| (0.95) | Luk 23:41 |
| Kita memang selayaknya dihukum, sebab kita menerima balasan yang setimpal dengan perbuatan kita, tetapi orang ini tidak berbuat sesuatu yang salah. c " |
| (0.95) | Luk 8:6 |
| Sebagian jatuh di tanah yang berbatu-batu, dan setelah tumbuh ia menjadi kering karena tidak mendapat air. |
| (0.95) | Luk 11:6 |
| sebab seorang sahabatku yang sedang berada dalam perjalanan singgah ke rumahku dan aku tidak mempunyai apa-apa untuk dihidangkan kepadanya; |
| (0.95) | Luk 20:31 |
| dan oleh yang ketiga dan demikianlah berturut-turut oleh ketujuh saudara itu, mereka semuanya mati dengan tidak meninggalkan anak. |
| (0.95) | Luk 21:15 |
| Sebab Aku sendiri akan memberikan kepadamu q kata-kata hikmat, sehingga kamu tidak dapat ditentang atau dibantah lawan-lawanmu. |
| (0.95) | Luk 16:9 |
| 1 Dan Aku berkata kepadamu: Ikatlah persahabatan dengan mempergunakan Mamon u yang tidak jujur, supaya jika Mamon itu tidak dapat menolong lagi, kamu diterima di dalam kemah abadi. v " |
| (0.95) | Luk 24:39 |
| Lihatlah tangan-Ku dan kaki-Ku: Aku sendirilah ini; rabalah Aku dan lihatlah, e karena hantu tidak ada daging 1 dan tulangnya, seperti yang kamu lihat ada pada-Ku." |
| (0.95) | Luk 11:8 |
| Aku berkata kepadamu: Sekalipun ia tidak mau bangun dan memberikannya kepadanya karena orang itu adalah sahabatnya, namun karena sikapnya yang tidak malu itu, ia akan bangun juga dan memberikan kepadanya apa yang diperlukannya. i |
| (0.95) | Luk 3:9 |
| Kapak sudah tersedia pada akar pohon dan setiap pohon yang tidak menghasilkan buah yang baik, akan ditebang dan dibuang ke dalam api. s " |
| (0.95) | Luk 13:27 |
| Tetapi Ia akan berkata kepadamu: Aku tidak tahu dari mana kamu datang, enyahlah dari hadapan-Ku, hai kamu sekalian yang melakukan kejahatan! p |
| (0.95) | Luk 6:49 |
| Akan tetapi barangsiapa mendengar perkataan-Ku, tetapi tidak melakukannya, ia sama dengan seorang yang mendirikan rumah di atas tanah tanpa dasar. Ketika banjir melandanya, rumah itu segera rubuh dan hebatlah kerusakannya." |
| (0.95) | Luk 8:10 |
| Lalu Ia menjawab: "Kepadamu c diberi karunia untuk mengetahui rahasia Kerajaan Allah, tetapi kepada orang-orang lain hal itu diberitakan dalam perumpamaan, supaya sekalipun memandang, mereka tidak melihat dan sekalipun mendengar, mereka tidak mengerti. d |
| (0.95) | Luk 22:67 |
| katanya: "Jikalau Engkau adalah Mesias, katakanlah kepada kami." Jawab Yesus: "Sekalipun Aku mengatakannya kepada kamu, namun kamu tidak akan percaya; |
| (0.95) | Luk 1:15 |
| 1 Sebab ia akan besar di hadapan Tuhan dan ia tidak akan minum anggur atau minuman keras 2 u dan ia akan penuh dengan Roh Kudus v mulai dari rahim w ibunya; |
| (0.95) | Luk 9:5 |
| Dan kalau ada orang yang tidak mau menerima kamu, keluarlah dari kota mereka dan kebaskanlah debunya dari kakimu sebagai peringatan terhadap mereka. o " |
| (0.95) | Luk 9:36 |
| Ketika suara itu terdengar, nampaklah Yesus tinggal seorang diri. Dan murid-murid itu merahasiakannya, dan pada masa itu mereka tidak menceriterakan kepada siapapun apa yang telah mereka lihat itu. v |
| (0.95) | Luk 11:46 |
| Tetapi Ia menjawab: "Celakalah kamu juga, hai ahli-ahli Taurat, sebab kamu meletakkan beban-beban yang tak terpikul pada orang, tetapi kamu sendiri tidak menyentuh beban itu p dengan satu jaripun. |
| (0.95) | Luk 14:5 |
| Kemudian Ia berkata kepada mereka: "Siapakah di antara kamu yang tidak segera menarik ke luar d anaknya atau lembunya kalau terperosok ke dalam sebuah sumur, meskipun pada hari Sabat?" |
| (0.95) | Luk 23:34 |
| 1 Yesus berkata: "Ya Bapa, s ampunilah mereka, sebab mereka tidak tahu apa yang mereka perbuat. t " Dan mereka membuang undi u untuk membagi pakaian-Nya. |
| (0.95) | Luk 24:18 |
| Seorang dari mereka, namanya Kleopas, j menjawab-Nya: "Adakah Engkau satu-satunya orang asing di Yerusalem, yang tidak tahu apa yang terjadi di situ pada hari-hari belakangan ini?" |




