| (0.67) | Rm 4:15 |
| Karena hukum Taurat membangkitkan murka, j tetapi di mana tidak ada hukum Taurat, di situ tidak ada juga pelanggaran. k |
| (0.67) | Rm 6:20 |
|
| (0.67) | Rm 7:22 |
|
| (0.67) | Rm 8:6 |
| Karena keinginan daging adalah maut, u tetapi keinginan Roh adalah hidup v dan damai sejahtera. |
| (0.67) | Rm 8:14 |
| Semua orang, yang dipimpin Roh Allah 1 , i adalah anak Allah. j |
| (0.67) | Rm 8:19 |
| Sebab dengan sangat rindu seluruh makhluk menantikan saat anak-anak Allah t dinyatakan. |
| (0.67) | Rm 8:22 |
| Sebab kita tahu, bahwa sampai sekarang segala makhluk sama-sama mengeluh 1 x dan sama-sama merasa sakit bersalin. |
| (0.67) | Rm 9:19 |
| Sekarang kamu akan berkata kepadaku: v "Jika demikian, apa lagi yang masih disalahkan-Nya? w Sebab siapa yang menentang kehendak-Nya? x " |
| (0.67) | Rm 9:28 |
| Sebab apa yang telah difirmankan-Nya, akan dilakukan Tuhan di atas bumi, sempurna dan segera. m " |
| (0.67) | Rm 10:2 |
| Sebab aku dapat memberi kesaksian tentang mereka, bahwa mereka sungguh-sungguh giat w untuk Allah, tetapi tanpa pengertian yang benar. |
| (0.67) | Rm 10:4 |
| Sebab Kristus adalah kegenapan hukum Taurat, y sehingga kebenaran diperoleh tiap-tiap orang yang percaya. z |
| (0.67) | Rm 10:10 |
| Karena dengan hati orang percaya dan dibenarkan, dan dengan mulut orang mengaku dan diselamatkan. |
| (0.67) | Rm 10:11 |
| Karena Kitab Suci berkata: "Barangsiapa yang percaya kepada Dia, tidak akan dipermalukan. l " |
| (0.67) | Rm 10:13 |
| Sebab, barangsiapa yang berseru kepada nama Tuhan, o akan diselamatkan. p |
| (0.67) | Rm 11:21 |
| Sebab kalau Allah tidak menyayangkan cabang-cabang asli, Ia juga tidak akan menyayangkan kamu. |
| (0.67) | Rm 11:29 |
| Sebab Allah tidak menyesali u kasih karunia dan panggilan-Nya 1 . v |
| (0.67) | Rm 11:30 |
| Sebab sama seperti kamu dahulu tidak taat w kepada Allah, tetapi sekarang beroleh kemurahan oleh ketidaktaatan mereka, |
| (0.67) | Rm 11:32 |
| Sebab Allah telah mengurung semua orang dalam ketidaktaatan, x supaya Ia dapat menunjukkan kemurahan-Nya atas mereka semua. |
| (0.67) | Rm 11:34 |
| Sebab, siapakah yang mengetahui pikiran Tuhan? Atau siapakah yang pernah menjadi penasihat-Nya? b |
| (0.67) | Rm 14:7 |
| Sebab tidak ada seorangpun di antara kita yang hidup untuk dirinya sendiri, s dan tidak ada seorangpun yang mati untuk dirinya sendiri. |




