| (0.01) | Ibr 12:17 |
| Sebab kamu tahu, bahwa kemudian, ketika ia hendak menerima berkat itu, ia ditolak, sebab ia tidak beroleh kesempatan untuk memperbaiki kesalahannya, sekalipun ia mencarinya dengan mencucurkan air mata. i |
| (0.01) | Ibr 12:18 |
| Sebab kamu tidak datang kepada gunung yang dapat disentuh 1 dan api yang menyala-nyala, kepada kekelaman, kegelapan dan angin badai, j |
| (0.01) | Ibr 12:19 |
| kepada bunyi sangkakala k dan bunyi suara l yang membuat mereka yang mendengarnya memohon, supaya jangan lagi berbicara kepada mereka, m |
| (0.01) | Yak 1:4 |
| Dan biarkanlah ketekunan itu memperoleh buah yang matang, i supaya kamu menjadi sempurna 1 dan utuh dan tak kekurangan suatu apapun. |
| (0.01) | Yak 1:10 |
| dan orang kaya karena kedudukannya yang rendah sebab ia akan lenyap seperti bunga p rumput. |
| (0.01) | Yak 2:2 |
| Sebab, jika ada seorang masuk ke dalam kumpulanmu dengan memakai cincin emas dan pakaian indah dan datang juga seorang miskin ke situ dengan memakai pakaian buruk, |
| (0.01) | Yak 2:11 |
| Sebab Ia yang mengatakan: "Jangan berzinah i ", Ia mengatakan juga: "Jangan membunuh j ". Jadi jika kamu tidak berzinah tetapi membunuh, maka kamu menjadi pelanggar hukum juga. |
| (0.01) | Yak 2:23 |
| Dengan jalan demikian genaplah nas yang mengatakan: "Lalu percayalah Abraham kepada Allah, maka Allah memperhitungkan hal itu kepadanya sebagai kebenaran. a " Karena itu Abraham disebut: "Sahabat b Allah." |
| (0.01) | Yak 3:4 |
| Dan lihat saja kapal-kapal, walaupun amat besar dan digerakkan oleh angin keras, namun dapat dikendalikan oleh kemudi yang amat kecil menurut kehendak jurumudi. |
| (0.01) | Yak 3:9 |
| Dengan lidah kita memuji Tuhan, Bapa kita; dan dengan lidah kita mengutuk manusia yang diciptakan menurut rupa r Allah, |
| (0.01) | Yak 5:16 |
| Karena itu hendaklah kamu saling mengaku dosamu q dan saling mendoakan, supaya kamu sembuh 1 . r Doa orang yang benar, bila dengan yakin didoakan, sangat besar kuasanya 2 . s |
| (0.01) | 1Ptr 1:5 |
| Yaitu kamu, yang dipelihara dalam kekuatan u Allah karena imanmu 1 sementara kamu menantikan keselamatan v yang telah tersedia untuk dinyatakan w pada zaman akhir. |
| (0.01) | 1Ptr 1:14 |
| Hiduplah sebagai anak-anak yang taat s dan jangan turuti t hawa nafsu 1 yang menguasai kamu pada waktu kebodohanmu, u |
| (0.01) | 1Ptr 1:22 |
| Karena kamu telah menyucikan n dirimu oleh ketaatan o kepada kebenaran, sehingga kamu dapat mengamalkan kasih persaudaraan yang tulus ikhlas, hendaklah kamu bersungguh-sungguh p saling mengasihi dengan segenap hatimu 1 . |
| (0.01) | 1Ptr 2:20 |
| Sebab dapatkah disebut pujian, jika kamu menderita pukulan karena kamu berbuat dosa? Tetapi jika kamu berbuat baik dan karena itu kamu harus menderita, maka itu adalah kasih karunia pada Allah. l |
| (0.01) | 1Ptr 3:5 |
| Sebab demikianlah caranya perempuan-perempuan kudus dahulu berdandan, j yaitu perempuan-perempuan yang menaruh pengharapannya kepada Allah; k mereka tunduk kepada suaminya, |
| (0.01) | 1Ptr 3:6 |
| sama seperti Sara taat kepada Abraham dan menamai dia tuannya. l Dan kamu adalah anak-anaknya, jika kamu berbuat baik dan tidak takut akan ancaman. |
| (0.01) | 1Ptr 3:10 |
| "Siapa yang mau mencintai hidup dan mau melihat hari-hari baik 1 , ia harus menjaga lidahnya terhadap yang jahat dan bibirnya terhadap ucapan-ucapan yang menipu. |
| (0.01) | 1Ptr 4:13 |
| Sebaliknya, bersukacitalah, r sesuai dengan bagian yang kamu dapat 1 dalam penderitaan Kristus, s supaya kamu juga boleh bergembira dan bersukacita pada waktu Ia menyatakan t kemuliaan-Nya. |
| (0.01) | 2Ptr 1:5 |
| Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu 1 kebajikan, dan kepada kebajikan pengetahuan, m |




