| (0.14) | Est 4:13 |
| maka Mordekhai menyuruh menyampaikan jawab ini kepada Ester: "Jangan kira, karena engkau di dalam istana raja, hanya engkau yang akan terluput dari antara semua orang Yahudi. |
| (0.14) | Mzm 68:35 |
| (68-36) Allah adalah dahsyat t dari dalam tempat kudus-Nya; u Allah Israel, Dia mengaruniakan kekuasaan v dan kekuatan kepada umat-Nya. w Terpujilah Allah! x |
| (0.14) | Yer 25:15 |
| Beginilah firman TUHAN, Allah Israel, kepadaku: "Ambillah dari tangan-Ku piala r berisi anggur kehangatan amarah 1 ini dan minumkanlah isinya kepada segala bangsa yang kepadanya Aku mengutus s engkau, |
| (0.14) | Bil 18:28 |
| Secara demikian kamupun harus mempersembahkan sebagai persembahan khusus kepada TUHAN sebagian dari segala persembahan persepuluhan q yang kamu terima dari pihak orang Israel. Dan yang dipersembahkan dari padanya sebagai persembahan khusus kepada TUHAN haruslah kamu serahkan kepada imam Harun. |
| (0.14) | Im 5:1 |
| Apabila seseorang berbuat dosa, yakni jika ia mendengar seorang mengutuki, dan ia dapat naik saksi b karena ia melihat atau mengetahuinya, tetapi ia tidak mau memberi keterangan, maka ia harus menanggung c kesalahannya sendiri. |
| (0.14) | 2Taw 34:10 |
| Uang itu diberikan mereka ke tangan para pekerja yang diangkat untuk mengawasi rumah TUHAN; dan mereka itu, yang bekerja dalam rumah TUHAN, mengeluarkannya untuk membetulkan dan memperbaiki rumah itu. |
| (0.14) | Ezr 1:6 |
| Dan segala orang di sekeliling mereka membantu mereka dengan barang-barang perak, dengan emas, m harta benda dan ternak dan dengan pemberian yang indah-indah, selain dari segala sesuatu yang dipersembahkan dengan sukarela. |
| (0.14) | Mzm 20:6 |
| (20-7) Sekarang aku tahu, bahwa TUHAN memberi kemenangan kepada orang yang diurapi-Nya r dan menjawabnya dari sorga-Nya yang kudus dengan kemenangan yang gilang-gemilang oleh tangan kanan-Nya. s |
| (0.14) | Yer 39:10 |
| Tetapi sebagian dari rakyat, yakni orang-orang miskin yang tidak mempunyai apa-apa, ditinggalkan di tanah Yehuda oleh Nebuzaradan, kepala pasukan pengawal. Pada waktu itu juga diberikannyalah kebun-kebun anggur dan ladang-ladang kepada mereka. |
| (0.14) | Mi 3:5 |
| Beginilah firman TUHAN terhadap para nabi 1 , yang menyesatkan b bangsaku, yang apabila mereka mendapat sesuatu untuk dikunyah, maka mereka menyerukan damai, c tetapi terhadap orang yang tidak memberi sesuatu ke dalam mulut mereka, maka mereka menyatakan perang. |
| (0.14) | Kej 41:51 |
| Yusuf memberi nama Manasye c kepada anak sulungnya d itu, sebab katanya: "Allah telah membuat aku lupa sama sekali kepada kesukaranku dan kepada rumah bapaku." |
| (0.14) | Kel 1:22 |
| Lalu Firaun memberi perintah kepada seluruh rakyatnya: "Lemparkanlah segala anak laki-laki yang lahir bagi orang Ibrani ke dalam sungai Nil; a tetapi segala anak perempuan biarkanlah hidup. b " |
| (0.14) | Kel 23:2 |
| Janganlah engkau turut-turut kebanyakan orang r melakukan kejahatan, dan dalam memberikan kesaksian mengenai sesuatu perkara janganlah engkau turut-turut kebanyakan orang membelokkan hukum. s |
| (0.14) | Im 25:2 |
| "Berbicaralah kepada orang Israel dan katakan kepada mereka: Apabila kamu telah masuk ke negeri yang akan Kuberikan kepadamu, maka tanah itu harus mendapat perhentian sebagai sabat bagi TUHAN. |
| (0.14) | Bil 5:26 |
| Sesudah itu haruslah imam mengambil segenggam dari korban sajian itu sebagai bagian i ingat-ingatannya dan membakarnya di atas mezbah, kemudian memberi perempuan itu minum air itu. |
| (0.14) | Bil 11:29 |
| Tetapi Musa berkata kepadanya: "Apakah engkau begitu giat mendukung diriku? Ah, kalau seluruh umat TUHAN menjadi nabi 1 , x oleh karena TUHAN memberi Roh-Nya y hinggap kepada mereka! z " |
| (0.14) | Bil 13:2 |
| "Suruhlah beberapa orang mengintai h tanah Kanaan, i yang akan Kuberikan kepada orang Israel; j dari setiap suku k nenek moyang mereka haruslah kausuruh seorang, semuanya pemimpin-pemimpin di antara mereka." |
| (0.14) | Bil 14:8 |
| Jika TUHAN berkenan kepada kita, u maka Ia akan membawa kita masuk ke negeri itu dan akan memberikannya kepada kita, v suatu negeri yang berlimpah-limpah susu dan madunya. w |
| (0.14) | Bil 22:37 |
| Dan berkatalah Balak kepada Bileam: "Bukankah aku sudah mengutus orang memanggil engkau? Mengapakah engkau tidak hendak datang kepadaku? Sungguhkah tidak sanggup aku memberi upahmu?" |
| (0.14) | Bil 32:9 |
| mereka berjalan sampai ke lembah Eskol, y melihat-lihat negeri dan membuat enggan hati orang Israel, sehingga mereka tidak mau pergi ke negeri yang diberikan TUHAN kepada mereka. |




