| (0.93) | Luk 3:22 |
| dan turunlah Roh Kudus dalam rupa burung merpati ke atas-Nya 1 . h Dan terdengarlah suara dari langit: "Engkaulah Anak-Ku i yang Kukasihi, kepada-Mulah Aku berkenan. j " |
| (0.93) | Luk 16:24 |
| Lalu ia berseru, katanya: Bapa Abraham, k kasihanilah aku. Suruhlah Lazarus, supaya ia mencelupkan ujung jarinya ke dalam air dan menyejukkan lidahku, sebab aku sangat kesakitan dalam nyala api ini. l |
| (0.93) | Luk 13:8 |
| Jawab orang itu: Tuan, biarkanlah dia tumbuh tahun ini lagi, aku akan mencangkul tanah sekelilingnya dan memberi pupuk kepadanya, |
| (0.93) | Luk 10:24 |
| Karena Aku berkata kepada kamu: Banyak nabi dan raja ingin melihat apa yang kamu lihat, tetapi tidak melihatnya, dan ingin mendengar apa yang kamu dengar, tetapi tidak mendengarnya. p " |
| (0.93) | Luk 19:26 |
| Jawabnya: Aku berkata kepadamu: Setiap orang yang mempunyai, kepadanya akan diberi, tetapi siapa yang tidak mempunyai, dari padanya akan diambil, m juga apa yang ada padanya 1 . |
| (0.93) | Luk 12:37 |
| Berbahagialah hamba-hamba yang didapati tuannya berjaga-jaga ketika ia datang. c Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya ia akan mengikat pinggangnya dan mempersilakan mereka duduk makan, dan ia akan datang melayani mereka. d |
| (0.93) | Luk 12:4 |
| Aku berkata kepadamu, hai sahabat-sahabat-Ku, a janganlah kamu takut terhadap mereka yang dapat membunuh tubuh dan kemudian tidak dapat berbuat apa-apa lagi. |
| (0.93) | Luk 11:8 |
| Aku berkata kepadamu: Sekalipun ia tidak mau bangun dan memberikannya kepadanya karena orang itu adalah sahabatnya, namun karena sikapnya yang tidak malu itu, ia akan bangun juga dan memberikan kepadanya apa yang diperlukannya. i |
| (0.93) | Luk 13:34 |
| 1 Yerusalem, Yerusalem, engkau yang membunuh nabi-nabi dan melempari dengan batu orang-orang yang diutus kepadamu! Berkali-kali Aku rindu mengumpulkan anak-anakmu, sama seperti induk ayam mengumpulkan anak-anaknya di bawah sayapnya, w tetapi kamu tidak mau. |
| (0.93) | Luk 18:22 |
| Mendengar itu Yesus berkata kepadanya: "Masih tinggal satu hal lagi yang harus kaulakukan: juallah segala yang kaumiliki 1 dan bagi-bagikanlah itu kepada orang-orang miskin, y maka engkau akan beroleh harta di sorga, z kemudian datanglah ke mari dan ikutlah Aku." |
| (0.93) | Luk 7:28 |
| Aku berkata kepadamu: Di antara mereka yang dilahirkan oleh perempuan tidak ada seorangpun yang lebih besar dari pada Yohanes 1 , namun yang terkecil dalam Kerajaan Allah m lebih besar dari padanya." |
| (0.93) | Luk 12:27 |
| Perhatikanlah bunga bakung, yang tidak memintal dan tidak menenun, namun Aku berkata kepadamu: Salomo dalam segala kemegahannyapun q tidak berpakaian seindah salah satu dari bunga itu. |
| (0.93) | Luk 5:8 |
| Ketika Simon Petrus melihat hal itu iapun tersungkur di depan Yesus dan berkata: "Tuhan, pergilah dari padaku, karena aku ini seorang berdosa. b " |
| (0.93) | Luk 16:9 |
| 1 Dan Aku berkata kepadamu: Ikatlah persahabatan dengan mempergunakan Mamon u yang tidak jujur, supaya jika Mamon itu tidak dapat menolong lagi, kamu diterima di dalam kemah abadi. v " |
| (0.93) | Luk 18:18 |
| Ada seorang pemimpin bertanya kepada Yesus, katanya: "Guru yang baik, apa yang harus aku perbuat untuk memperoleh hidup yang kekal? w " |
| (0.92) | Luk 7:44 |
| Dan sambil berpaling kepada perempuan itu, Ia berkata kepada Simon: "Engkau lihat perempuan ini? Aku masuk ke rumahmu, namun engkau tidak memberikan Aku air untuk membasuh kaki-Ku, s tetapi dia membasahi kaki-Ku dengan air mata dan menyekanya dengan rambutnya. |
| (0.92) | Luk 2:48 |
| Dan ketika orang tua-Nya melihat Dia, tercenganglah mereka, lalu kata ibu-Nya b kepada-Nya: "Nak, mengapakah Engkau berbuat demikian terhadap kami? Bapa-Mu c dan aku dengan cemas mencari Engkau." |
| (0.92) | Luk 3:8 |
| Jadi hasilkanlah buah-buah yang sesuai dengan pertobatan 1 . Dan janganlah berpikir dalam hatimu: Abraham adalah bapa kami! r Karena aku berkata kepadamu: Allah dapat menjadikan anak-anak bagi Abraham dari batu-batu ini! |
| (0.92) | Luk 15:7 |
| Aku berkata kepadamu: Demikian juga akan ada sukacita di sorga 1 karena satu orang berdosa yang bertobat, lebih dari pada sukacita karena sembilan puluh sembilan orang benar yang tidak memerlukan pertobatan. x " |
| (0.92) | Luk 4:25 |
| Dan Aku berkata kepadamu, dan kata-Ku ini benar: Pada zaman Elia terdapat banyak perempuan janda di Israel ketika langit tertutup selama tiga tahun dan enam bulan dan ketika bahaya kelaparan yang hebat menimpa seluruh negeri. x |




