| (0.40) | 2Taw 24:1 |
| Yoas berumur tujuh tahun pada waktu ia menjadi raja, dan empat puluh tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Zibya, dari Bersyeba. |
| (0.40) | 2Taw 25:1 |
| Amazia berumur dua puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan dua puluh sembilan tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem; nama ibunya ialah Yoadan, dari Yerusalem. |
| (0.40) | 2Taw 27:1 |
| Yotam e berumur dua puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan enam belas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Yerusa, anak Zadok. |
| (0.40) | 2Taw 29:1 |
| Hizkia 1 y berumur dua puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan dua puluh sembilan tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Abia, anak Zakharia. |
| (0.40) | 2Taw 32:22 |
| Demikianlah TUHAN menyelamatkan Hizkia dan penduduk Yerusalem dari tangan Sanherib, raja Asyur, dan dari tangan semua musuhnya. Dan Ia mengaruniakan keamanan kepada mereka di segala penjuru. |
| (0.40) | 2Taw 32:32 |
| Selebihnya dari riwayat Hizkia dan perbuatan-perbuatannya yang setia, sesungguhnya semuanya itu tertulis dalam penglihatan nabi Yesaya bin Amos, dalam kitab raja-raja Yehuda dan Israel. |
| (0.40) | 2Taw 36:5 |
| Yoyakim v berumur dua puluh lima tahun pada waktu ia menjadi raja dan sebelas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Ia melakukan apa yang jahat di mata TUHAN, Allahnya. |
| (0.40) | Yes 14:9 |
| Dunia orang mati d yang di bawah gemetar untuk menyongsong kedatanganmu, dijagakannya arwah-arwah e bagimu, yaitu semua bekas pemimpin f di bumi; semua bekas raja bangsa-bangsa g dibangunkannya dari takhta mereka. |
| (0.40) | Yes 37:21 |
| Lalu Yesaya bin Amos p menyuruh orang kepada Hizkia mengatakan: "Beginilah firman TUHAN, Allah Israel: Tentang yang telah kaudoakan kepada-Ku mengenai Sanherib, raja Asyur, |
| (0.40) | Yer 22:24 |
| "Demi Aku yang hidup, demikianlah firman TUHAN, bahkan sekalipun Konya 1 bin Yoyakim, h raja Yehuda, adalah sebagai cincin meterai i pada tangan kanan-Ku, namun Aku akan mencabut engkau! |
| (0.40) | Yer 52:1 |
| Zedekia 1 k berumur dua puluh satu tahun pada waktu ia menjadi raja dan sebelas tahun lamanya ia memerintah di Yerusalem. Nama ibunya ialah Hamutal binti Yeremia, dari Libna. l |
| (0.40) | Dan 7:1 |
| Pada tahun pertama pemerintahan Belsyazar, m raja Babel, bermimpilah Daniel dan mendapat penglihatan-penglihatan 1 n o di tempat tidurnya. p Lalu dituliskannya q mimpi itu, dan inilah garis besarnya: |
| (0.40) | Mat 2:1 |
| Sesudah Yesus dilahirkan di Betlehem di tanah Yudea z pada zaman raja Herodes, a datanglah orang-orang majus 1 dari Timur ke Yerusalem |
| (0.40) | Mat 5:10 |
| Berbahagialah orang yang dianiaya oleh sebab kebenaran 1 , o karena merekalah yang empunya Kerajaan Sorga. p |
| (0.40) | Kej 41:46 |
| Yusuf berumur w tiga puluh tahun 1 ketika ia menghadap x Firaun, raja Mesir itu. Maka pergilah Yusuf dari depan Firaun, lalu dikelilinginya seluruh tanah Mesir. |
| (0.40) | 1Sam 28:13 |
| Maka berbicaralah raja kepadanya: "Janganlah takut; tetapi apakah yang kaulihat?" Perempuan itu menjawab Saul: "Aku melihat sesuatu yang ilahi muncul dari dalam bumi. v " |
| (0.40) | 2Sam 13:26 |
| Kemudian berkatalah Absalom: "Kalau tidak, izinkanlah kakakku Amnon pergi beserta kami." Tetapi raja menjawabnya: "Apa gunanya ia pergi bersama-sama dengan engkau?" |
| (0.40) | 2Sam 14:10 |
| Lalu berkatalah raja: "Jika ada orang yang mengatakan apa-apa lagi terhadap engkau, bawalah orang itu menghadap aku, maka ia tidak akan mengusik engkau lagi." |
| (0.40) | 2Taw 12:11 |
| Setiap kali raja masuk ke rumah TUHAN, bentara-bentara datang membawa masuk perisai-perisai itu, dan mereka pula yang mengembalikannya ke kamar jaga para bentara. |
| (0.40) | 2Taw 23:12 |
| Ketika Atalya mendengar pekik rakyat yang berlari-lari menyambut raja dan memuji-muji dia, pergilah ia mendapatkan rakyat itu ke dalam rumah TUHAN. |




