| (0.10) | 1Raj 2:14 |
| Kemudian katanya: "Ada sesuatu yang hendak kukatakan kepadamu." Jawab perempuan itu: "Katakanlah!" |
| (0.10) | 1Raj 2:16 |
| Dan sekarang, satu permintaan saja kusampaikan kepadamu; janganlah tolak permintaanku." Jawab perempuan itu kepadanya: "Katakanlah!" |
| (0.10) | 1Raj 5:9 |
| Hamba-hambaku akan membawanya turun dari gunung Libanon ke laut j dan aku akan mengikatnya menjadi rakit-rakit di laut untuk dibawa sampai ke tempat yang akan kautunjukkan kepadaku; kemudian akan kusuruh bongkar semuanya di sana, sehingga engkau dapat mengangkutnya. Sementara itu engkau hendaknya menyediakan makanan k bagi seisi istanaku seberapa yang kukehendaki." |
| (0.10) | 1Raj 7:46 |
| Raja menuang semuanya itu di Lembah Yordan a di dalam tanah liat antara Sukot b dan Sartan. c |
| (0.10) | 1Raj 11:35 |
| Tetapi dari tangan anaknyalah Aku akan mengambil kerajaan itu dan akan memberikannya kepadamu, yakni sepuluh suku. |
| (0.10) | 1Raj 13:13 |
| Ia berkata kepada anak-anaknya: "Pelanai keledai bagiku!" Mereka memelanai keledai baginya, lalu ia menunggangnya |
| (0.10) | 1Raj 13:34 |
| Dan tindakan itu menjadi dosa s bagi keluarga Yerobeam, sehingga mereka dilenyapkan dan dipunahkan t dari muka bumi. |
| (0.10) | 1Raj 18:17 |
| Segera sesudah Ahab melihat Elia, ia berkata kepadanya: "Engkaukah itu, yang mencelakakan j Israel?" |
| (0.10) | 1Raj 22:7 |
| Tetapi Yosafat bertanya: "Tidak adakah lagi di sini seorang nabi i TUHAN, supaya dengan perantaraannya kita dapat meminta j petunjuk?" |
| (0.10) | 1Raj 22:9 |
| Kemudian raja Israel memanggil seorang pegawai istana, katanya: "Jemputlah Mikha bin Yimla dengan segera!" |
| (0.10) | 1Raj 22:37 |
| Raja sudah mati!" Maka pulanglah mereka ke Samaria, lalu mereka menguburkan raja di Samaria. |
| (0.10) | 1Raj 2:32 |
| Dan TUHAN akan menanggungkan u darahnya v kepadanya sendiri, karena ia telah membunuh dua orang yang lebih benar dan lebih baik w dari padanya. Ia membunuh mereka dengan pedang, dengan tidak diketahui ayahku Daud, yaitu Abner bin Ner, panglima Israel, dan Amasa x bin Yeter, panglima Yehuda. |
| (0.10) | 1Raj 8:46 |
| Apabila mereka berdosa k kepada-Mu--karena tidak ada manusia yang tidak berdosa 1 --dan Engkau murka kepada mereka dan menyerahkan mereka kepada musuh, sehingga mereka diangkut tertawan l ke negeri musuh yang jauh atau yang dekat, |
| (0.10) | 1Raj 20:23 |
| Pegawai-pegawai raja Aram berkata kepadanya: "Allah mereka ialah allah y gunung; itulah sebabnya mereka lebih kuat dari pada kita. Tetapi apabila kita berperang melawan mereka di tanah rata, pastilah kita lebih kuat dari pada mereka. |
| (0.10) | 1Raj 3:6 |
| Lalu Salomo berkata: "Engkaulah yang telah menunjukkan kasih setia-Mu yang besar kepada hamba-Mu Daud, ayahku, sebab ia hidup di hadapan-Mu dengan setia, a benar dan jujur terhadap Engkau; dan Engkau telah menjamin kepadanya kasih setia yang besar itu dengan memberikan kepadanya seorang anak b yang duduk di takhtanya seperti pada hari ini. |
| (0.10) | 1Raj 4:30 |
| sehingga hikmat Salomo melebihi hikmat segala bani Timur s dan melebihi segala hikmat orang Mesir. t |
| (0.10) | 1Raj 4:34 |
| Maka datanglah orang dari segala bangsa mendengarkan hikmat Salomo, dan ia menerima upeti dari semua raja-raja y di bumi, yang telah mendengar tentang hikmatnya itu. |
| (0.10) | 1Raj 6:5 |
| Pada dinding rumah itu sekelilingnya didirikannya kamar a tambahan, sekeliling ruang besar dan ruang belakang, dan seluruhnya dibuatnya bertingkat-tingkat. |
| (0.10) | 1Raj 6:35 |
| Lalu diukirnyalah padanya kerub, pohon korma dan bunga mengembang, kemudian dilapisinya pintu itu dengan emas pipih pada gambar ukiran itu. |
| (0.10) | 1Raj 8:57 |
| Kiranya TUHAN, Allah kita, menyertai kita 1 sebagaimana Ia telah menyertai nenek moyang kita, janganlah Ia meninggalkan kita dan janganlah Ia membuangkan c kita, |





untuk membuka halaman teks alkitab saja. [