayaknya aku memberi engkau sepuluh syikal perak dan satu ikat pinggang. y " |
| (0.02) | 1Raj 8:64 |
| Pada hari itu juga raja menguduskan pertengahan pelataran yang di depan rumah TUHAN, sebab di situlah ia mempersembahkan korban bakaran, korban sajian dan segala lemak k korban keselamatan, sebab mezbah tembaga l yang di hadapan TUHAN itu terlalu kecil untuk memuat korban bakaran dan korban sajian dan segala lemak korban keselamatan itu. m |
| (0.02) | 2Taw 6:20 |
| Kiranya mata-Mu q terbuka terhadap rumah ini, siang dan malam, terhadap tempat yang Kaukatakan akan menjadi kediaman nama-Mu r --dengarkanlah s doa yang hamba-Mu panjatkan di tempat ini. |
| (0.02) | 2Taw 7:7 |
| Lalu Salomo menguduskan pertengahan pelataran yang di depan rumah TUHAN, sebab di situlah diolahnya segala korban bakaran dan lemak b korban keselamatan, sebab mezbah tembaga yang dibuat Salomo tidak dapat memuat korban bakaran dan korban sajian dan segala lemak korban. |
| (0.02) | 2Taw 28:18 |
| Orang-orang Filistin c juga telah menyerbu kota-kota di Daerah Bukit dan di Tanah Negeb Yehuda. Merekapun merebut Bet-Semes, Ayalon, d Gederot, e Sokho f dengan segala anak kotanya, Timna g dengan segala anak kotanya dan Gomzo dengan segala anak kotanya, dan menetap di kota-kota itu. |
| (0.02) | 2Taw 35:24 |
| Orang-orangnya mengangkatnya dari keretanya, lalu mengangkutnya dengan kereta cadangannya lalu membawanya ke Yerusalem. Kemudian matilah ia, lalu dikuburkan di pekuburan nenek moyangnya. Seluruh Yehuda dan Yerusalem berkabung karena Yosia. |
| (0.02) | Yes 28:13 |
| Maka mereka akan mendengarkan firman TUHAN yang begini: "Harus ini harus itu, mesti begini mesti begitu, tambah ini tambah itu! p " supaya dalam berjalan mereka jatuh telentang, sehingga luka, q tertangkap 1 dan tertawan. r |
| (0.02) | Yes 30:6 |
| Ucapan ilahi x tentang binatang-binatang di Tanah Negeb 1 . y Melalui suatu negeri yang penuh kesesakan dan kesempitan, z tempat singa betina dan singa jantan a yang mengaum, tempat ular beludak dan ular naga b terbang, mereka mengangkut harta kekayaan mereka di atas punggung keledai, c dan barang-barang perbendaharaan d mereka di atas ponok unta, kepada suatu bangsa yang tidak dapat memberi faedah, |
| (0.02) | Yes 65:9 |
| Aku akan membangkitkan keturunan j dari Yakub 1 , dan orang yang mewarisi k gunung-gunung-Ku dari Yehuda; orang-orang pilihan-Ku l akan mewarisinya, dan hamba-hamba-Ku akan tinggal m di situ. |
| (0.02) | Yes 65:20 |
| Di situ tidak akan ada lagi bayi u yang hanya hidup beberapa hari 1 atau orang tua yang tidak mencapai umur suntuk, v sebab siapa yang mati pada umur seratus tahun masih akan dianggap muda, dan siapa yang tidak mencapai umur seratus tahun akan dianggap kena kutuk. |
| (0.02) | Yer 2:7 |
| Aku telah membawa kamu ke tanah yang subur untuk menikmati buahnya b dan segala yang baik dari padanya. Tetapi segera setelah kamu masuk, kamu menajiskan c tanah-Ku; tanah milik-Ku telah kamu buat menjadi kekejian. |
| (0.02) | Yer 3:13 |
| Hanya akuilah q kesalahanmu, bahwa engkau telah mendurhaka terhadap TUHAN, Allahmu, telah melampiaskan cinta berahimu kepada orang-orang asing r di bawah setiap pohon s yang rimbun, dan tidak mendengarkan t suara-Ku, demikianlah firman TUHAN." |
| (0.02) | Yer 9:10 |
| Menangis dan merintihlah karena gunung-gunung, dan merataplah karena padang rumput di gurun, g sebab semuanya sudah tandus sampai tidak ada orang yang melintasinya, dan orang tidak mendengar lagi suara ternak; baik burung-burung di udara h maupun binatang-binatang, semuanya telah lari dan sudah lenyap. |
| (0.02) | Yer 29:28 |
| Bukankah ia telah mengirim pesan y kepada kami di Babel, katanya: Pembuanganmu masih lama. z Dirikanlah a rumah untuk kamu diami; buatlah kebun untuk kamu nikmati hasilnya!" |
| (0.02) | Yeh 32:30 |
| Di situ pemimpin-pemimpin dari utara, l semuanya mereka, dan semua orang Sidon, m yang dengan malu turun dekat orang-orang yang mati terbunuh, walaupun dengan kekuatannya mereka sudah menimbulkan ketakutan terhadap mereka; mereka dibaringkan tanpa disunat n dekat orang-orang yang mati terbunuh oleh pedang dan mereka menanggung nodanya bersama orang-orang yang turun ke liang kubur. o |
| (0.02) | Yeh 40:1 |
| 1 Dalam tahun kedua puluh lima sesudah pembuangan kami, yaitu pada permulaan tahun, pada tanggal sepuluh bulan itu, dalam tahun keempat belas sesudah kota p itu ditaklukkan, pada hari itu juga kekuasaan TUHAN meliputi aku q dan dibawa-Nya aku |
| (0.02) | Hos 1:10 |
| Tetapi kelak, jumlah orang Israel akan seperti pasir laut 1 , yang tidak dapat ditakar dan tidak dapat dihitung. u Dan di tempat di mana dikatakan kepada mereka: "Kamu ini bukanlah umat-Ku," akan dikatakan kepada mereka: "Anak-anak Allah v w yang hidup." |




