(0.09) | Yes 36:8 | Maka sekarang, baiklah bertaruh dengan tuanku, raja Asyur: Aku akan memberikan dua ribu ekor kuda o kepadamu, jika engkau sanggup memberikan dari pihakmu orang-orang yang mengendarainya. |
(0.09) | Yes 36:12 | Tetapi juru minuman agung berkata: "Adakah tuanku mengutus aku untuk mengucapkan perkataan-perkataan ini hanya kepada tuanmu dan kepadamu saja? Bukankah juga kepada orang-orang yang duduk di atas tembok, yang memakan tahinya dan meminum air kencingnya v bersama-sama dengan kamu?" |
(0.09) | Yes 44:8 | Janganlah gentar dan janganlah takut, sebab memang dari dahulu telah Kukabarkan m dan Kuberitahukan hal itu kepadamu. Kamulah saksi-saksi-Ku! Adakah Allah n selain dari pada-Ku? Tidak ada Gunung Batu o yang lain, tidak ada Kukenal!" |
(0.09) | Yes 45:21 | Beritahukanlah dan kemukakanlah alasanmu, ya, biarlah mereka berunding bersama-sama: Siapakah yang mengabarkan r hal ini dari zaman purbakala, dan memberitahukannya dari sejak dahulu? s Bukankah Aku, TUHAN? Tidak ada yang lain, tidak ada Allah selain dari pada-Ku! t Allah yang adil u dan Juruselamat, v tidak ada yang lain kecuali Aku! |
(0.09) | Yes 49:8 | Beginilah firman TUHAN 1 : "Pada waktu Aku berkenan, a Aku akan menjawab engkau, dan pada hari Aku menyelamatkan, Aku akan menolong b engkau; Aku telah membentuk c dan memberi engkau, menjadi perjanjian bagi umat manusia, d untuk membangunkan bumi e kembali dan untuk membagi-bagikan tanah pusaka f yang sudah sunyi sepi, |
(0.09) | Yes 51:3 | Sebab TUHAN menghibur q Sion, r menghibur segala reruntuhannya; s Ia membuat padang gurunnya seperti taman Eden t dan padang belantaranya u seperti taman TUHAN. Di situ terdapat kegirangan dan sukacita, v nyanyian syukur w dan lagu yang nyaring. |
(0.09) | Yes 58:2 | Memang setiap hari mereka mencari e Aku 1 dan suka untuk mengenal segala jalan-Ku. Seperti bangsa yang melakukan yang benar dan yang tidak meninggalkan f hukum Allahnya mereka menanyakan Aku tentang hukum-hukum yang benar, mereka suka mendekat g menghadap Allah, tanyanya: |
(0.09) | Yes 58:3 | "Mengapa kami berpuasa h dan Engkau tidak memperhatikannya juga? Mengapa kami merendahkan i diri dan Engkau tidak mengindahkannya j juga?" Sesungguhnya, pada hari puasamu 1 engkau masih tetap mengurus urusanmu, k dan kamu mendesak-desak semua buruhmu. |
(0.09) | Yes 66:2 | Bukankah tangan-Ku yang membuat semuanya ini, q sehingga semuanya ini terjadi? demikianlah firman TUHAN. Tetapi kepada orang inilah Aku memandang 1 : kepada orang yang tertindas dan patah semangatnya r dan yang gentar kepada firman-Ku. s |