| (0.07) | 2Sam 17:9 |
| Tentulah ia sekarang bersembunyi dalam salah satu lobang atau di salah satu tempat. l Apabila pada penyerangan pertama beberapa orang tewas dan ada orang mendengar hal itu, maka orang akan berkata: Rakyat yang telah mengikut Absalom sudah menderita kekalahan. |
| (0.07) | 2Sam 2:14 |
| Berkatalah Abner kepada Yoab: "Biarlah orang-orang muda tampil dan mengadakan pertandingan di depan kita." Jawab Yoab: "Baik." |
| (0.07) | 2Sam 2:28 |
| Lalu Yoab w meniup sangkakala x dan seluruh rakyat berhenti; mereka tidak lagi mengejar orang Israel dan tidak berperang lagi. |
| (0.07) | 2Sam 3:20 |
| Ketika Abner datang kepada Daud di Hebron bersama-sama dua puluh orang, maka Daud mengadakan perjamuan z bagi Abner dan orang-orang yang menyertainya. |
| (0.07) | 2Sam 9:4 |
| Tanya raja kepadanya: "Di manakah ia?" Jawab Ziba kepada raja: "Dia ada di rumah Makhir l bin Amiel, di Lodebar." |
| (0.07) | 2Sam 11:3 |
| Lalu Daud menyuruh orang bertanya tentang perempuan itu dan orang berkata: "Itu adalah Batsyeba r binti Eliam, s isteri Uria t orang Het itu." |
| (0.07) | 2Sam 16:6 |
| Daud dan semua pegawai raja Daud dilemparinya dengan batu, walaupun segenap tentara dan semua pahlawan berjalan di kiri kanannya. |
| (0.07) | 2Sam 16:7 |
| Beginilah perkataan Simei pada waktu ia mengutuk: "Enyahlah, enyahlah, engkau penumpah darah, orang dursila! |
| (0.07) | 2Sam 16:14 |
| Dengan lelah x sampailah raja dan seluruh rakyat yang ada bersama-sama dengan dia ke Yordan, lalu mereka beristirahat di sana. |
| (0.07) | 2Sam 17:22 |
| Lalu bersiaplah Daud dan seluruh rakyat yang bersama-sama dengan dia, dan mereka menyeberangi sungai Yordan. Pada waktu fajar tidak ada seorangpun yang ketinggalan, yang tidak menyeberangi sungai Yordan. |
| (0.07) | 2Sam 18:1 |
| Daud memeriksa barisan tentara yang bersama-sama dengan dia, kemudian ia mengangkat kepala pasukan seribu dan kepala pasukan seratus atas mereka. |
| (0.07) | 2Sam 20:23 |
| Yoab v menjadi kepala atas segenap tentara Israel, dan Benaya bin Yoyada menjadi kepala atas orang Kreti dan orang Pleti. |
| (0.07) | 2Sam 21:22 |
| Keempat orang ini termasuk keturunan raksasa di Gat; mereka tewas oleh tangan Daud dan oleh tangan orang-orangnya. |
| (0.07) | 2Sam 5:6 |
| Lalu raja dengan orang-orangnya pergi ke Yerusalem 1 , a menyerang orang Yebus, b penduduk negeri itu. Mereka itu berkata kepada Daud: "Engkau tidak sanggup masuk ke mari; orang-orang buta dan orang-orang timpang akan mengenyahkan engkau!" Maksud mereka: Daud tidak sanggup masuk ke mari. |
| (0.07) | 2Sam 17:17 |
| Yonatan z dan Ahimaas menunggu di En-Rogel, a dan setiap kali ada seorang budak perempuan yang datang membawa kabar kepada mereka; dan merekapun langsung memberitahu raja Daud, sebab mereka tidak boleh dilihat memasuki kota. |
| (0.07) | 2Sam 18:9 |
| Kebetulan Absalom bertemu dengan orang-orang Daud. Adapun Absalom menunggangi bagal. Ketika bagal itu lewat di bawah jalinan dahan-dahan pohon tarbantin yang besar, tersangkutlah kepalanya w pada pohon tarbantin itu, sehingga ia tergantung antara langit dan bumi, sedang bagal yang dikendarainya berlari terus. |
| (0.07) | 2Sam 21:10 |
| Lalu Rizpa binti Aya mengambil kain karung, dan membentangkannya bagi dirinya di atas gunung batu, dari permulaan musim menuai sampai tercurah air dari langit ke atas mayat mereka; ia tidak membiarkan burung-burung di udara mendatangi mayat mereka pada siang hari, ataupun binatang-binatang di hutan pada malam hari. m |
| (0.07) | 2Sam 2:27 |
| Jawab Yoab: "Demi Allah yang hidup, sekiranya engkau berbicara tadi, maka tentulah sudah dari tadi pagi rakyat menarik diri dari memburu saudara-saudaranya." |
| (0.07) | 2Sam 2:29 |
| Semalam-malaman Abner dan orang-orangnya berjalan melalui Araba y -Yordan, menyeberangi sungai Yordan, berjalan terus hampir sepanjang siang, lalu sampai ke Mahanaim. z |
| (0.07) | 2Sam 3:31 |
| Dan berkatalah Daud kepada Yoab dan kepada segala rakyat yang bersama-sama dengan dia: "Koyakkanlah pakaianmu dan lilitkanlah pada tubuhmu kain kabung j dan merataplah k di depan mayat Abner." Raja Daud sendiripun berjalan di belakang usungan mayat. |




