| (0.07) | Mzm 126:6 |
| Orang yang berjalan maju dengan menangis x sambil menabur benih, pasti pulang dengan sorak-sorai sambil membawa berkas-berkasnya. |
| (0.07) | Mzm 137:5 |
| Jika aku melupakan engkau, c hai Yerusalem, biarlah menjadi kering tangan kananku! |
| (0.07) | Mzm 66:8 |
| Pujilah r Allah kami, hai bangsa-bangsa, dan perdengarkanlah puji-pujian kepada-Nya! |
| (0.07) | Mzm 98:8 |
| Biarlah sungai-sungai bertepuk tangan, k dan gunung-gunung l bersorak-sorai bersama-sama |
| (0.07) | Mzm 104:34 |
| Biarlah renunganku manis kedengaran kepada-Nya! Aku hendak bersukacita s karena TUHAN. |
| (0.07) | Mzm 108:2 |
| (108-3) bangunlah, hai gambus dan kecapi, s aku mau membangunkan fajar. |
| (0.07) | Mzm 118:3 |
| Biarlah kaum Harun berkata: z "Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya!" |
| (0.07) | Mzm 118:14 |
| TUHAN itu kekuatanku r dan mazmurku; Ia telah menjadi keselamatanku. s |
| (0.06) | Mzm 51:14 |
| (51-16) Lepaskanlah o aku dari hutang darah, p ya Allah, Allah keselamatanku, q maka lidahku akan bersorak-sorai memberitakan keadilan-Mu! r |
| (0.06) | Mzm 67:4 |
| (67-5) Kiranya suku-suku bangsa bersukacita dan bersorak-sorai, m sebab Engkau memerintah bangsa-bangsa dengan adil, n dan menuntun suku-suku bangsa di atas bumi. o Sela |
| (0.06) | Mzm 108:3 |
| (108-4) Aku mau bersyukur kepada-Mu di antara bangsa-bangsa, ya TUHAN, dan aku mau bermazmur bagi-Mu di antara suku-suku bangsa; |
| (0.06) | Mzm 126:2 |
| Pada waktu itu mulut kita penuh dengan tertawa, n dan lidah kita dengan sorak-sorai. o Pada waktu itu berkatalah orang di antara bangsa-bangsa: "TUHAN telah melakukan perkara besar p kepada orang-orang ini!" |
| (0.06) | Mzm 33:1 |
| Bersorak-sorailah, d hai orang-orang benar, dalam TUHAN! Sebab memuji-muji itu layak e bagi orang-orang jujur. f |
| (0.06) | Mzm 49:4 |
| (49-5) Aku akan menyendengkan telingaku kepada amsal, a akan mengutarakan peribahasaku b dengan bermain kecapi. c |
| (0.06) | Mzm 57:8 |
| (57-9) Bangunlah, hai jiwaku, bangunlah, hai gambus dan kecapi, c aku mau membangunkan fajar! |
| (0.06) | Mzm 59:9 |
| (59-10) Ya kekuatanku, s aku mau berpegang pada-Mu, sebab Allah adalah kota bentengku. t |
| (0.06) | Mzm 81:2 |
| (81-3) Angkatlah lagu, bunyikanlah rebana, u kecapi v yang merdu, diiringi gambus. w |
| (0.06) | Mzm 92:3 |
| (92-4) dengan bunyi-bunyian sepuluh tali dan dengan gambus, y dengan iringan kecapi. z |
| (0.06) | Mzm 107:22 |
| Biarlah mereka mempersembahkan korban syukur, b dan menceritakan pekerjaan-pekerjaan-Nya c dengan sorak-sorai! d |
| (0.06) | Mzm 115:17 |
| Bukan orang-orang mati h akan memuji-muji TUHAN, dan bukan semua orang yang turun ke tempat sunyi, |





untuk mendengarkan pasal yang sedang Anda tampilkan. [