| (0.14) | Gal 2:9 | 
  | Dan setelah melihat kasih karunia yang dianugerahkan kepadaku, p maka Yakobus, q Kefas r dan Yohanes, yang dipandang sebagai sokoguru s jemaat, berjabat tangan dengan aku dan dengan Barnabas t sebagai tanda persekutuan, supaya kami pergi kepada orang-orang yang tidak bersunat u dan mereka kepada orang-orang yang bersunat;  | 
| (0.13) | Mzm 72:17 | 
  | Biarlah namanya tetap selama-lamanya t , kiranya namanya semakin dikenal selama ada matahari. u Kiranya segala bangsa saling memberkati dengan namanya, dan menyebut dia berbahagia. v  | 
| (0.11) | 2Raj 6:18 | 
  | Ketika orang-orang Aram itu turun mendatangi dia, berdoalah Elisa kepada TUHAN: "Butakanlah v kiranya mata orang-orang ini." Maka dibutakan-Nyalah mata mereka, sesuai dengan doa Elisa.  | 
| (0.11) | Yer 9:26 | 
  | orang Mesir, orang Yehuda, orang Edom, bani Amon, orang Moab dan semua orang yang berpotong tepi rambutnya berkeliling, n orang-orang yang diam di padang gurun, sebab segala bangsa tidak bersunat o dan segenap kaum Israel tidak bersunat hatinya. p "  | 
| (0.11) | Yer 10:7 | 
  | Siapakah yang tidak takut c kepada-Mu, ya Raja bangsa-bangsa? d Sungguh, kepada-Mulah seharusnya sikap yang demikian; sebab di antara semua orang bijaksana dari bangsa-bangsa dan di antara raja-raja mereka tidak ada yang sama seperti Engkau!  | 
| (0.11) | Hag 2:22 | 
  | (2-23) dan akan menunggangbalikkan s takhta raja-raja; Aku akan memunahkan kekuasaan kerajaan t bangsa-bangsa dan akan menjungkirbalikkan kereta u dan pengendaranya v ; kuda dan pengendaranya akan mati rebah, masing-masing oleh pedang temannya. w  | 
| (0.10) | Mzm 106:35 | 
  | tetapi mereka bercampur baur l dengan bangsa-bangsa, dan belajar cara-cara mereka bekerja.  | 
| (0.08) | 1Kor 14:22 | 
  | Karena itu karunia bahasa roh adalah tanda 1 , bukan untuk orang yang beriman, tetapi untuk orang yang tidak beriman; sedangkan karunia untuk bernubuat u adalah tanda, bukan untuk orang yang tidak beriman, tetapi untuk orang yang beriman.  | 
| (0.08) | Rm 3:3 | 
  | Jadi bagaimana, jika di antara mereka ada yang tidak setia, c dapatkah ketidaksetiaan itu membatalkan kesetiaan d Allah?  | 
| (0.08) | 2Kor 6:15 | 
  | Persamaan apakah yang terdapat antara Kristus dan Belial? x Apakah bagian bersama orang-orang percaya y dengan orang-orang tak percaya? z  | 
| (0.08) | 2Tim 2:13 | 
  | jika kita tidak setia, Dia tetap setia 1 , q karena Dia tidak dapat menyangkal diri-Nya."  | 
| (0.07) | Mzm 80:8 | 
  | (80-9) Telah Kauambil pohon anggur i dari Mesir, telah Kauhalau j bangsa-bangsa, lalu Kautanam k pohon itu.  | 
| (0.07) | Mzm 2:1 | 
  | Mengapa rusuh bangsa-bangsa 1 , mengapa suku-suku bangsa mereka-reka w perkara yang sia-sia?  | 
| (0.07) | Mzm 117:1 | 
  | Pujilah TUHAN, q hai segala bangsa 1 , r megahkanlah Dia, hai segala suku bangsa!  | 
| (0.07) | Yes 14:18 | 
  | Semua bekas raja bangsa-bangsa berbaring dalam kemuliaan, masing-masing dalam rumah kuburnya. e  | 
| (0.07) | Yer 25:23 | 
  | kepada Dedan, p Tema, q Bus r dan kepada orang-orang yang berpotong tepi rambutnya berkeliling; s  | 
| (0.07) | Yeh 30:3 | 
  | Hari itu sudah dekat, o hari TUHAN 1 p sudah dekat, hari dengan awan gelap; itu adalah saat bangsa-bangsa.  | 
| (0.07) | Luk 22:25 | 
  | Yesus berkata kepada mereka: "Raja-raja bangsa-bangsa memerintah rakyat mereka dan orang-orang yang menjalankan kuasa atas mereka disebut pelindung-pelindung.  | 
| (0.07) | Yoh 20:27 | 
  | Kemudian Ia berkata kepada Tomas: "Taruhlah jarimu di sini dan lihatlah tangan-Ku, ulurkanlah tanganmu dan cucukkan ke dalam lambung-Ku dan jangan engkau tidak percaya lagi, melainkan percayalah. v "  | 
| (0.07) | Kis 13:42 | 
  | Ketika Paulus dan Barnabas keluar, z mereka diminta untuk berbicara tentang pokok itu pula pada hari Sabat berikutnya.  | 




