| (0.03) | 1Tim 1:9 |
| yakni dengan keinsafan bahwa hukum Taurat itu bukanlah bagi orang yang benar, s melainkan bagi orang durhaka dan orang lalim, t bagi orang fasik dan orang berdosa, bagi orang duniawi dan yang tak beragama, bagi pembunuh bapa dan pembunuh ibu, bagi pembunuh pada umumnya, |
| (0.03) | Ul 7:7 |
| Bukan karena lebih banyak x jumlahmu dari bangsa manapun juga, maka hati TUHAN terpikat olehmu dan memilih kamu--bukankah kamu ini yang paling kecil y dari segala bangsa? z -- |
| (0.03) | Yos 17:5 |
| Demikianlah kepada suku Manasye jatuh sepuluh bidang tanah, selain dari tanah Gilead dan Basan yang di seberang Yordan, v |
| (0.03) | 1Sam 30:20 |
| Daud mengambil segala kambing domba dan lembu; semuanya itu digiring mereka di hadapannya, serta berkata: "Inilah jarahan Daud." |
| (0.03) | 1Taw 16:41 |
| Dan bersama-sama mereka ikut Heman z dan Yedutun dan selebihnya dari orang-orang yang terpilih, yang ditunjuk dengan disebut namanya untuk menyanyikan: "Syukur bagi TUHAN. Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya." |
| (0.03) | Yeh 40:25 |
| Sekeliling pintu gerbang itu dan balai gerbangnya ada jendela-jendela, yang sama dengan yang lain-lain; panjang pintu gerbang itu lima puluh hasta dan lebarnya o dua puluh lima hasta. |
| (0.03) | Hos 9:1 |
| Janganlah bersukacita, hai Israel! Janganlah bersorak-sorak c seperti bangsa-bangsa! Sebab engkau telah berzinah dengan meninggalkan d Allahmu, engkau telah mencintai upah sundal e di segala tempat pengirikan gandum. |
| (0.03) | Mat 22:5 |
| Tetapi orang-orang yang diundang itu tidak mengindahkannya; ada yang pergi ke ladangnya, ada yang pergi mengurus usahanya, |
| (0.03) | Luk 7:49 |
| Dan mereka, yang duduk makan bersama Dia, berpikir dalam hati mereka: "Siapakah Ia ini, sehingga Ia dapat mengampuni dosa?" |
| (0.03) | Luk 21:29 |
| Lalu Yesus mengatakan perumpamaan ini kepada mereka: "Perhatikanlah pohon ara atau pohon apa saja. |
| (0.03) | Rm 14:18 |
| Karena barangsiapa melayani Kristus dengan cara ini, ia berkenan pada Allah dan dihormati oleh manusia. l |
| (0.03) | 1Kor 6:8 |
| Tetapi kamu sendiri melakukan ketidakadilan dan kamu sendiri mendatangkan kerugian, dan hal itu kamu buat terhadap saudara-saudaramu. n |
| (0.03) | 1Kor 9:23 |
| Segala sesuatu ini aku lakukan karena Injil, supaya aku mendapat bagian dalamnya. |
| (0.03) | 1Kor 10:32 |
| Janganlah kamu menimbulkan syak i dalam hati orang, baik orang Yahudi atau orang Yunani, maupun Jemaat Allah. j |
| (0.03) | 1Kor 16:16 |
| Karena itu taatilah t orang-orang yang demikian dan setiap orang yang turut bekerja dan berjerih payah. |
| (0.03) | Tit 3:2 |
| Janganlah mereka memfitnah, y janganlah mereka bertengkar, hendaklah mereka selalu ramah dan bersikap lemah lembut terhadap semua orang. |
| (0.03) | Yak 5:19 |
| Saudara-saudaraku, jika ada di antara kamu yang menyimpang 1 dari kebenaran w dan ada seorang yang membuat dia berbalik, x |
| (0.03) | Kej 30:36 |
| Kemudian Laban menentukan jarak tiga hari perjalanan i jauhnya antara dia dan Yakub, maka tetaplah Yakub menggembalakan kambing domba yang tinggal itu. |
| (0.03) | Kel 12:37 |
| Kemudian berangkatlah orang Israel dari Raamses f ke Sukot, g kira-kira enam ratus ribu orang laki-laki h berjalan kaki, tidak termasuk anak-anak. |
| (0.03) | Kel 26:21 |
| dengan empat puluh alas d peraknya: dua alas di bawah satu papan dan seterusnya dua alas di bawah setiap papan. |





untuk memisahkan teks alkitab dan catatan secara horisontal atau vertikal. [