(0.37) | Kis 23:10 | Maka terjadilah perpecahan besar, sehingga kepala pasukan takut, kalau-kalau mereka akan mengoyak-ngoyak Paulus. Karena itu ia memerintahkan pasukan untuk turun ke bawah dan mengambil Paulus dari tengah-tengah mereka dan membawanya ke markas. m |
(0.37) | Kis 26:26 | Raja juga tahu tentang segala perkara ini, i sebab itu aku berani berbicara terus terang kepadanya. Aku yakin, bahwa tidak ada sesuatupun dari semuanya ini yang belum didengarnya, karena perkara ini tidak terjadi di tempat yang terpencil. |
(0.37) | Mat 5:18 | Karena Aku berkata kepadamu: Sesungguhnya selama belum lenyap langit dan bumi ini, satu iota atau satu titikpun tidak akan ditiadakan dari hukum Taurat, sebelum semuanya terjadi. b |
(0.37) | Mat 13:35 | supaya genaplah u firman yang disampaikan oleh nabi: "Aku mau membuka mulut-Ku mengatakan perumpamaan, Aku mau mengucapkan hal yang tersembunyi sejak dunia dijadikan. v " |
(0.37) | Why 10:10 | Lalu aku mengambil kitab itu dari tangan malaikat itu, dan memakannya: di dalam mulutku p ia terasa manis seperti madu, tetapi sesudah aku memakannya, perutku menjadi pahit rasanya. |
(0.37) | Tit 2:8 | sehat dan tidak bercela dalam pemberitaanmu sehingga lawan menjadi malu, karena tidak ada hal-hal buruk yang dapat mereka sebarkan tentang kita. f |
(0.37) | Mat 8:17 | Hal itu terjadi supaya genaplah z firman yang disampaikan oleh nabi Yesaya: "Dialah yang memikul kelemahan kita dan menanggung penyakit kita. a " |
(0.37) | Ul 32:49 | "Naiklah ke atas pegunungan Abarim, v ke atas gunung Nebo, w yang di tanah Moab, di tentangan Yerikho, x dan pandanglah tanah Kanaan y yang Kuberikan kepada orang Israel menjadi miliknya, |
(0.37) | Mat 28:19 | Karena itu pergilah, jadikanlah semua bangsa g murid-Ku dan baptislah 1 mereka dalam nama Bapa dan Anak dan Roh Kudus, h |
(0.37) | Rm 4:11 | Dan tanda sunat itu diterimanya sebagai meterai kebenaran berdasarkan iman yang ditunjukkannya, sebelum ia bersunat. c Demikianlah ia dapat menjadi bapa d semua orang percaya e yang tak bersunat, supaya kebenaran diperhitungkan kepada mereka, |
(0.37) | Kel 7:17 | Sebab itu beginilah firman TUHAN: Dari hal yang berikut akan kauketahui, bahwa Akulah TUHAN. i Lihat, dengan tongkat yang di tanganku ini akan kupukul air yang di sungai Nil dan air itu akan berubah menjadi darah, j |
(0.37) | Kel 7:20 | Demikianlah Musa dan Harun berbuat seperti yang difirmankan o TUHAN; diangkatnya tongkat itu dan dipukulkannya kepada air 1 yang di sungai Nil, p di depan mata Firaun dan pegawai-pegawainya, maka seluruh air yang di sungai Nil berubah menjadi darah; q |
(0.37) | Kel 31:17 | Antara Aku dan orang Israel maka inilah suatu peringatan m untuk selama-lamanya, sebab enam hari lamanya TUHAN menjadikan langit dan bumi, dan pada hari yang ketujuh Ia berhenti bekerja untuk beristirahat. n " o |
(0.37) | Im 13:20 | Kalau menurut pemeriksaannya panau itu kelihatan lebih dalam dari pada kulit dan bulunya telah berubah menjadi putih, maka imam harus menyatakan orang itu najis, karena penyakit kustalah h yang timbul di dalam barah itu. |
(0.37) | Bil 32:22 | sehingga negeri itu takluk ke hadapan TUHAN, dan jika kemudian kamu pulang, t maka akan bebaslah kamu dari kewajibanmu kepada TUHAN dan kepada Israel, dan negeri inipun akan menjadi milikmu u di hadapan TUHAN. v |
(0.37) | Bil 35:15 | Keenam kota itu haruslah menjadi tempat perlindungan bagi orang Israel dan bagi orang asing dan pendatang di tengah-tengahmu, supaya setiap orang yang telah membunuh seseorang dengan tidak sengaja dapat melarikan diri ke sana. |
(0.37) | Yos 4:7 | maka haruslah kamu katakan kepada mereka: Bahwa air sungai Yordan terputus v di depan tabut perjanjian TUHAN; ketika tabut itu menyeberangi sungai Yordan, air sungai Yordan itu terputus. Sebab itu batu-batu ini akan menjadi tanda peringatan w bagi orang Israel untuk selama-lamanya." |
(0.37) | Hak 9:15 | Jawab semak duri itu kepada pohon-pohon itu: Jika kamu sungguh-sungguh mau mengurapi aku menjadi raja atas kamu, datanglah berlindung di bawah naunganku; x tetapi jika tidak, biarlah api keluar y dari semak duri dan memakan habis pohon-pohon aras yang di gunung Libanon. z |
(0.37) | Hak 13:5 | Sebab engkau akan mengandung dan melahirkan seorang anak laki-laki; d kepalanya takkan kena pisau cukur, e sebab sejak dari kandungan ibunya anak itu akan menjadi seorang nazir 1 f Allah dan dengan dia akan mulai g penyelamatan orang Israel dari tangan orang Filistin." |
(0.37) | 2Sam 7:8 | Oleh sebab itu, beginilah kaukatakan kepada hamba-Ku Daud: Beginilah firman TUHAN semesta alam: Akulah yang mengambil engkau dari padang, ketika menggiring kambing domba, y untuk menjadi raja z atas umat-Ku Israel. a |