| (0.03) | 1Taw 4:17 | 
  | Anak-anak Ezra ialah Yeter, Mered, Efer dan Yalon. Itulah anak-anak Bica, puteri Firaun yang telah dikawini Mered. Perempuan ini melahirkan Miryam, b Samai dan Yisbah, bapa Estemoa.  | 
| (0.03) | 1Taw 4:34 | 
  | Dan Mesobab, Yamlekh, Yosa bin Amazia,  | 
| (0.03) | 1Taw 11:10 | 
  | Inilah kepala-kepala para pahlawan yang mengiringi Daud, yang telah memberi dukungan yang kuat kepadanya, bersama-sama seluruh Israel, v dalam mencapai kedudukan raja dan yang mengangkat dia sebagai raja, seperti yang difirmankan w TUHAN mengenai Israel.  | 
| (0.03) | 1Taw 12:20 | 
  | Pada perjalanannya ke Ziklag f sebagian dari suku Manasye: Adnah, Yozabad, Yediael, Mikhael, Yozabad, Elihu dan Ziletai, kepala-kepala pasukan seribu suku Manasye menyeberang memihak kepadanya.  | 
| (0.03) | 1Taw 20:4 | 
  | Sesudah itu timbullah pertempuran melawan orang Filistin di Gezer; u pada waktu itu Sibkhai, orang Husa, memukul kalah Sipai, seorang dari keturunan raksasa, v dan mereka ditundukkan.  | 
| (0.03) | 1Taw 26:12 | 
  | Rombongan-rombongan para penunggu pintu itu, yang dibagi menurut kepala kaum, mempunyai tugas melayani z di rumah TUHAN, sama seperti saudara-saudara sesuku mereka.  | 
| (0.03) | 2Taw 19:6 | 
  | Berpesanlah ia kepada hakim-hakim itu: "Pertimbangkanlah apa yang kamu buat, r karena bukanlah untuk manusia kamu memutuskan hukum, s melainkan untuk TUHAN, yang ada beserta kamu, bila kamu memutuskan hukum.  | 
| (0.03) | 2Taw 35:25 | 
  | Yeremia membuat suatu syair ratapan mengenai Yosia. Dan sampai sekarang ini semua penyanyi laki-laki dan penyanyi perempuan menyanyikan syair-syair ratapan q mengenai Yosia, dan mereka jadikan itu suatu kebiasaan di Israel. Semuanya itu tertulis dalam Syair-syair Ratapan. r  | 
| (0.03) | Ayb 42:15 | 
  | Di seluruh negeri tidak terdapat perempuan yang secantik anak-anak Ayub, dan mereka diberi ayahnya milik pusaka di tengah-tengah saudara-saudaranya laki-laki.  | 
| (0.03) | Yes 14:20 | 
  | Engkau tidak akan bersama-sama dengan raja-raja itu di dalam kubur, j sebab engkau telah merusak negerimu dan membunuh rakyatmu. Anak cucu k orang yang berbuat jahat l tidak akan disebut-sebut m untuk selama-lamanya.  | 
| (0.03) | Yes 19:17 | 
  | Maka tanah Yehuda akan menimbulkan kegemparan di antara orang Mesir, dan siapapun yang teringat kepadanya akan terkejut l mendengar keputusan TUHAN semesta alam yang diambil-Nya m mengenai mereka.  | 
| (0.03) | Yer 4:2 | 
  | Dan jika engkau bersumpah c dalam kesetiaan, dalam keadilan dan dalam kebenaran: Demi TUHAN yang hidup!, d maka bangsa-bangsa akan saling memberkati e di dalam Dia dan akan bermegah f di dalam Dia."  | 
| (0.03) | Mat 1:12 | 
  | Sesudah pembuangan ke Babel, Yekhonya memperanakkan Sealtiel, l Sealtiel memperanakkan Zerubabel, m  | 
| (0.03) | Yoh 11:2 | 
  | Maria ialah perempuan yang pernah meminyaki kaki Tuhan dengan minyak mur dan menyekanya dengan rambutnya. x  | 
| (0.03) | Kej 4:2 | 
  | Selanjutnya dilahirkannyalah Habel, c adik Kain; dan Habel menjadi gembala kambing domba, Kain menjadi petani. d  | 
| (0.03) | Kej 4:16 | 
  | Lalu Kain pergi dari hadapan a TUHAN 1 dan ia menetap di tanah Nod, di sebelah timur Eden. b  | 
| (0.03) | Kej 5:1 | 
  | Inilah daftar t keturunan u Adam 1 . Pada waktu manusia itu diciptakan oleh Allah, dibuat-Nyalah dia menurut rupa Allah; v  | 
| (0.03) | Kej 5:6 | 
  | Setelah Set hidup seratus lima tahun, ia memperanakkan Enos 1 . b  | 
| (0.03) | Kej 5:9 | 
  | Setelah Enos hidup sembilan puluh tahun, ia memperanakkan Kenan.  | 
| (0.03) | Kej 5:12 | 
  | Setelah Kenan hidup tujuh puluh tahun, ia memperanakkan Mahalaleel. d  | 




