| (0.03) | 2Sam 6:21 |
| Tetapi berkatalah Daud kepada Mikhal: "Di hadapan TUHAN, yang telah memilih aku dengan menyisihkan ayahmu dan segenap keluarganya untuk menunjuk g aku menjadi raja h atas umat TUHAN, yakni atas Israel, --di hadapan TUHAN aku menari-nari, |
| (0.03) | 2Sam 18:3 |
| Tetapi tentara itu berkata: "Janganlah tuanku maju berperang; sebab apabila kami terpaksa melarikan diri, maka mereka tidak akan menghiraukan kami; bahkan sekalipun mati separuh dari pada kami, mereka tidak akan menghiraukan kami; tetapi tuanku sama harganya dengan sepuluh t ribu orang dari pada kami. Sebab itu, adalah lebih baik, bahwa tuanku bersedia menolong kami dari kota. u " |
| (0.03) | 1Raj 2:5 |
| Dan lagi engkaupun mengetahui apa yang dilakukan kepadaku oleh Yoab, g anak Zeruya, apa yang dilakukannya kepada kedua panglima Israel 1 , yakni Abner h bin Ner dan Amasa i bin Yeter. Ia membunuh mereka dan menumpahkan darah dalam zaman damai seakan-akan ada perang, sehingga sabuk pinggangnya dan kasut kakinya berlumuran darah. |
| (0.03) | 1Raj 16:7 |
| Juga dengan perantaraan f nabi Yehu 1 g bin Hanani firman TUHAN telah datang melawan Baesa dan melawan keluarganya, baik karena segala yang jahat yang telah dilakukannya di mata TUHAN, sehingga ia menimbulkan sakit hati TUHAN dengan perbuatan tangannya, dan dengan demikian menjadi sama seperti keluarga Yerobeam, maupun oleh karena ia telah membunuh Yerobeam. |
| (0.03) | 2Raj 7:8 |
| Ketika orang-orang yang sakit kusta t itu sampai ke pinggir tempat perkemahan, masuklah mereka ke dalam sebuah kemah, lalu makan dan minum. Sesudah itu mereka mengangkut dari sana emas dan perak dan pakaian, kemudian pergilah mereka menyembunyikannya. Lalu datanglah mereka kembali, masuk ke dalam kemah yang lain dan mengangkut juga barang-barang dari sana, kemudian pergilah mereka menyembunyikannya. |
| (0.03) | Neh 5:18 |
| Yang disediakan sehari atas tanggunganku ialah: seekor lembu, enam ekor kambing domba yang terpilih dan beberapa ekor unggas, p dan bermacam-macam anggur 1 dengan berlimpah-limpah setiap sepuluh hari. Namun, dengan semuanya itu, aku tidak menuntut pembagian yang menjadi hak bupati, karena pekerjaan itu sangat menekan rakyat. |
| (0.03) | Neh 10:37 |
| Dan tepung jelai kami yang mula-mula, dan persembahan-persembahan khusus kami, dan buah segala pohon, dan anggur dan minyak e akan kami bawa kepada para imam, ke bilik-bilik rumah Allah kami, dan kepada orang-orang Lewi akan kami bawa persembahan persepuluhan f dari tanah kami, karena orang-orang Lewi g inilah yang memungut persembahan-persembahan persepuluhan di segala kota pertanian kami. h |
| (0.03) | Yer 44:17 |
| tetapi kami akan terus melakukan segala apa yang kami ucapkan, b yakni membakar korban c kepada ratu sorga 1 d dan mempersembahkan korban curahan kepadanya seperti telah kami lakukan, kami sendiri dan nenek moyang kami dan raja-raja kami dan pemuka-pemuka e kami di kota-kota Yehuda dan di jalan-jalan Yerusalem. f Pada waktu itu kami mempunyai cukup makanan; g kami merasa bahagia dan tidak mengalami penderitaan. h |
| (0.03) | Yeh 1:21 |
| Kalau makhluk-makhluk hidup itu berjalan, roda-roda itu berjalan; kalau mereka berhenti, roda-roda itu berhenti; dan kalau mereka terangkat dari tanah, roda-roda itu sama-sama terangkat dengan mereka; sebab roh makhluk-makhluk hidup itu berada di dalam roda-rodanya. c |
| (0.03) | Mat 5:7 |
| Berbahagialah orang yang murah hatinya 1 , karena mereka akan beroleh kemurahan. j |
| (0.03) | Mat 5:38 |
| Kamu telah mendengar firman: Mata ganti mata dan gigi ganti gigi. w |
| (0.03) | Mat 5:43 |
| Kamu telah mendengar firman: Kasihilah sesamamu manusia z dan bencilah musuhmu. a |
| (0.03) | Mat 13:26 |
| Ketika gandum itu tumbuh dan mulai berbulir, nampak jugalah lalang itu. |
| (0.03) | Mat 17:11 |
| Jawab Yesus: "Memang Elia akan datang dan memulihkan segala sesuatu c |
| (0.03) | Mat 21:37 |
| Akhirnya ia menyuruh anaknya kepada mereka, katanya: Anakku akan mereka segani. |
| (0.03) | Mat 24:20 |
| Berdoalah, supaya waktu kamu melarikan diri itu jangan jatuh pada musim dingin dan jangan pada hari Sabat. |
| (0.03) | Mrk 7:20 |
| Kata-Nya lagi: "Apa yang keluar dari seseorang, itulah yang menajiskannya, |
| (0.03) | Luk 2:42 |
| Ketika Yesus telah berumur dua belas tahun pergilah mereka ke Yerusalem seperti yang lazim pada hari raya itu. |
| (0.03) | Luk 4:12 |
| Yesus menjawabnya, kata-Nya: "Ada firman: Jangan engkau mencobai f Tuhan, Allahmu!" |
| (0.03) | Luk 7:50 |
| Tetapi Yesus berkata kepada perempuan itu: "Imanmu telah menyelamatkan engkau, w pergilah dengan selamat! x " |




