| (0.92) | Yeh 24:25 |
| Dan engkau, anak manusia, bukankah begini akan terjadi? Pada hari Aku mengambil dari mereka benteng mereka, perhiasannya yang menggirangkan hatinya, kenikmatan matanya k dan yang dirindukan l jiwanya, anak-anak mereka lelaki dan perempuan, m |
| (0.92) | Yeh 33:32 |
| Sungguh, engkau bagi mereka seperti seorang yang melagukan syair t cinta kasih dengan suara yang merdu, dan yang pandai main kecapi; mereka mendengar apa yang kauucapkan, tetapi mereka sama sekali tidak melakukannya. u |
| (0.92) | Yeh 35:12 |
| Dan engkau akan mengetahui bahwa Aku, TUHAN, mendengar segala penistaanmu yang kauucapkan melawan gunung-gunung Israel yang demikian: Gunung-gunung itu sudah menjadi sunyi sepi dan diserahkan kepada kita menjadi makanan f kita. |
| (0.92) | Yeh 26:10 |
| Kudanya adalah begitu banyak, sehingga engkau akan ditutupi oleh abu; karena derap pasukan berkudanya dan kertak roda keretanya w tembok-tembokmu akan gemetar, kalau ia memasuki pintu-pintu gerbangmu seperti orang memasuki kota yang sudah terbuka karena pendobrakan. |
| (0.92) | Yeh 12:2 |
| "Hai anak manusia, engkau tinggal di tengah-tengah kaum pemberontak 1 , z yang mempunyai mata untuk melihat, tetapi tidak melihat dan mempunyai telinga untuk mendengar, tetapi tidak mendengar, sebab mereka adalah kaum pemberontak. a |
| (0.92) | Yeh 38:11 |
| Engkau berkata: Aku akan bangkit bergerak menyerang tanah yang kota-kotanya tanpa tembok dan akan mendatangi orang-orang v yang hidup tenang-tenang dan diam dengan aman tenteram; mereka semuanya diam tanpa tembok w atau palang atau pintu gerbang. |
| (0.91) | Yeh 5:4 |
| Dan sekali lagi engkau harus mengambil dari padanya, buangkan ke dalam api l dan hanguskan dia di sana; dari sana akan keluar api untuk memakan seluruh kaum Israel. Dan berkatalah kepada mereka: |
| (0.91) | Yeh 2:3 |
| Firman-Nya kepadaku: "Hai anak manusia, Aku mengutus engkau kepada orang Israel, kepada bangsa pemberontak yang telah memberontak melawan Aku. Mereka dan nenek moyang mereka telah mendurhaka terhadap Aku sampai hari ini t juga. |
| (0.91) | Yeh 27:3 |
| dan katakanlah kepada Tirus, z yang terletak di pintu masuk lautan, a dan yang berdagang dengan bangsa-bangsa di banyak daerah pesisir: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Hai Tirus, engkau berkata: aku kapal yang maha indah. b |
| (0.91) | Yeh 35:3 |
| dan katakanlah kepadanya: Beginilah firman Tuhan ALLAH: Aku akan menjadi lawanmu, hai pegunungan Seir 1 dan Aku akan mengacungkan tangan-Ku o melawanmu dan akan menjadikan engkau musnah dan sunyi sepi. p |
| (0.91) | Yeh 29:4 |
| Aku akan mengenakan kelikir a pada rahangmu dan membuat ikan dari anak-anak sungaimu berlekatan pada sisikmu b . Aku akan mengangkat engkau dari tengah anak-anak sungaimu dengan segala ikannya yang berlekatan pada sisikmu |
| (0.91) | Yeh 9:8 |
| Sedang mereka memukuli orang-orang sampai mati--waktu itu aku tinggal di belakang--aku sujud u dan berseru, kataku: "Aduh, Tuhan ALLAH, v apakah Engkau memusnahkan seluruh sisa Israel di dalam mencurahkan amarah-Mu w atas Yerusalem? x " |
| (0.91) | Yeh 23:40 |
| Tambahan lagi mereka meminta orang-orang datang dari tempat yang jauh s dengan menyuruh suruhan memanggil mereka, dan sungguh, mereka datang. Demi kedatangan mereka engkau mandi bersih-bersih, mencalak alismu t dan menghias dirimu dengan perhiasan-perhiasan. u |
| (0.91) | Yeh 38:17 |
| Beginilah firman Tuhan ALLAH: Engkaulah itu tentang siapa Aku sudah berfirman pada hari-hari dahulu kala dengan perantaraan hamba-hamba-Ku, yaitu nabi-nabi Israel, yang bertahun-tahun bernubuat pada waktu itu, bahwa Aku akan membawa engkau melawan umat-Ku. |
| (0.91) | Yeh 24:14 |
| Aku, TUHAN, yang mengatakannya. g Hal itu akan datang, dan Aku yang akan membuatnya. h Aku tidak melalaikannya dan tidak merasa sayang, i juga tidak menyesal. j Aku akan menghakimi engkau menurut perbuatanmu, k demikianlah firman Tuhan ALLAH. l " |
| (0.91) | Yeh 5:1 |
| Dan engkau, anak manusia, ambillah sebilah pedang yang tajam 1 dan pakailah itu sebagai pisau d cukur tukang pangkas; cukurlah e rambutmu dan janggutmu f dengan itu; lalu ambillah sebuah timbangan dan bagi-bagilah rambutmu. |
| (0.91) | Yeh 7:8 |
| Sekarang dengan segera Aku akan mencurahkan amarah-Ku e atasmu dan melampiaskan murka-Ku kepadamu, Aku akan menghakimi engkau selaras dengan tingkah lakumu dan membalaskan kepadamu segala perbuatan-perbuatanmu f yang keji. |
| (0.91) | Yeh 33:10 |
| Dan engkau anak manusia, katakanlah kepada kaum Israel: Kamu berkata begini: Pelanggaran kami dan dosa kami sudah tertanggung atas kami dan karena itu kami hancur; g bagaimanakah kami dapat tetap hidup? h |
| (0.91) | Yeh 21:28 |
| "Dan engkau anak manusia, bernubuatlah dan katakan: Beginilah firman Tuhan ALLAH mengenai bani Amon s dan cercaan mereka; katakanlah: Pedang, t pedang sudah tercabut untuk menumpahkan darah, digosok untuk memusnahkan, dan supaya mengkilap seperti petir-- |
| (0.91) | Yeh 21:19 |
| "Hai engkau anak manusia, gambarlah dua jalan yang akan dilalui oleh pedang b raja Babel 1 ; keduanya mulai dari satu negeri. Buatlah sebuah papan penunjuk c jalan pada awal jalan yang menuju ke masing-masing kota. |




