| (0.01) | Yoh 4:45 |
| Maka setelah ia tiba di Galilea, orang-orang Galileapun menyambut Dia, karena mereka telah melihat segala sesuatu yang dikerjakan-Nya di Yerusalem pada pesta itu, r sebab mereka sendiripun turut ke pesta itu. |
| (0.01) | Yoh 13:33 |
| Hai anak-anak-Ku, hanya seketika saja lagi Aku ada bersama kamu. Kamu akan mencari Aku, dan seperti yang telah Kukatakan kepada orang-orang Yahudi: Ke tempat Aku pergi, tidak mungkin kamu datang, n demikian pula Aku mengatakannya sekarang juga kepada kamu. |
| (0.01) | Kis 11:26 |
| Mereka tinggal bersama-sama dengan jemaat itu satu tahun lamanya, sambil mengajar banyak orang. Di Antiokhialah murid-murid itu a untuk pertama kalinya b disebut Kristen 1 . |
| (0.01) | Kis 14:3 |
| Paulus dan Barnabas tinggal beberapa waktu lamanya di situ. Mereka mengajar dengan berani, s karena mereka percaya kepada Tuhan. Dan Tuhan menguatkan berita tentang kasih karunia-Nya dengan mengaruniakan kepada mereka kuasa untuk mengadakan tanda-tanda dan mujizat-mujizat 1 . t |
| (0.01) | Kis 16:13 |
| Pada hari Sabat m kami ke luar pintu gerbang kota. Kami menyusur tepi sungai dan menemukan tempat sembahyang Yahudi, yang sudah kami duga ada di situ; setelah duduk, kami berbicara kepada perempuan-perempuan yang ada berkumpul di situ. |
| (0.01) | Kis 18:2 |
| Di Korintus e ia berjumpa dengan seorang Yahudi bernama Akwila, yang berasal dari Pontus. Ia baru datang dari Italia dengan Priskila, f isterinya, karena kaisar Klaudius g telah memerintahkan, supaya semua orang Yahudi meninggalkan Roma. Paulus singgah ke rumah mereka. |
| (0.01) | Ibr 9:24 |
| Sebab Kristus bukan masuk ke dalam tempat kudus buatan tangan manusia yang hanya merupakan gambaran saja dari yang sebenarnya, x tetapi ke dalam sorga sendiri y untuk menghadap hadirat z Allah guna kepentingan kita. |
| (0.01) | 3Yoh 1:14 |
| Aku harap segera berjumpa dengan engkau dan berbicara berhadapan muka. t (1-15) Damai sejahtera menyertai engkau! u Salam dari sahabat-sahabatmu. Sampaikanlah salamku kepada sahabat-sahabat satu per satu. v |
| (0.01) | Luk 6:17 |
| 1 Lalu Ia turun dengan mereka dan berhenti pada suatu tempat yang datar: di situ berkumpul sejumlah besar dari murid-murid-Nya dan banyak orang lain yang datang dari seluruh Yudea dan dari Yerusalem dan dari daerah pantai Tirus dan Sidon. l |
| (0.01) | Kej 2:9 |
| Lalu TUHAN Allah menumbuhkan berbagai-bagai pohon d dari bumi, yang menarik dan yang baik untuk dimakan buahnya; dan pohon kehidupan 1 e di tengah-tengah taman itu, serta pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat. f |
| (0.01) | Kej 19:1 |
| Kedua malaikat k itu tiba di Sodom l pada waktu petang. Lot m sedang duduk di pintu gerbang n Sodom 1 dan ketika melihat mereka, bangunlah ia menyongsong mereka, lalu sujud dengan mukanya sampai ke tanah, o |
| (0.01) | Kej 29:2 |
| Ketika ia memandang sekelilingnya, dilihatnya ada sebuah sumur di padang, dan ada tiga kumpulan kambing domba berbaring di dekatnya, sebab dari sumur t itulah orang memberi minum kumpulan-kumpulan kambing domba itu. Adapun batu u penutup sumur itu besar; |
| (0.01) | Kej 30:14 |
| Ketika Ruben pada musim z menuai gandum pergi berjalan-jalan, didapatinyalah di padang buah dudaim, a lalu dibawanya kepada Lea, ibunya. Kata Rahel kepada Lea: "Berilah aku beberapa buah dudaim yang didapat oleh anakmu itu." |
| (0.01) | Kel 2:15 |
| Ketika Firaun mendengar tentang perkara itu, dicarinya ikhtiar untuk membunuh r Musa. Tetapi Musa melarikan diri s dari hadapan Firaun dan tiba di tanah Midian 1 , t lalu ia duduk-duduk di tepi sebuah sumur. |
| (0.01) | Kel 5:3 |
| Lalu kata mereka: "Allah orang Ibrani telah menemui kami; izinkanlah kiranya kami pergi ke padang gurun tiga hari perjalanan n jauhnya, untuk mempersembahkan korban kepada TUHAN, Allah kami, supaya jangan nanti mendatangkan kepada kami penyakit sampar o atau pedang." |
| (0.01) | Kel 13:19 |
| Musa membawa tulang-tulang Yusuf, e sebab tadinya Yusuf telah menyuruh anak-anak Israel bersumpah dengan sungguh-sungguh: "Allah tentu akan mengindahkan kamu, maka kamu harus membawa tulang-tulangku dari sini. f " |
| (0.01) | Kel 14:12 |
| Bukankah ini telah kami katakan kepadamu di Mesir: Janganlah mengganggu kami dan biarlah kami bekerja pada orang Mesir. Sebab lebih baik bagi kami untuk bekerja pada orang Mesir dari pada mati di padang gurun ini. c " |
| (0.01) | Kel 20:24 |
| Kaubuatlah bagi-Ku mezbah r dari tanah dan persembahkanlah di atasnya korban bakaranmu s dan korban keselamatanmu, kambing dombamu dan lembu sapimu. Pada setiap tempat yang Kutentukan menjadi tempat peringatan bagi nama-Ku, t Aku akan datang kepadamu dan memberkati u engkau. |
| (0.01) | Kel 21:6 |
| maka haruslah tuannya itu membawanya menghadap Allah, b lalu membawanya ke pintu atau ke tiang pintu, dan tuannya itu menusuk c telinganya dengan penusuk, dan budak itu bekerja pada tuannya untuk seumur hidup. d |
| (0.01) | Kel 32:1 |
| Ketika bangsa itu melihat, bahwa Musa mengundur-undurkan turun dari gunung s itu, maka berkumpullah mereka mengerumuni Harun dan berkata kepadanya: "Mari, buatlah untuk kami allah, yang akan berjalan di depan t kami sebab Musa ini, orang yang telah memimpin kami keluar dari tanah Mesir--kami tidak tahu apa yang telah terjadi dengan dia. u " |




