| (0.12) | Luk 4:40 |
| Ketika matahari terbenam, semua orang membawa kepada-Nya orang-orang sakitnya, yang menderita bermacam-macam penyakit. Iapun meletakkan tangan-Nya atas mereka masing-masing o dan menyembuhkan mereka 1 . p |
| (0.12) | Kis 4:34 |
| Sebab tidak ada seorangpun yang berkekurangan di antara mereka; karena semua orang yang mempunyai tanah atau rumah, menjual kepunyaannya r itu, dan hasil penjualan itu mereka bawa |
| (0.12) | Kis 5:9 |
| Kata Petrus: "Mengapa kamu berdua bersepakat untuk mencobai Roh Tuhan? i Lihatlah, orang-orang yang baru mengubur suamimu berdiri di depan pintu dan mereka akan mengusung engkau juga ke luar." |
| (0.12) | Kis 21:28 |
| sambil berteriak: "Hai orang-orang Israel, tolong! Inilah orang yang di mana-mana mengajar semua orang untuk menentang bangsa kita dan menentang hukum Taurat dan tempat ini! Dan sekarang ia membawa orang-orang Yunani pula ke dalam Bait Allah dan menajiskan tempat suci ini! e " |
| (0.11) | Kis 9:27 |
| Tetapi Barnabas n menerima dia dan membawanya kepada rasul-rasul dan menceriterakan kepada mereka, bagaimana Saulus melihat Tuhan di tengah jalan dan bahwa Tuhan berbicara dengan dia o dan bagaimana keberaniannya mengajar di Damsyik dalam nama Yesus. p |
| (0.11) | Kis 23:18 |
| Perwira itu membawanya kepada kepala pasukan dan berkata: "Paulus orang tahanan itu, u memanggil aku dan meminta, supaya aku membawa anak muda ini kepadamu, sebab ada yang perlu diberitahukannya kepadamu." |
| (0.11) | 1Ptr 3:18 |
| Sebab juga Kristus telah mati sekali g untuk segala dosa h kita, Ia yang benar untuk orang-orang yang tidak benar, supaya Ia membawa kita kepada Allah; i Ia, yang telah dibunuh dalam keadaan-Nya sebagai manusia, j tetapi yang telah dibangkitkan menurut Roh, k |
| (0.11) | Mzm 18:19 |
| (18-20) Ia membawa aku ke luar ke tempat lapang, i Ia menyelamatkan aku, karena Ia berkenan kepadaku. j |
| (0.10) | Kej 27:31 |
| Ia juga menyediakan makanan yang enak, lalu membawanya kepada ayahnya. Katanya kepada ayahnya: "Bapa, bangunlah dan makan daging buruan masakan anakmu, agar engkau memberkati aku. z " |
| (0.08) | Yeh 17:6 |
| sehingga ia tumbuh dan menjadi pohon anggur yang rimbun, yang tumbuhnya rendah dan cabang-cabangnya w melengkung menuju burung itu dan akar-akarnya tetap di bawahnya. Demikianlah ia menjadi pohon anggur dan mengeluarkan tunas-tunas dan memancarkan taruk-taruk. x |
| (0.08) | Luk 16:22 |
| Kemudian matilah orang miskin itu, lalu dibawa oleh malaikat-malaikat ke pangkuan Abraham. |
| (0.08) | Kis 11:25 |
| Lalu pergilah Barnabas ke Tarsus z untuk mencari Saulus; dan setelah bertemu dengan dia, ia membawanya ke Antiokhia. |
| (0.07) | Yoh 18:16 |
| tetapi Petrus tinggal di luar dekat pintu. Maka murid lain tadi, yang mengenal Imam Besar, kembali ke luar, bercakap-cakap dengan perempuan penjaga pintu lalu membawa Petrus masuk. |
| (0.07) | Yer 52:26 |
| Nebuzaradan, g kepala pasukan pengawal, menangkap mereka dan membawa mereka kepada raja Babel, di Ribla. |
| (0.06) | 2Taw 28:15 |
| Dan orang-orang yang ditunjuk dengan disebut namanya bangkit, lalu menjemput para tawanan itu. Semua orang yang telanjang mereka berikan pakaian dari rampasan itu. Orang-orang itu diberi pakaian, kasut, makanan dan minuman. w Mereka diurapi dengan minyak dan semua yang terlalu payah untuk berjalan diangkut dengan keledai, dan dibawa ke Yerikho, ke kota pohon korma, x dekat saudara-saudara mereka. Sesudah itu orang Israel itu pulang ke Samaria. y |
| (0.06) | Ezr 5:14 |
| Juga perlengkapan emas dan perak dari rumah Allah, yang telah diambil oleh Nebukadnezar dari bait suci yang di Yerusalem dan dibawa ke dalam bait suci yang di Babel, m diambil pula oleh raja Koresh dari bait suci yang di Babel itu, dan diserahkan kepada seorang yang bernama Sesbazar n yang telah diangkatnya menjadi bupati. |
| (0.06) | Mat 14:11 |
| dan kepala Yohanes itupun dibawa orang di sebuah talam, lalu diberikan kepada gadis itu dan ia membawanya kepada ibunya. |
| (0.06) | Mat 27:2 |
| Mereka membelenggu Dia, lalu membawa-Nya dan menyerahkan-Nya d kepada Pilatus 1 , wali negeri e itu. |
| (0.06) | Luk 23:1 |
| Lalu bangkitlah seluruh sidang itu dan Yesus dibawa menghadap Pilatus 1 . u |
| (0.06) | Kis 4:35 |
| dan mereka letakkan di depan kaki s rasul-rasul; lalu dibagi-bagikan kepada setiap orang sesuai dengan keperluannya. t |




