| (0.10) | Yes 57:14 |
| Ada yang berkata: "Bukalah, bukalah, persiapkanlah jalan, b angkatlah batu sandungan dari jalan umat-Ku! c " |
| (0.10) | Yes 60:4 |
| Angkatlah mukamu dan lihatlah ke sekeliling, mereka semua datang berhimpun r kepadamu 1 ; anak-anakmu laki-laki datang dari jauh, s dan anak-anakmu perempuan t digendong. u |
| (0.10) | Yes 4:5 |
| Maka TUHAN akan menjadikan j di atas seluruh wilayah gunung Sion k dan di atas setiap pertemuan yang diadakan di situ segumpal awan pada waktu siang dan segumpal asap serta sinar api yang menyala-nyala pada waktu malam, l sebab di atas semuanya itu akan ada kemuliaan m TUHAN sebagai tudung n |
| (0.10) | Yes 7:1 |
| Dalam zaman Ahas z bin Yotam bin Uzia, raja Yehuda 1 , maka Rezin, a raja Aram, b dengan Pekah c bin Remalya, d raja Israel, maju ke Yerusalem untuk berperang melawan kota itu, namun mereka tidak dapat mengalahkannya. |
| (0.10) | Yes 16:8 |
| Sebab kebun-kebun Hesybon b dan pohon anggur Sibma c telah merana; d para penguasa bangsa-bangsa telah memotong pohon-pohon anggurnya e yang terbaik, yang dahulu meluas sampai ke Yaezer f dan merambat ke padang gurun; ranting-rantingnya berserak g sampai ke seberang laut. h |
| (0.10) | Yes 17:13 |
| Suku-suku bangsa gaduh r seperti gaduhnya air yang besar; tetapi TUHAN menghardiknya, s sehingga mereka lari t jauh-jauh, terburu-buru seperti sekam u di tempat penumbukan dihembus angin, dan seperti dedak ditiup puting beliung. v |
| (0.10) | Yes 19:20 |
| Itu akan menjadi tanda kesaksian v bagi TUHAN semesta alam di tanah Mesir: apabila mereka berseru kepada TUHAN oleh karena orang-orang penindas, maka Ia akan mengirim seorang juruselamat w kepada mereka, yang akan berjuang dan akan melepaskan x mereka. |
| (0.10) | Yes 29:8 |
| seumpama seorang yang lapar bermimpi ia sedang makan, pada waktu terjaga, e perutnya masih kosong, atau seumpama seorang yang haus bermimpi ia sedang minum, pada waktu terjaga, sesungguhnya ia masih lelah, kerongkongannya masih dahaga, f demikianlah halnya dengan segala pasukan bangsa-bangsa yang berperang melawan gunung Sion. g |
| (0.10) | Yes 36:7 |
| Dan apabila engkau berkata kepadaku: Kami berharap l kepada TUHAN, Allah kami, --bukankah Dia itu yang bukit-bukit pengorbanan-Nya dan mezbah-mezbah-Nya telah dijauhkan m oleh Hizkia sambil berkata kepada Yehuda dan Yerusalem: Di depan mezbah n inilah kamu harus sujud menyembah! |
| (0.10) | Yes 45:20 |
| "Berhimpunlah n dan datanglah, tampillah bersama-sama, hai kamu sekalian yang terluput di antara bangsa-bangsa! Tiada berpengetahuan o orang-orang yang mengarak p patung dari kayu dan yang berdoa kepada allah yang tidak dapat menyelamatkan. q |
| (0.10) | Yes 49:18 |
| Angkatlah mukamu dan lihatlah ke sekeliling, mereka semua berhimpun f datang kepadamu. Demi Aku yang hidup, g demikianlah firman TUHAN, sungguh, mereka semua akan kaupakai h sebagai perhiasan, dan mereka akan kaulilitkan, seperti yang dilakukan pengantin perempuan. |
| (0.10) | Yes 57:8 |
| Engkau telah menaruh lambang berhalamu di ambang pintu masuk rumahmu, ya, engkau telah meninggalkan Aku dan menelanjangi dirimu, engkau telah menaiki petiduranmu dan telah melebarkannya; engkau telah mengadakan janji dengan beberapa orang yang kauingini h untuk tidur bersama-sama mereka dan engkau memandangi lingga. i |
| (0.10) | Yes 58:9 |
| Pada waktu itulah engkau akan memanggil d dan TUHAN akan menjawab, e engkau akan berteriak minta tolong dan Ia akan berkata: Ini Aku! Apabila engkau tidak lagi mengenakan kuk kepada sesamamu dan tidak lagi menunjuk-nunjuk orang dengan jari f dan memfitnah, g |
| (0.10) | Yes 65:22 |
| Mereka tidak akan mendirikan sesuatu, supaya orang lain mendiaminya, y dan mereka tidak akan menanam sesuatu, supaya orang lain memakan buahnya; sebab umur z umat-Ku akan sepanjang umur pohon, a dan orang-orang pilihan-Ku b akan menikmati pekerjaan tangan mereka. |
| (0.10) | Yes 1:26 |
| Aku akan mengembalikan para hakimmu seperti dahulu, r dan para penasihatmu seperti semula. Sesudah itu engkau akan disebutkan s kota keadilan, t kota u yang setia." |
| (0.10) | Yes 5:5 |
| Maka sekarang, Aku mau memberitahukan kepadamu apa yang hendak Kulakukan kepada kebun anggur-Ku itu: Aku akan menebang pagar durinya, sehingga kebun itu dimakan habis, z dan melanda temboknya, a sehingga kebun itu diinjak-injak; b |
| (0.10) | Yes 5:19 |
| yang berkata: "Baiklah Allah lekas-lekas dan cepat-cepat m melakukan tindakan-Nya, supaya kita lihat; dan baiklah keputusan Yang Mahakudus, n Allah Israel, datang mendekat, supaya kita tahu. o " |
| (0.10) | Yes 6:9 |
| Kemudian firman-Nya: "Pergilah, i dan katakanlah kepada bangsa ini 1 : Dengarlah sungguh-sungguh, tetapi mengerti: jangan! Lihatlah sungguh-sungguh, tetapi menanggap: j jangan! |
| (0.10) | Yes 7:3 |
| Berfirmanlah TUHAN kepada Yesaya: "Baiklah engkau keluar menemui Ahas, engkau dan Syear Yasyub 1 , h anakmu laki-laki, ke ujung saluran kolam atas, ke jalan raya pada Padang i Tukang Penatu, |
| (0.10) | Yes 7:14 |
| Sebab itu Tuhan sendirilah yang akan memberikan kepadamu suatu pertanda: h Sesungguhnya, seorang perempuan muda i mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki, j dan ia akan menamakan Dia Imanuel 1 . k |




