| (0.01) | Yos 20:4 |
| Apabila ia melarikan diri ke salah satu kota tadi, maka haruslah ia tinggal berdiri di depan pintu gerbang f kota dan memberitahukan perkaranya kepada para tua-tua g kota. Mereka harus menerima dia dalam kota itu dan memberikan tempat kepadanya, dan ia akan diam pada mereka. |
| (0.01) | Yos 24:28 |
| Sesudah itu Yosua melepas bangsa itu pergi, masing-masing ke milik pusakanya. w |
| (0.01) | Hak 11:6 |
| Kata mereka kepada Yefta: "Mari, jadilah panglima kami dan biarlah kita berperang melawan bani Amon." |
| (0.01) | Rut 2:14 |
| Ketika sudah waktu makan, berkatalah Boas kepadanya: "Datanglah ke mari, makanlah roti y ini dan celupkanlah suapmu ke dalam cuka ini." Lalu duduklah ia di sisi penyabit-penyabit z itu, dan Boas mengunjukkan bertih gandum a kepadanya; makanlah Rut sampai kenyang, bahkan ada sisanya. b |
| (0.01) | Rut 3:10 |
| Lalu katanya: "Diberkatilah kiranya engkau e oleh TUHAN, ya anakku! Sekarang engkau menunjukkan kasihmu lebih nyata lagi dari pada yang pertama kali f itu, karena engkau tidak mengejar-ngejar orang-orang muda, baik yang miskin maupun yang kaya. |
| (0.01) | 1Sam 4:22 |
| Katanya: "Telah lenyap kemuliaan p dari Israel, sebab tabut Allah telah dirampas. q " |
| (0.01) | 1Sam 8:4 |
| Sebab itu berkumpullah semua tua-tua w Israel; mereka datang kepada Samuel di Rama x |
| (0.01) | 1Sam 8:21 |
| Samuel mendengar segala perkataan bangsa itu, dan menyampaikannya x kepada TUHAN. |
| (0.01) | 1Sam 10:13 |
| Setelah habis ia kepenuhan m seperti nabi, pulanglah ia. |
| (0.01) | 1Sam 10:17 |
| Kemudian Samuel mengerahkan bangsa itu ke hadapan TUHAN di Mizpa q |
| (0.01) | 1Sam 11:7 |
| Diambilnyalah sepasang lembu, w dipotong-potongnya, lalu potongan-potongan itu dikirimkannya ke seluruh daerah Israel x dengan perantaraan utusan, pesannya: "Siapa y yang tidak maju mengikuti Saul dan mengikuti Samuel, lembu-lembunya akan diperlakukan juga demikian." Lalu TUHAN mendatangkan ketakutan kepada bangsa itu, sehingga majulah mereka serentak. z |
| (0.01) | 1Sam 13:14 |
| Tetapi sekarang kerajaanmu a tidak akan tetap. TUHAN telah memilih seorang yang berkenan di hati-Nya 1 b dan TUHAN telah menunjuk c dia menjadi raja d atas umat-Nya, karena engkau tidak mengikuti e apa yang diperintahkan TUHAN kepadamu." |
| (0.01) | 1Sam 14:41 |
| Lalu berkatalah Saul: "Ya, TUHAN, Allah Israel, mengapa Engkau tidak menjawab n o hamba-Mu pada hari ini? Jika kesalahan itu ada padaku atau pada anakku Yonatan, ya TUHAN, Allah Israel, tunjukkanlah kiranya Urim; tetapi jika kesalahan itu ada pada umat-Mu Israel, tunjukkanlah Tumim." Lalu didapati Yonatan dan Saul, tetapi rakyat itu terluput. |
| (0.01) | 1Sam 23:11 |
| Akan diserahkan oleh warga-warga kota Kehila itukah aku ke dalam tangannya? Akan datangkah Saul seperti yang telah didengar oleh hamba-Mu ini? TUHAN, Allah Israel, beritahukanlah kiranya kepada hamba-Mu ini." Jawab TUHAN: "Ia akan datang." |
| (0.01) | 1Sam 30:4 |
| Lalu menangislah a Daud dan rakyat yang bersama-sama dengan dia itu dengan nyaring, sampai mereka tidak kuat lagi menangis. |
| (0.01) | 2Sam 17:4 |
| Perkataan ini disetujui oleh Absalom dan oleh semua tua-tua Israel. |
| (0.01) | 2Sam 17:16 |
| Oleh sebab itu, suruhlah dengan segera memberitahukan kepada Daud, demikian: Pada malam ini janganlah bermalam di tempat-tempat penyeberangan ke padang gurun, x tetapi menyeberanglah dengan segera, supaya jangan raja dan seluruh rakyat yang bersama-sama dengan dia itu ditelan habis. y " |
| (0.01) | 2Sam 22:5 |
| Sesungguhnya gelora-gelora o maut telah mengelilingi aku, banjir-banjir jahanam telah menimpa aku, |
| (0.01) | 2Sam 22:33 |
| Allah, Dialah yang menjadi tempat pengungsianku yang kuat dan membuat jalanku rata; |
| (0.01) | 2Sam 22:41 |
| Kaubuat musuhku lari p dari padaku, orang-orang yang membenci aku, mereka kubinasakan. |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [