(0.93) | 2Raj 8:4 | Raja sedang berbicara kepada Gehazi, bujang abdi Allah itu, katanya: "Cobalah ceritakan kepadaku tentang segala perbuatan besar yang dilakukan Elisa." |
(0.93) | 2Raj 8:7 | Elisa masuk ke Damsyik,<x id="e" /> dan pada waktu itu Benhadad,<x id="f" /> raja Aram, sedang sakit. Ketika dikabarkan kepada raja: "Sudah datang abdi Allah ke mari," |
(0.93) | 2Raj 8:19 | Namun demikian, TUHAN tidak mau memusnahkan<x id="w" /> Yehuda oleh karena Daud, hamba-Nya, sesuai dengan yang dijanjikan-Nya kepada Daud, bahwa Ia hendak memberikan keturunan<x id="x" /> kepadanya dan kepada anak-anaknya untuk selama-lamanya. |
(0.93) | 2Raj 9:1 | Kemudian nabi Elisa memanggil salah seorang dari rombongan<x id="k" /> nabi dan berkata kepadanya: "Ikatlah pinggangmu,<x id="l" /> bawalah buli-buli berisi minyak<x id="m" /> ini dan pergilah ke Ramot-Gilead.<x id="n" /> |
(0.93) | 2Raj 9:13 | Segeralah mereka masing-masing mengambil pakaiannya dan membentangkannya<x id="z" /> di hadapan kakinya begitu saja di atas tangga, kemudian mereka meniup sangkakala<x id="a" /> serta berseru: "Yehu raja!" |
(0.93) | 2Raj 9:20 | Dan jaga itu memberitahukan: "Sudah sampai ia kepada mereka, tetapi ia tidak pulang! Dan cara memacunya adalah seperti<x id="g" /> cara Yehu, cucu Nimsi, memacu, sebab ia memacu seperti orang gila." |
(0.93) | 2Raj 9:32 | Yehu mengangkat kepalanya melihat ke jendela itu dan berkata: "Siapa yang di pihakku? Siapa?" Dan ketika dua tiga orang pegawai istana menjenguk kepadanya, |
(0.93) | 2Raj 9:34 | Yehu masuk ke dalam, lalu makan dan minum. Kemudian ia berkata: "Baiklah urus mayat orang yang terkutuk itu dan kuburkanlah dia, sebab ia memang anak<x id="v" /> raja." |
(0.93) | 2Raj 9:37 | maka mayat Izebel akan terhampar di kebun di luar Yizreel seperti pupuk<x id="y" /> di ladang, sehingga tidak ada orang yang dapat berkata: Inilah Izebel." |
(0.93) | 2Raj 10:1 | Ahab mempunyai tujuh puluh orang anak laki-laki<x id="z" /> di Samaria.<x id="a" /> Yehu menulis surat<n id="1" />, dan mengirimnya ke Samaria, kepada pembesar kota<x id="b" /> itu, kepada para tua-tua dan kepada para pengasuh<x id="c" /> anak-anak Ahab, bunyinya: |
(0.93) | 2Raj 10:4 | Tetapi mereka sangat takut dan berkata: "Sedangkan kedua raja itu tidak dapat bertahan menghadapinya, bagaimana mungkin kita ini dapat bertahan?" |
(0.93) | 2Raj 10:14 | Berkatalah Yehu: "Tangkaplah mereka hidup-hidup!" Lalu ditangkaplah mereka hidup-hidup dan disembelih dekat perigi Bet-Eked, empat puluh dua orang, dan tidak ada seorangpun ditinggalkannya hidup<x id="m" /> dari pada mereka. |
(0.93) | 2Raj 10:18 | Kemudian Yehu mengumpulkan seluruh rakyat, lalu berkata kepada mereka: "Adapun Ahab masih kurang beribadah<x id="s" /> kepada Baal, tetapi Yehu mau lebih hebat beribadah kepadanya. |
(0.93) | 2Raj 11:5 | Sesudah itu ia memerintahkan kepada mereka: "Inilah yang harus kamu lakukan: sepertiga dari kamu, yakni yang selesai bertugas pada hari Sabat<x id="q" /> di sini, tetapi mengawal di istana<x id="r" /> raja-- |
(0.93) | 2Raj 11:12 | Sesudah itu Yoyada membawa anak raja itu ke luar, mengenakan jejamang kepadanya dan memberikan hukum<x id="t" /> Allah kepadanya. Mereka menobatkan dia menjadi raja serta mengurapinya,<x id="u" /> dan sambil bertepuk tangan<x id="v" /> berserulah mereka: "Hiduplah raja!<x id="w" />" |
(0.93) | 2Raj 13:16 | Berkatalah ia kepada raja Israel: "Tariklah busurmu!" Lalu ia menarik busurnya, tetapi Elisa menaruh tangannya di atas tangan raja, |
(0.93) | 2Raj 14:8 | Pada waktu itu Amazia menyuruh utusan kepada Yoas bin Yoahas bin Yehu, raja Israel, mengatakan: "Mari kita mengadu tenaga!" |
(0.93) | 2Raj 15:12 | Bukankah begini firman TUHAN yang diucapkan-Nya<x id="d" /> kepada Yehu: "Anak-anakmu sampai kepada keturunan yang keempat akan duduk di atas takhta Israel!" Dan terjadilah demikian. |
(0.93) | 2Raj 17:35 | TUHAN telah mengadakan perjanjian dengan mereka dan memberi perintah kepada mereka: "Janganlah berbakti<x id="i" /> kepada allah lain, janganlah sujud menyembah kepadanya, janganlah beribadah kepadanya dan janganlah mempersembahkan korban kepadanya.<x id="j" /> |
(0.93) | 2Raj 18:20 | Kaukira bahwa hanya ucapan bibir saja dapat merupakan siasat dan kekuatan untuk perang! Sekarang, kepada siapa engkau berharap, maka engkau memberontak terhadap aku? |