| (0.40) | 2Raj 15:14 |
| Sesudah itu majulah Menahem bin Gadi dari Tirza, f lalu sampai ke Samaria. Ia membunuh g Salum bin Yabesh di Samaria, kemudian menjadi raja menggantikan dia. |
| (0.40) | 2Taw 17:5 |
| Oleh sebab itu TUHAN mengokohkan kerajaan yang ada di bawah kekuasaannya. Seluruh Yehuda memberikan persembahan d kepada Yosafat, sehingga ia menjadi kaya dan sangat terhormat. e |
| (0.40) | 2Taw 18:17 |
| Kemudian raja Israel berkata kepada Yosafat: "Bukankah telah kukatakan kepadamu: Tidak pernah ia menubuatkan yang baik tentang aku, melainkan hanya malapetaka?" |
| (0.40) | 2Taw 26:3 |
| Uzia berumur enam belas tahun pada waktu ia menjadi raja dan lima puluh dua tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Yekholya, dari Yerusalem. |
| (0.40) | Ezr 6:13 |
| Kemudian Tatnai, bupati daerah sebelah barat sungai Efrat, Syetar-Boznai dan rekan-rekan g mereka berbuat dengan seksama menurut apa yang diperintahkan raja Darius. |
| (0.40) | Ezr 7:11 |
| Inilah salinan surat, yang diberikan raja Artahsasta kepada Ezra, imam dan ahli kitab itu, yang ahli dalam perkataan segala perintah dan ketetapan TUHAN bagi orang Israel: |
| (0.40) | Yes 23:11 |
| TUHAN telah mengacungkan tangan-Nya r terhadap laut dan membuat kerajaan-kerajaan gemetar; s Ia telah memberi perintah mengenai Kanaan untuk memusnahkan t benteng-bentengnya. |
| (0.40) | Yes 34:12 |
| Jin-jin akan diam di dalamnya, dan para pemukanya akan tidak ada lagi; tidak ada lagi di sana yang dimaklumkan sebagai raja, dan semua pemimpinnya s sudah lenyap. t |
| (0.40) | Yes 37:11 |
| Sesungguhnya, engkau ini telah mendengar tentang yang dilakukan raja-raja Asyur kepada segala negeri, yakni bahwa mereka telah menumpasnya; masakan engkau ini akan dilepaskan? n |
| (0.40) | Yer 22:2 |
| Katakanlah: Dengarlah h firman TUHAN, hai raja Yehuda yang duduk di atas takhta i Daud, engkau, pegawai-pegawaimu dan rakyatmu yang masuk melalui pintu-pintu gerbang j ini! |
| (0.40) | Yer 32:28 |
| Sebab itu beginilah firman TUHAN: Sesungguhnya, Aku berikan kota ini ke dalam tangan orang-orang Kasdim dan ke dalam tangan Nebukadnezar, k raja Babel, dan ia akan merebutnya. l |
| (0.40) | Dan 3:13 |
| Sesudah itu Nebukadnezar memerintahkan dalam marahnya g dan geramnya untuk membawa Sadrakh, Mesakh dan Abednego menghadap. Setelah orang-orang itu dibawa menghadap raja, |
| (0.40) | Yoh 18:39 |
| Tetapi pada kamu ada kebiasaan, bahwa pada Paskah aku membebaskan seorang bagimu. Maukah kamu, supaya aku membebaskan raja orang Yahudi bagimu?" |
| (0.40) | Ul 3:6 |
| Kita menumpas seluruh penduduknya, seperti yang kita lakukan terhadap Sihon, raja Hesybon, dengan menumpas v penduduk setiap kota: laki-laki, perempuan dan anak-anak. |
| (0.40) | 1Raj 20:16 |
| Lalu mereka maju menyerang pada waktu tengah hari, sementara Benhadad minum-minum sampai mabuk v di pondoknya, bersama dengan ketiga puluh dua raja yang membantunya. |
| (0.40) | 2Raj 13:14 |
| Ketika Elisa menderita sakit 1 yang menyebabkan kematiannya, datanglah Yoas, raja Israel, kepadanya dan menangis oleh karena dia, katanya: "Bapaku, bapaku! Kereta x Israel dan orang-orangnya yang berkuda 2 !" |
| (0.40) | 2Raj 13:18 |
| Sesudah itu berkatalah ia: "Ambillah anak-anak panah itu!" Lalu diambilnya. Setelah diambilnya, berkatalah Elisa kepada raja Israel: "Pukulkanlah itu ke tanah!" Lalu dipukulkannya tiga kali, kemudian ia berhenti. |
| (0.40) | 2Raj 21:1 |
| Manasye berumur dua belas tahun pada waktu ia menjadi raja dan lima puluh lima tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Hefzibah. s |
| (0.40) | 2Raj 23:36 |
| Yoyakim u berumur dua puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan sebelas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Zebuda binti Pedaya, dari Ruma. |
| (0.40) | 1Taw 17:11 |
| Apabila umurmu sudah genap untuk pergi mengikuti nenek moyangmu, maka Aku akan membangkitkan keturunanmu yang kemudian, salah seorang anakmu sendiri, dan Aku akan mengokohkan kerajaannya. |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [