| (0.43) | 1Kor 12:2 |
| Kamu tahu, bahwa pada waktu kamu masih belum mengenal Allah, b kamu tanpa berpikir ditarik kepada berhala-berhala c yang bisu. |
| (0.43) | 1Kor 3:4 |
| Karena jika yang seorang berkata: "Aku dari golongan Paulus," dan yang lain berkata: "Aku dari golongan Apolos, u " bukankah hal itu menunjukkan, bahwa kamu manusia duniawi yang bukan rohani? |
| (0.43) | 1Kor 6:8 |
| Tetapi kamu sendiri melakukan ketidakadilan dan kamu sendiri mendatangkan kerugian, dan hal itu kamu buat terhadap saudara-saudaramu. n |
| (0.43) | 1Kor 12:29 |
| Adakah mereka semua rasul, atau nabi, atau pengajar? Adakah mereka semua mendapat karunia untuk mengadakan mujizat, |
| (0.43) | 1Kor 6:16 |
| Atau tidak tahukah kamu, bahwa siapa yang mengikatkan dirinya pada perempuan cabul, menjadi satu tubuh dengan dia? Sebab, demikianlah kata nas: "Keduanya akan menjadi satu daging. d " |
| (0.43) | 1Kor 7:28 |
| Tetapi, kalau engkau kawin, engkau tidak berdosa. p Dan kalau seorang gadis kawin, ia tidak berbuat dosa. Tetapi orang-orang yang demikian akan ditimpa kesusahan badani dan aku mau menghindarkan kamu dari kesusahan itu. |
| (0.43) | 1Kor 6:4 |
| Sekalipun demikian, jika kamu harus mengurus perkara-perkara biasa, kamu menyerahkan urusan itu kepada mereka yang tidak berarti dalam jemaat? |
| (0.43) | 1Kor 6:5 |
| Hal ini kukatakan untuk memalukan kamu. i Tidak adakah seorang di antara kamu yang berhikmat, yang dapat mengurus perkara-perkara dari saudara-saudaranya? j |
| (0.43) | 1Kor 11:29 |
| Karena barangsiapa makan dan minum tanpa mengakui tubuh Tuhan, ia mendatangkan hukuman atas dirinya. |
| (0.43) | 1Kor 12:8 |
| Sebab kepada yang seorang Roh memberikan karunia untuk berkata-kata dengan hikmat, k dan kepada yang lain Roh yang sama memberikan karunia berkata-kata dengan pengetahuan. l |
| (0.43) | 1Kor 14:21 |
| Dalam hukum Taurat s ada tertulis: "Oleh orang-orang yang mempunyai bahasa lain dan oleh mulut orang-orang asing Aku akan berbicara kepada bangsa ini, namun demikian mereka tidak akan mendengarkan Aku, t firman Tuhan." |
| (0.43) | 1Kor 7:13 |
| Dan kalau ada seorang isteri bersuamikan seorang yang tidak beriman dan laki-laki itu mau hidup bersama-sama dengan dia, janganlah ia menceraikan laki-laki itu. |
| (0.43) | 1Kor 11:4 |
| Tiap-tiap laki-laki yang berdoa atau bernubuat v dengan kepala yang bertudung, menghina kepalanya. |
| (0.43) | 1Kor 1:29 |
| supaya jangan ada seorang manusiapun yang memegahkan diri di hadapan Allah. g |
| (0.43) | 1Kor 1:17 |
| Sebab Kristus mengutus aku bukan untuk membaptis 1 , f tetapi untuk memberitakan Injil; dan itupun bukan dengan hikmat g perkataan, supaya salib Kristus jangan menjadi sia-sia. |
| (0.43) | 1Kor 3:15 |
| Jika pekerjaannya terbakar, ia akan menderita kerugian 1 , tetapi ia sendiri akan diselamatkan, tetapi seperti dari dalam api 2 . j |
| (0.43) | 1Kor 7:18 |
| Kalau seorang dipanggil dalam keadaan bersunat, janganlah ia berusaha meniadakan tanda-tanda sunat itu. Dan kalau seorang dipanggil dalam keadaan tidak bersunat, janganlah ia mau bersunat. e |
| (0.43) | 1Kor 13:3 |
| Dan sekalipun aku membagi-bagikan segala sesuatu yang ada padaku, t bahkan menyerahkan tubuhku untuk dibakar, u tetapi jika aku tidak mempunyai kasih, sedikitpun tidak ada faedahnya bagiku. |
| (0.43) | 1Kor 1:12 |
| Yang aku maksudkan ialah, bahwa kamu masing-masing berkata: Aku dari golongan Paulus. x Atau aku dari golongan Apolos. y Atau aku dari golongan Kefas 1 . z Atau aku dari golongan Kristus 2 . |
| (0.43) | 1Kor 1:21 |
| Oleh karena dunia, p dalam hikmat Allah, tidak mengenal Allah oleh hikmatnya, maka Allah berkenan menyelamatkan q mereka yang percaya r oleh kebodohan pemberitaan 1 Injil. |




