| (0.02) | Why 2:28 |
| dan kepadanya akan Kukaruniakan bintang timur. a |
| (0.02) | Kej 3:14 |
| Lalu berfirmanlah TUHAN Allah kepada ular itu: "Karena engkau berbuat demikian, terkutuklah y engkau di antara segala ternak dan di antara segala binatang hutan; dengan perutmulah engkau akan menjalar dan debu tanahlah z akan kaumakan seumur hidupmu. |
| (0.02) | Kej 6:16 |
| Buatlah atap pada bahtera itu dan selesaikanlah bahtera itu sampai sehasta dari atas, dan pasanglah pintunya pada lambungnya; buatlah bahtera itu bertingkat bawah, tengah dan atas. |
| (0.02) | Im 13:3 |
| Imam haruslah memeriksa penyakit pada kulit itu, dan kalau bulu di tempat penyakit itu sudah berubah menjadi putih, dan penyakit itu kelihatan lebih dalam dari kulit, maka itu penyakit kusta; kalau imam melihat hal itu, haruslah ia menyatakan orang itu najis 1 . s |
| (0.02) | Yos 2:16 |
| Berkatalah ia kepada mereka: "Pergilah ke pegunungan, e supaya pengejar-pengejar f itu jangan menemui kamu, dan bersembunyilah di sana tiga hari g lamanya, sampai pengejar-pengejar itu pulang; kemudian bolehlah kamu melanjutkan perjalananmu. h " |
| (0.02) | Hak 7:12 |
| Adapun orang Midian dan orang Amalek g dan semua orang dari sebelah timur itu bergelimpangan di lembah itu, seperti belalang h banyaknya, dan unta i mereka tidak terhitung, seperti pasir di tepi laut j banyaknya. |
| (0.02) | Hak 7:20 |
| Demikianlah ketiga pasukan itu bersama-sama meniup sangkakala, dan memecahkan buyung dengan memegang obor u di tangan kirinya dan sangkakala di tangan kanannya untuk ditiup, serta berseru: "Pedang v demi TUHAN dan demi Gideon!" |
| (0.02) | 1Sam 13:5 |
| Adapun orang Filistin telah berkumpul i untuk berperang melawan orang Israel. Dengan tiga ribu kereta, enam ribu orang pasukan berkuda dan pasukan berjalan kaki sebanyak pasir j di tepi laut mereka bergerak maju dan berkemah di Mikhmas, k di sebelah timur Bet-Awen. l |
| (0.02) | 2Raj 9:27 |
| Ketika Ahazia, raja Yehuda, melihat itu, maka iapun melarikan diri ke arah Bet-Hagan, tetapi Yehu mengejarnya sambil berkata: "Panahlah dia juga!" Maka mereka memanah dia di atas keretanya di pendakian ke Gur dekat Yibleam. o Ia lari ke Megido p dan mati di sana. |
| (0.02) | 1Taw 4:21 |
| Keturunan Sela, f anak Yehuda, ialah Er, bapa Lekha, dan Lada, bapa Maresa, dan kaum-kaum para pengusaha kain lenan halus di Bet-Asybea, |
| (0.02) | 1Taw 5:1 |
| Anak-anak Ruben, v anak sulung Israel. Dialah anak sulung, tetapi karena ia telah melanggar kesucian petiduran w ayahnya, maka hak kesulungannya diberikan kepada keturunan dari Yusuf, x anak Israel y juga, sekalipun tidak tercatat dalam silsilah sebagai anak sulung. z |
| (0.02) | 1Taw 11:5 |
| Penduduk Yebus berkata kepada Daud: "Engkau tidak sanggup masuk ke mari." Tetapi Daud merebut kubu pertahanan Sion 1 , yaitu kota Daud. |
| (0.02) | 2Taw 9:29 |
| Selebihnya dari riwayat Salomo 1 dari awal sampai akhir, bukankah semuanya itu tertulis dalam riwayat nabi Natan w dan dalam nubuat Ahia, x orang Silo itu, dan dalam penglihatan-penglihatan Ido, pelihat itu, tentang Yerobeam y bin Nebat? |
| (0.02) | 2Taw 33:19 |
| Doanya dan pengabulan doanya, segala dosa dan ketidaksetiaannya, semua tempat di mana ia telah membangun bukit-bukit pengorbanan serta mendirikan tiang-tiang berhala dan patung-patung sebelum ia merendahkan diri, i sesungguhnya semuanya itu tertulis dalam riwayat para pelihat. j |
| (0.02) | 2Taw 34:3 |
| Pada tahun kedelapan dari pemerintahannya, ketika ia masih muda belia, ia mulai mencari Allah r Daud, bapa leluhurnya, dan pada tahun kedua belas ia mulai mentahirkan Yehuda dan Yerusalem dari pada bukit-bukit pengorbanan, tiang-tiang berhala, patung-patung pahatan dan patung-patung tuangan. |
| (0.02) | Ezr 10:9 |
| Lalu berhimpunlah semua orang laki-laki Yehuda dan Benyamin o di Yerusalem dalam tiga hari itu, yakni dalam bulan kesembilan pada tanggal dua puluh bulan itu. Seluruh rakyat duduk di halaman rumah Allah, sambil menggigil karena perkara itu dan karena hujan lebat. |
| (0.02) | Yes 30:16 |
| kamu berkata: "Bukan, kami mau naik kuda f dan lari g cepat," maka kamu akan lari dan lenyap. Katamu pula: "Kami mau mengendarai kuda tangkas," maka para pengejarmu akan lebih tangkas lagi. |
| (0.02) | Yes 65:8 |
| Beginilah firman TUHAN: "Seperti kata orang jika pada tandan buah anggur h masih terdapat airnya 1 : Janganlah musnahkan itu, sebab di dalamnya masih ada berkat! demikianlah Aku akan bertindak oleh karena hamba-hamba-Ku, i yakni Aku tidak akan memusnahkan sekaliannya. |
| (0.02) | Yer 7:13 |
| Maka sekarang, oleh karena kamu telah melakukan segala perbuatan itu juga, demikianlah firman TUHAN, dan oleh karena kamu tidak mau mendengarkan, t sekalipun Aku berbicara u kepadamu terus-menerus, v dan kamu tidak mau menjawab, w sekalipun Aku berseru x kepadamu, |
| (0.02) | Yer 19:11 |
| Katakanlah kepada mereka: Beginilah firman TUHAN semesta alam: Demikianlah akan Kupecahkan o bangsa ini dan kota ini, seperti orang memecahkan tembikar tukang periuk, sehingga tidak dapat diperbaiki lagi. Dan Tofet akan menjadi tempat penguburan, p karena tidak ada tempat lain untuk menguburkan. |




