| (0.10) | Ayb 29:12 | 
  | Karena aku menyelamatkan orang sengsara z yang berteriak minta tolong, juga anak piatu a yang tidak ada penolongnya; b  | 
| (0.10) | Ayb 31:40 | 
  | maka biarlah bukan gandum yang tumbuh, tetapi onak, k dan bukan jelai, tetapi lalang. l " Sekianlah kata-kata Ayub. m  | 
| (0.10) | Ayb 32:11 | 
  | Ketahuilah, aku telah menantikan kata-katamu, aku telah memperhatikan pemikiranmu, hingga kamu menemukan kata-kata yang tepat.  | 
| (0.10) | Ayb 38:11 | 
  | ketika Aku berfirman: Sampai di sini boleh engkau datang, jangan lewat, u di sinilah gelombang-gelombangmu yang congkak akan dihentikan! v  | 
| (0.10) | Ayb 39:1 | 
  | (39-4) Apakah engkau mengetahui waktunya 1 kambing t gunung beranak, atau mengamat-amati rusa waktu sakit beranak? u  | 
| (0.10) | Ayb 39:10 | 
  | (39-13) Dapatkah engkau memaksa lembu hutan mengikuti alur bajak dengan keluan, g atau apakah ia akan menyisir tanah lembah mengikuti engkau?  | 
| (0.10) | Ayb 1:5 | 
  | Setiap kali, apabila hari-hari pesta telah berlalu, Ayub memanggil mereka, dan menguduskan n mereka; keesokan harinya, pagi-pagi, bangunlah Ayub, lalu mempersembahkan korban bakaran o sebanyak jumlah mereka sekalian, sebab pikirnya: "Mungkin anak-anakku 1 sudah berbuat dosa p dan telah mengutuki Allah q di dalam hati." Demikianlah dilakukan Ayub senantiasa.  | 
| (0.10) | Ayb 33:23 | 
  | Jikalau di sampingnya ada malaikat, penengah, o satu di antara seribu, untuk menyatakan jalan yang benar kepada manusia, p  | 
| (0.10) | Ayb 42:11 | 
  | Kemudian datanglah kepadanya semua saudaranya laki-laki dan perempuan dan semua kenalannya yang lama, f dan makan bersama-sama dengan dia di rumahnya. Mereka menyatakan turut berdukacita dan menghibur dia oleh karena segala malapetaka yang telah ditimpakan TUHAN kepadanya, g dan mereka masing-masing memberi dia uang satu kesita dan sebuah cincin emas.  | 
| (0.10) | Ayb 42:8 | 
  | Oleh sebab itu, ambillah tujuh ekor lembu jantan dan tujuh ekor domba jantan v dan pergilah kepada hamba-Ku Ayub 1 , w lalu persembahkanlah semuanya itu sebagai korban bakaran x untuk dirimu, dan baiklah hamba-Ku Ayub meminta doa untuk kamu, karena hanya permintaannyalah y yang akan Kuterima, supaya Aku tidak melakukan aniaya terhadap kamu, z sebab kamu tidak berkata benar tentang Aku seperti hamba-Ku Ayub. a "  | 



