| (0.09) | Hak 11:26 |
| Ketika orang Israel diam k di Hesybon dengan segala anak kotanya, di Aroer l dengan segala anak kotanya, dan di segala kota sepanjang kedua tepi sungai Arnon selama tiga ratus tahun, mengapa pada waktu itu engkau tidak melepaskan kota-kota itu? |
| (0.09) | Hak 14:6 |
| Pada waktu itu berkuasalah s Roh TUHAN 1 atas dia, sehingga singa itu dicabiknya t seperti orang mencabik anak kambing--tanpa apa-apa di tangannya. Tetapi tidak diceriterakannya kepada ayahnya atau ibunya apa yang dilakukannya itu. |
| (0.09) | Rut 4:15 |
| Dan dialah yang akan menyegarkan jiwamu dan memelihara engkau pada waktu rambutmu telah putih; sebab menantumu x yang mengasihi engkau telah melahirkannya, perempuan yang lebih berharga bagimu dari tujuh anak laki-laki. y " |
| (0.09) | 1Sam 11:9 |
| Kepada para utusan yang datang itu dikatakan: "Beginilah kamu katakan kepada orang-orang Yabesh-Gilead: Besok pada waktu panas teriknya matahari akan datang bagimu penyelamatan." Ketika para utusan kembali dan memberitahukan hal itu kepada orang-orang Yabesh, bersukacitalah mereka. |
| (0.09) | 1Sam 23:14 |
| Maka Daud tinggal di padang gurun, o di tempat-tempat perlindungan. Ia tinggal di pegunungan, di padang gurun Zif. p Dan selama waktu itu Saul mencari q dia, tetapi Allah tidak r menyerahkan dia ke dalam tangannya. |
| (0.09) | 1Sam 26:5 |
| Berkemaslah Daud, lalu sampai ke tempat Saul berkemah. Waktu Daud melihat tempat Saul berbaring dengan Abner n bin Ner, panglima tentaranya, --Saul berbaring di tengah-tengah perkemahan, sedang rakyat berkemah sekelilingnya-- |
| (0.09) | 2Sam 11:13 |
| Daud memanggil dia untuk makan dan minum dengan dia, dan Daud membuatnya mabuk. Pada waktu malam keluarlah Uria untuk berbaring tidur di tempat tidurnya, bersama-sama hamba-hamba tuannya. Ia tidak pergi ke rumahnya. |
| (0.09) | 2Sam 11:27 |
| Setelah lewat waktu berkabung, g maka Daud menyuruh membawa perempuan itu ke rumahnya. Perempuan itu menjadi isterinya dan melahirkan seorang anak laki-laki baginya. Tetapi hal yang telah dilakukan Daud itu adalah jahat h di mata TUHAN 1 . |
| (0.09) | 2Sam 21:17 |
| Tetapi Abisai, x anak Zeruya, datang menolong Daud, lalu merobohkan dan membunuh orang Filistin itu. Pada waktu itu orang-orang Daud memohon dengan sangat kepadanya, kata mereka: "Janganlah lagi engkau maju berperang bersama-sama dengan kami, supaya keturunan y Israel jangan punah z bersama-sama engkau." |
| (0.09) | 1Raj 2:7 |
| Tetapi kepada anak-anak Barzilai, k orang Gilead itu, haruslah kautunjukkan kemurahan l hati. Biarlah mereka termasuk golongan yang mendapat makanan dari mejamu, m sebab merekapun menunjukkan kesetiaannya dengan menyambut aku pada waktu aku melarikan diri dari depan kakakmu Absalom. |
| (0.09) | 1Raj 8:1 |
| Pada waktu itu raja Salomo menyuruh para tua-tua Israel dan semua kepala suku, yakni para pemimpin o puak orang Israel, berkumpul di hadapannya di Yerusalem, untuk mengangkut tabut perjanjian p TUHAN 1 dari kota Daud, q yaitu Sion. |
| (0.09) | 1Raj 9:11 |
| Oleh karena Hiram, raja Tirus, telah membantu Salomo dengan kayu aras, kayu sanobar, dan emas, m sebanyak yang dikehendakinya, maka pada waktu itu raja Salomo memberikan kepada Hiram dua puluh kota di negeri Galilea. |
| (0.09) | 1Raj 17:14 |
| Sebab beginilah firman TUHAN, Allah Israel: Tepung dalam tempayan itu tidak akan habis dan minyak dalam buli-buli itupun tidak akan berkurang sampai pada waktu TUHAN memberi hujan m ke atas muka bumi." |
| (0.09) | 1Raj 18:13 |
| Tidakkah diberitahukan kepada tuanku apa yang telah kulakukan pada waktu Izebel membunuh nabi-nabi TUHAN, bagaimana aku menyembunyikan seratus orang nabi-nabi TUHAN dalam gua, lima puluh lima puluh sekelompok dan mengurus makanan dan minuman mereka? |
| (0.09) | 1Raj 18:27 |
| Pada waktu tengah hari Elia mulai mengejek mereka 1 , katanya: "Panggillah lebih keras, bukankah dia allah? Mungkin ia merenung, mungkin ada urusannya, mungkin ia bepergian; barangkali ia tidur, dan belum terjaga. z " |
| (0.09) | 1Raj 22:35 |
| Tetapi pertempuran itu bertambah seru pada hari itu, dan raja tetap ditopang berdiri di dalam kereta berhadapan dengan orang Aram itu, sampai ia mati pada waktu petang. Darahnya mengalir dari lukanya ke dalam palung kereta. |
| (0.09) | 2Raj 2:3 |
| Pada waktu itu keluarlah rombongan b nabi 1 yang ada di Betel mendapatkan Elisa, lalu berkatalah mereka kepadanya: "Sudahkah engkau tahu, bahwa pada hari ini tuanmu akan diambil dari padamu oleh TUHAN terangkat ke sorga?" Jawabnya: "Aku juga tahu, diamlah!" |
| (0.09) | 2Raj 2:5 |
| Pada waktu itu mendekatlah rombongan d nabi yang ada di Yerikho kepada Elisa serta berkata kepadanya: "Sudahkah engkau tahu, bahwa pada hari ini tuanmu akan diambil dari padamu oleh TUHAN terangkat ke sorga?" Jawabnya: "Aku juga tahu, diamlah!" |
| (0.09) | 2Raj 7:15 |
| Lalu pergilah mereka menyusul orang-orang itu sampai ke sungai Yordan, dan tampaklah seluruh jalan itu penuh dengan pakaian dan perkakas yang dilemparkan oleh orang Aram pada waktu mereka lari v terburu-buru. Kemudian pulanglah suruhan-suruhan itu dan menceritakan hal itu kepada raja. |
| (0.09) | 2Raj 8:21 |
| Maka majulah Yoram ke Zair bersama-sama dengan seluruh keretanya; pada waktu malam bangunlah ia, lalu bersama-sama dengan para panglima pasukan kereta ia menerobos barisan orang Edom yang mengepung dia, tetapi rakyatnya melarikan diri pulang ke kemahnya. |




