| (0.54) | Yud 1:13 |
| Mereka bagaikan ombak laut i yang ganas, yang membuihkan keaiban j mereka sendiri; mereka bagaikan bintang-bintang yang baginya telah tersedia tempat di dunia kekelaman untuk selama-lamanya. k |
| (0.54) | 1Raj 9:21 |
| yakni mereka yang masih tinggal a di negeri itu dari keturunan bangsa-bangsa itu dan yang tidak dapat ditumpas b oleh orang Israel, merekalah yang dikerahkan Salomo untuk menjadi budak rodi; c demikianlah mereka sampai hari ini. |
| (0.54) | Hak 14:9 |
| Dikeruknya madu itu ke dalam tangannya dan sambil memakannya ia berjalan terus, kemudian pergilah ia kepada ayahnya dan ibunya, dan memberikannya juga kepada mereka, lalu mereka memakannya. Tetapi tidak diceriterakannya kepada mereka, bahwa madu itu dikeruknya dari kerangka singa. |
| (0.54) | Hos 4:14 |
| Aku tidak akan menghukum anak-anak perempuanmu sekalipun mereka berzinah, atau menantu-menantumu perempuan, sekalipun mereka bersundal; sebab mereka sendiri mengasingkan diri bersama-sama dengan perempuan-perempuan sundal h dan mempersembahkan korban bersama-sama dengan sundal-sundal bakti, i dan umat yang tidak berpengertian j akan runtuh. k |
| (0.54) | Ezr 4:23 |
| Maka setelah salinan surat raja Artahsasta dibacakan kepada Rehum, dan Simsai, panitera, serta rekan-rekan u mereka, berangkatlah mereka dengan segera ke Yerusalem mendapatkan orang-orang Yahudi, dan dengan kekerasan mereka memaksa orang-orang itu menghentikan pekerjaan 1 itu. |
| (0.54) | Yer 9:3 |
| Mereka melenturkan lidahnya seperti busur; dusta p dan bukan kebenaran merajalela dalam negeri; sungguh, mereka melangkah dari kejahatan kepada kejahatan, tetapi TUHAN tidaklah mereka kenal. q |
| (0.54) | 1Sam 5:8 |
| Sebab itu mereka memanggil berkumpul kepadanya semua raja a kota orang Filistin dan berkata: "Apakah yang akan kita lakukan dengan tabut Allah Israel itu?" Lalu kata mereka: "Tabut Allah Israel harus dipindahkan ke Gat. b " Jadi mereka memindahkan tabut Allah Israel itu ke sana. |
| (0.54) | 2Sam 2:28 |
| Lalu Yoab w meniup sangkakala x dan seluruh rakyat berhenti; mereka tidak lagi mengejar orang Israel dan tidak berperang lagi. |
| (0.54) | Kej 10:30 |
| Daerah kediaman mereka terbentang dari Mesa ke arah Sefar, yaitu pegunungan di sebelah timur. |
| (0.54) | Im 26:7 |
| Kamu akan mengejar musuhmu, d dan mereka akan tewas di hadapanmu oleh pedang. |
| (0.54) | Bil 33:6 |
| Mereka berangkat dari Sukot, lalu berkemah di Etam yang di tepi padang gurun. x |
| (0.54) | Bil 33:16 |
| Mereka berangkat dari padang gurun Sinai, lalu berkemah di Kibrot-Taawa. j |
| (0.54) | Bil 33:32 |
| Mereka berangkat dari Bene-Yaakan, lalu berkemah di Hor-Gidgad. |
| (0.54) | Bil 33:36 |
| Mereka berangkat dari Ezion-Geber, lalu berkemah di padang gurun Zin, q yaitu Kadesh. |
| (0.54) | Bil 33:37 |
| Mereka berangkat dari Kadesh, lalu berkemah di gunung Hor, r di perbatasan tanah Edom. s |
| (0.54) | Bil 33:44 |
| Mereka berangkat dari Obot, lalu berkemah dekat reruntuhan di Abarim di daerah Moab. a |
| (0.54) | Bil 33:45 |
| Mereka berangkat dari reruntuhan itu, lalu berkemah di Dibon-Gad. |
| (0.54) | Bil 33:46 |
| Mereka berangkat dari Dibon-Gad, lalu berkemah di Almon-Diblataim. |
| (0.54) | Bil 33:47 |
| Mereka berangkat dari Almon-Diblataim, lalu berkemah di pegunungan Abarim b di depan Nebo. c |
| (0.54) | Ul 1:29 |
| Ketika itu aku berkata kepadamu: Janganlah gemetar, janganlah takut q kepada mereka; r |





untuk merubah tampilan teks alkitab dan catatan hanya seukuran layar atau memanjang. [