| (0.36) | Mat 26:24 |
| Anak Manusia memang akan pergi sesuai dengan yang ada tertulis tentang Dia, b akan tetapi celakalah orang yang olehnya Anak Manusia itu diserahkan. Adalah lebih baik bagi orang itu sekiranya ia tidak dilahirkan." |
| (0.36) | Mat 26:26 |
| Dan ketika mereka sedang makan, Yesus mengambil roti, mengucap berkat, memecah-mecahkannya e lalu memberikannya kepada murid-murid-Nya dan berkata: "Ambillah, makanlah, inilah tubuh-Ku 1 ." |
| (0.36) | Mat 26:39 |
| Maka Ia maju sedikit, lalu sujud dan berdoa, kata-Nya: "Ya Bapa-Ku, jikalau sekiranya mungkin, biarlah cawan ini s lalu 1 dari pada-Ku, tetapi janganlah seperti yang Kukehendaki, melainkan seperti yang Engkau kehendaki. t " |
| (0.36) | Mat 26:63 |
| Tetapi Yesus tetap diam. p Lalu kata Imam Besar itu kepada-Nya: "Demi q Allah yang hidup, r katakanlah kepada kami, apakah Engkau Mesias, s Anak Allah, t atau tidak." |
| (0.36) | Mat 26:73 |
| Tidak lama kemudian orang-orang yang ada di situ datang kepada Petrus dan berkata: "Pasti engkau juga salah seorang dari mereka, itu nyata dari bahasamu." |
| (0.36) | Mat 27:11 |
| Lalu Yesus dihadapkan kepada wali negeri. Dan wali negeri bertanya kepada-Nya: "Engkaukah raja orang Yahudi? n " Jawab Yesus: "Engkau sendiri mengatakannya." |
| (0.36) | Mat 27:24 |
| Ketika Pilatus 1 melihat bahwa segala usaha akan sia-sia, malah sudah mulai timbul kekacauan, y ia mengambil air dan membasuh tangannya z di hadapan orang banyak dan berkata: "Aku tidak bersalah terhadap darah a orang ini; itu urusan kamu sendiri! b " |
| (0.36) | Mat 27:40 |
| mereka berkata: "Hai Engkau yang mau merubuhkan Bait Suci dan mau membangunnya kembali dalam tiga hari, s selamatkanlah diri-Mu t jikalau Engkau Anak Allah, u turunlah dari salib itu!" |
| (0.36) | Mat 27:46 |
| Kira-kira jam tiga berserulah Yesus dengan suara nyaring: "Eli, Eli, lama sabakhtani?" Artinya: Allah-Ku, Allah-Ku, mengapa Engkau meninggalkan Aku 1 ? z |
| (0.36) | Mat 27:54 |
| Kepala pasukan dan prajurit-prajuritnya yang menjaga f Yesus menjadi sangat takut ketika mereka melihat gempa bumi dan apa yang telah terjadi, lalu berkata: "Sungguh, Ia ini adalah Anak Allah. g " |
| (0.36) | Mat 27:64 |
| Karena itu perintahkanlah untuk menjaga kubur itu sampai hari yang ketiga; jikalau tidak, murid-murid-Nya mungkin datang untuk mencuri Dia, l lalu mengatakan kepada rakyat: Ia telah bangkit dari antara orang mati, sehingga penyesatan yang terakhir akan lebih buruk akibatnya dari pada yang pertama." |
| (0.36) | Mrk 1:27 |
| Mereka semua takjub, f sehingga mereka memperbincangkannya, katanya: "Apa ini? Suatu ajaran baru. Ia berkata-kata dengan kuasa. Roh-roh jahatpun diperintah-Nya dan mereka taat kepada-Nya 1 ." |
| (0.36) | Mrk 1:34 |
| Ia menyembuhkan banyak orang yang menderita bermacam-macam penyakit k dan mengusir banyak setan 1 ; Ia tidak memperbolehkan setan-setan itu berbicara, sebab mereka mengenal Dia. l |
| (0.36) | Mrk 1:45 |
| Tetapi orang itu pergi memberitakan peristiwa itu dan menyebarkannya kemana-mana, sehingga Yesus tidak dapat lagi terang-terangan masuk ke dalam kota. Ia tinggal di luar di tempat-tempat u yang sepi; namun orang terus juga datang kepada-Nya dari segala penjuru. v |
| (0.36) | Mrk 2:4 |
| Tetapi mereka tidak dapat membawanya kepada-Nya karena orang banyak itu, lalu mereka membuka atap yang di atas-Nya; sesudah terbuka mereka menurunkan tilam, tempat orang lumpuh itu terbaring. |
| (0.36) | Mrk 2:15 |
| Kemudian ketika Yesus makan di rumah orang itu, banyak pemungut cukai dan orang berdosa makan bersama-sama dengan Dia dan murid-murid-Nya, sebab banyak orang yang mengikuti Dia. |
| (0.36) | Mrk 2:18 |
| Pada suatu kali ketika murid-murid Yohanes dan orang-orang Farisi sedang berpuasa, i datanglah orang-orang dan mengatakan kepada Yesus: "Mengapa murid-murid Yohanes dan murid-murid orang Farisi berpuasa, tetapi murid-murid-Mu tidak?" |
| (0.36) | Mrk 2:19 |
| Jawab Yesus kepada mereka: "Dapatkah sahabat-sahabat mempelai laki-laki berpuasa sedang mempelai itu bersama mereka? Selama mempelai itu bersama mereka, mereka tidak dapat berpuasa. |
| (0.36) | Mrk 2:26 |
| bagaimana ia masuk ke dalam Rumah Allah waktu Abyatar menjabat sebagai Imam Besar m lalu makan roti sajian itu--yang tidak boleh dimakan n kecuali oleh imam-imam--dan memberinya juga kepada pengikut-pengikutnya? o " |
| (0.36) | Mrk 4:1 |
| Pada suatu kali Yesus mulai pula mengajar di tepi danau. s Maka datanglah orang banyak yang sangat besar jumlahnya mengerumuni Dia, sehingga Ia naik ke sebuah perahu yang sedang berlabuh lalu duduk di situ, sedangkan semua orang banyak itu di darat, di tepi danau itu. |





untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [